Lirik Sholawat Al-Hijrotu, Arab, Latin dan Terjemah Indonesia

Rabu, 04 Oktober 2023 - 21:01 WIB
وصل المختار إلی طيبة


Wa sholal mukhtaaru ilaa thoibat.

Artinya: "Nabi yang terpilih telah sampai di Madina."

والکفر تراجع فی خيبة


Wal kufru tarooja' fii khoibat.

Artinya: "Dan kafir mundur dalam kegelapan."

وجنود الله تحيط بهم


Wa junuudullaahi tahiithubihim.

Artinya: "Pasukan Allah mengalahkan mereka."

من نور الإسلام الهيبة


Min Nuuril islaamil-haibat.

Artinya: "Dengan cahaya Islam yang agung."

بالروح سنحمی المختار


Birruuhi sanahmiil mukhtaaro.

Artinya: "Dengan seluruh jiwa kami akan menjaga Nabi."

ونقاتل عنه الکفار


Wa nuqootil 'anhul kuffaaro.

Dan dengannya, kami memerangi orang kafir.

عهدا لله نبايعه


'Ahdan lillaahi nubaayi''uhu.
Halaman :
Lihat Juga :
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Hadits of The Day
Dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu, Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Akan ada di akhir zaman para 'Dajjal Pendusta' (bukan Al-Masih Ad-Dajjal) membawa hadits-hadits kepada kalian yang mana kalian tidak pernah mendengarnya dariku dan bapak-bapak kalian pun juga belum pernah mendengarnya. Maka jauhilah mereka, agar mereka tidak bisa menyesatkan kalian dan tidak bisa memfitnah kalian.

(HR. Muslim No. 8)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More