Kumpulan Artikel: Isra Mikraj (halaman 4)

  • Kisah Jibril Membelah...
    Hikmah
    Kamis, 26 Januari 2023 - 11:14 WIB
    Sebelum Rasulullah SAW diperjalankan dalam Isra dan Mikraj, Jibril membelah bagian antara tenggorokan sampai bagian ulu hati beliau. Jibril lalu mencuci isi dada dan perut beliau dengan memakai air zamzam.
  • Kisah Orang-Orang Menyatakan...
    Hikmah
    Kamis, 26 Januari 2023 - 10:59 WIB
    Tak sedikit orang-orang yang tadinya beriman menyatakan diri keluar dari Islam setelah Rasulullah SAW mengaku di-isra-kan. Abu Jahal benar-benar memanfaatkan momentum tersebut.
  • Kisah Isra Miraj: Nabi...
    Hikmah
    Senin, 28 Februari 2022 - 21:01 WIB
    Sebelum tiba di Baitul Maqdis Palestina, Rasulullah shallallahu alaihi wasallam (SAW) diperlihatkan beberapa peristiwa yang belum pernah Beliau lihat. Berikut kisahnya.
  • Yuk Ramaikan Isra Miraj...
    Dunia Islam
    Minggu, 27 Februari 2022 - 23:09 WIB
    Untuk mengulik lebih dalam tentang latar belakang perjalanan Isra Miraj, episode Morning Update kali ini akan menghadirkan langsung seorang Dai, Ustaz Fathulloh.
  • Ketika Isra Miraj Jadi...
    Hikmah
    Sabtu, 26 Februari 2022 - 16:54 WIB
    Abu Jahal menjadikan Isra Miraj sebagai bahan olok-olok. Pada saat yang sama, dari sinilah Abu Bakar mendapat panggilan kehormatan dari Rasulullah SAW dengan panggilan ash-Shiddiq
  • Peristiwa Isra Miraj...
    Hikmah
    Jum'at, 25 Februari 2022 - 19:43 WIB
    Sudah menjadi tradisi setiap tanggal 27 Rajab umat Islam memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam (SAW). Ini alasan mengapa Nabi diperjalankan malam hari.
  • Surat An-Najm Ayat 13-18:...
    Tausyiah
    Jum'at, 25 Februari 2022 - 09:48 WIB
    Surat An-Najm ayat 13-18 menceritakan kisah tentang bagaimana Rasulullah SAW naik ke langit hingga ke sidratul muntaha dan melihat wujud malaikat Jibril dalam keadaan aslinya
  • Surat Al-Isra Ayat 1:...
    Tausyiah
    Jum'at, 25 Februari 2022 - 09:33 WIB
    Surat Al-Isra ayat 1 adalah dokumentasi peristiwa Isra, yakni perjalanan Rasulullah SAW dari Masjidil Haram menuju Masjid al-Aqsa atas bimbingan Allah Taala.
  • Begini Penjelasan Gus...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Februari 2022 - 14:58 WIB
    Gus Baha memaparkan argumentasi mengapa Siti Aisyah mengingkari bahwa Nabi Muhammad bertemu Allah ketika Mikraj. Ini untuk menjaga konstitusi agama, ujar Gus Baha.
  • Kapan Peristiwa Isra...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Februari 2022 - 14:40 WIB
    Kapan sejatinya peristiwa Isra Mikraj terjadi tidak diketahui secara pasti. Ada 6 pendapat tentang waktu kejadian tersebut. Lalu, bagaimana urutan kejadian peristiwa tersebut?
  • Sidratul Muntaha dan...
    Hikmah
    Selasa, 15 Februari 2022 - 07:05 WIB
    Sidratul Muntaha merupakan pohon yang amat besar, akarnya di langit ke enam dan puncaknya menembus langit ke tujuh. Ada tiga peristiwa dialami Nabi Muhammad di tempat ini.
  • 21 Ayat tentang Isra...
    Tausyiah
    Jum'at, 11 Februari 2022 - 19:26 WIB
    Sayyid Jafar Barzanji menuliskan 21 ayat tentang Isra Mikraj dalam Kitab Barzanji. Berikut ini adalah penuturan beliau dinukil dari Terjemah Maulid al-Barzanji karya Abu Ahmad Najieh.
  • Memahami Sidratul Muntaha...
    Tausyiah
    Jum'at, 11 Februari 2022 - 09:44 WIB
    Perjalanan puncak Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam (SAW) dalam misi Mikraj berakhir di Sidratul Muntaha. Bagaimanakah kita memaknai Sidratul Muntaha?
  • Ummu Hani Sepupu Nabi...
    Muslimah
    Selasa, 08 Februari 2022 - 15:30 WIB
    Namanya memang tidak sepopuler para shahabiyah, namun Ummu Hani memiliki keistimewaan di mata Rasulullah, karena ia merupakan saksi peristiwa besar yang dialami Nabi SAW yakni Isra Miraj.
  • Makna Isra dan Mikraj...
    Tausyiah
    Senin, 07 Februari 2022 - 05:15 WIB
    Perjalanan Nabi Muhammad SAW dalam Isra dan Mikraj dalam waktu sangat singkat, merupakan tantangan terbesar sesudah Al-Quran disodorkan oleh Tuhan kepada umat manusia.
  • Kisah Sufi Isra Mikraj:...
    Hikmah
    Minggu, 06 Februari 2022 - 09:44 WIB
    Metode Sufi, menurut Ibrahim Khawwas, adalah: Tunjukkan hal-hal yang tak dimengerti dengan menggunakan istilah-istilah yang bisa dimengerti oleh khalayak.
  • Peristiwa di Bulan Rajab:...
    Hikmah
    Minggu, 06 Februari 2022 - 09:32 WIB
    Perisiwa di bulan Rajab salah satunya adalah isra dan mikraj Nabi Muhammad SAW. Isra Mikraj terjadi pada malam 27 Rajab tahun ke-10 kenabian, dan inilah yang populer.
  • 8 Peristiwa Bulan Rajab...
    Dunia Islam
    Rabu, 02 Februari 2022 - 16:29 WIB
    Banyak peristiwa bulan Rajab yang sangat bersejarah bagi umat Islam. seperti diketahui, Rajab adalah bulan ke tujuh dalam kalender Islam dan merupakan salah satu bulan dari empat bulan yang dimuliakan (bulan haram) oleh Allah Subhanahu wa taala.
  • Kisah Buraq Menangis...
    Hikmah
    Jum'at, 10 Desember 2021 - 05:07 WIB
    Ada satu kisah Buraq menangis karena kerinduan ingin bertemu Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Kisah Buraq ini diceritakan dalam Kitab Tanbihul Ghafilin.
  • Gus Baha: Orang yang...
    Tausyiah
    Senin, 15 Maret 2021 - 19:36 WIB
    Ada satu fatwa Aisyah yang tidak diikuti ulama seluruh dunia. Beliau menyakini tidak terjadi mikraj. Mikraj itu bahasa mubaligh. Yang ada adalah isra saja, kata Gus Baha.