Lirik Sholawat Al-Hijrotu, Arab, Latin dan Terjemah Indonesia

Rabu, 04 Oktober 2023 - 21:01 WIB
Wa 'Aliyyun ashbaha yafdiihi.

Artinya: "Dan Ali bin Abi Thalib menjadi penggantinya."

وبسر القوم الأشرار


Wa bisirrilqoumil asyroori.

Artinya: "Tanpa diketahui orang-orang kafir."

بنت الصديق توافيه


Bintus-Shiddiiqi tuwaafiihi.

Artinya: "Fatimah binti Abu Bakar menepatinya."

وصل المختار إلی طيبة


Wa sholal mukhtaaru ilaa thoibat.

Artinya: "Nabi yang terpilih telah sampai di Madina."

والکفر تراجع فی خيبة


Wal kufru tarooja' fii khoibat.

Artinya: "Dan kafir mundur dalam kegelapan."

وجنود الله تحيط بهم


Wa junuudullaahi tahiithubihim.

Artinya: "Pasukan Allah mengalahkan mereka."

من نور الإسلام الهيبة


Min Nuuril islaamil-haibat.

Artinya: "Dengan cahaya Islam yang agung."

بالروح سنحمی المختار


Birruuhi sanahmiil mukhtaaro.

Artinya: "Dengan seluruh jiwa kami akan menjaga Nabi."

ونقاتل عنه الکفار


Wa nuqootil 'anhul kuffaaro.

Dan dengannya, kami memerangi orang kafir.

عهدا لله نبايعه


'Ahdan lillaahi nubaayi''uhu.

Artinya: "Sebagai janji kepada Allah kami berbaiat kepadanya."

جندا لله وانصارا


Jundan lillaahi wa anshooroo.

Artinya: "Sebagai pasukan Allah dan penolong agamanya."

Demikian lirik Sholawat Al-Hijrotu, Arab, latin dan terjemah Indonesia. Semoga bermanfaat bagi Anda pecinta sholawat.
Halaman :
Follow
Hadits of The Day
Dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu, dia berkata, Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda:  Janganlah kalian banyak tertawa, karena banyak tertawa akan mematikan hati.

(HR. Ibnu Majah No. 4183)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More