Kumpulan Artikel: Pernikahan Singkat Hanzhalah Dan Jamillah
Muslimah
Selasa, 23 Februari 2021 - 13:51 WIB
Pernikahan antara Hanzhalah dan Jamilah bertepatan dengan persiapan perang di Uhud. Sore hari menikah, maka pagi harinya, Hazhalah pergi ke medan perang. Hanya semalan berstatus suami istri, Jamillah pun mendapat gelar istri seorang syuhada.