Kumpulan Artikel: Perang Badar

  • Kisah Iblis Menyamar...
    Hikmah
    Jum'at, 08 November 2024 - 14:11 WIB
    Jin seringkali sering menampakkan diri di masa Rasulullah SAW. Kadangkala mereka tampil laiknya manusia. Hal ini terjadi, misalnya, pada saat awal Nabi Muhammad diangkat menjadi rasul.
  • Makam Badar, Memaknai...
    Dunia Islam
    Sabtu, 25 Mei 2024 - 16:23 WIB
    Perjalanan panjang ke Badar, Arab Saudi saya tempuh demi mengetahui peristiwa 17 Ramadan tahun ke-2 hijriah. Di sinilah para syuhada Perang Badar dimakamkan.
  • Turunnya Surat An-Nasr...
    Tausyiah
    Jum'at, 08 Maret 2024 - 14:22 WIB
    Allah SWT menurunkan Surat An-Nasr sebagai kabar bahwa Rasulullah SAW akan segera wafat. Hal ini termaktub dalam hadis dari Ibnu Abbas yang salah satunya diriwayatkan Imam al-Bukhari.
  • Saat Perang Badar, Inilah...
    Tips
    Jum'at, 27 Oktober 2023 - 06:50 WIB
    Saat terjadi perang Badar yang tidak seimbang antara kaum muslimin dengan kaum musyrik, Rasulullah SAW berdoa kepada Allah SWT dengan diaminkan para pengikutnya memohon pertolongan, dan doa Rasulullah SAW tersebut sangat menggetarkan.
  • Arah Baru Umat Islam...
    Hikmah
    Jum'at, 06 Oktober 2023 - 09:54 WIB
    Perang Badar itu merupakan permulaan hidup baru buat kaum Muslimin. Kaum Muslimin mulai mengatur siasat dalam menghadapi Quraisy dan kabilah-kabilah sekitarnya yang melawan mereka.
  • Kisah Abu Bakar Ash-Shiddiq...
    Hikmah
    Kamis, 05 Oktober 2023 - 11:08 WIB
    Pada saat pertempurah berkecamuk, Rasulullah melihat jumlah pihak musuh yang begitu besar sedang pasukan muslimin hanya sedikit. Beliau berpaling ke arah kiblat dan berdoa..
  • Begini Sikap Lembut...
    Hikmah
    Kamis, 21 September 2023 - 15:08 WIB
    Abu Bakar yang bertindak sebagai perantara kepada Rasulullah mewakili orang-orang Quraisy musyrik itu. Ia mengharapkan belas kasihannya dan sikap yang lebih lunak terhadap mereka
  • 4 Amalan yang Besar...
    Tausyiah
    Jum'at, 21 April 2023 - 16:39 WIB
    Gus Baha menyatakan bahwa pada Idulfitri atau lebaran umat Islam bisa melakukan amalan yang besar pahalanya setara dengan sahabat yang ikut perang Badar.
  • Kisah Kemenangan Umat...
    Hikmah
    Sabtu, 08 April 2023 - 09:08 WIB
    Dalam Perang Badar pasukan kecil kaum Muslim yang berjumlah 313 orang bertempur menghadapi pasukan Quraisy dari Makkah yang berjumlah 1.000 orang.
  • Perang Besar dalam Sejarah...
    Hikmah
    Jum'at, 17 Maret 2023 - 16:41 WIB
    Perang besar dalam sejarah Islam di bulan Ramadan antara lain adalah Perang Badar dan Pembebasan Kota Mekah. Perang Badar terjadi pada 17 Ramadan sedangkan Pembebasan Mekah terjadi pada 10 Ramadhan 8 Hijriyah.
  • Peristiwa Bulan Safar:...
    Hikmah
    Kamis, 01 September 2022 - 11:41 WIB
    Hari ini, 1 September 2022 adalah bertepatan dengan 5 Safar 1444 H. Ada sejumlah peristiwa penting pada bulan Safar di era Rasulullah SAW. Salah satunya adalah terjadinya perang DzuAmr.
  • Rasulullah SAW Mengikuti...
    Hikmah
    Rabu, 31 Agustus 2022 - 05:15 WIB
    Selama masa Islam, Rasulullah SAW mengikuti 27 peperangan, di antaranya beliau menjadi panglimanya atau telibat langsung memimpin dan menyusun strategi dalam pertempuran.
  • Penyebab Kaum Anshar...
    Hikmah
    Rabu, 03 Agustus 2022 - 18:30 WIB
    Berbagai ekspedisi militer yang diikuti Nabi maupun tidak, susul menyusul hingga jumlahnya mencapai delapan kali sebelum perang Badar, tak sekalipun melibatkan kalangan Anshar..
  • Piagam Madinah: Bukan...
    Dunia Islam
    Selasa, 02 Agustus 2022 - 17:13 WIB
    Apakah Piagam Madinah dikenal dalam sumber-sumber historis dengan nama shahifah yang secara harfiah berarti lembaran, kitab atau yang secara harfiah berarti tulisan, atau nama lainnya?
  • Harta Rampasan Perang...
    Hikmah
    Selasa, 21 Juni 2022 - 07:30 WIB
    Pada zaman Nabi shollallohu alaihi wasallam, harta rampasan perang ini sempat membuat gaduh dan mengundang perselisihan di kalangan sahabat. Begini cara membaginya.
  • Kisah An-Nadhr Ibn Harits,...
    Hikmah
    Selasa, 12 April 2022 - 03:00 WIB
    An-Nadhr Ibn Harits mengatakan kepada Nabi SAW, Wahai Muhammmad, jika yang kamu dakwahkan itu benar, maka mintalah Tuhanmu untuk mengazabku, turunkanlah hujan batu.
  • Abu Jahal, Sang Penyulut...
    Hikmah
    Sabtu, 19 Februari 2022 - 07:26 WIB
    Permusuhan Abu Jahal mencapai puncaknya pada saat Perang Badar. Dia menjadi pengobar semangat perang kaum Quraisy. Dan akhirnya Abu Jahal terbunuh dalam perang ini.
  • Pekik Bilal Bin Rabah...
    Hikmah
    Selasa, 16 November 2021 - 19:17 WIB
    Pekik Bilal bin Rabah tatkala ia disiksa kaum kafir Quraisy Makkah, Ahad... Ahad... Ahad... akhirnya menjadi semboyan resmi pasukan Muslim dalam perang Badar
  • Wahsyi bin Harb: Budak...
    Hikmah
    Jum'at, 01 Oktober 2021 - 18:46 WIB
    Pada hari-hari terakhir kehidupannya, Wahsyi merupakan gagak hitam yang selalu dibenci kaum Muslim dia menjadi pemabuk dan dihukum dua kali karena minum khamar. Namanya dihapus dari daftar tentara.
  • Sa’ad bin Muadz (1):...
    Hikmah
    Jum'at, 03 September 2021 - 09:37 WIB
    Saad bin Muadz adalah tokoh Anshar yang mengobarkan semangat jihad pada perang Badar. Beliau syahid dalam usia 31 tahun setelah er,ibat dalam Perang Badar, Perang Uhud, dan Perang Khandaq.