Hati-hati Sifat Setan Ini, Seringkali Kita Tiru

Jum'at, 20 Agustus 2021 - 19:08 WIB
6. Sifat Nazgh (menghasut)

Nazgh berarti mencerca atau menfitnah, menghasut, membujuk dan membisik. Sifat-sifat itu merupakan sifat iblis laknatullah. Nazgh mengantarkan seseorang pada keraguan dan kerusakan akidah.



Allah Subhanahu wa ta'ala berfirman,

وَاِمَّا يَنۡزَغَـنَّكَ مِنَ الشَّيۡطٰنِ نَزۡغٌ فَاسۡتَعِذۡ بِاللّٰهِ‌ؕ اِنَّهٗ سَمِيۡعٌ عَلِيۡمٌ

“Dan jika kamu ditimpa sesuatu godaan setan, maka berlindunglah kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui,” (QS. Al-A’raf : 200).

7.Sifat hasad atau dengki

Dengki merupakan perasaan batin yang tidak senang terhadap kenikmatan yang diperoleh orang lain. Orang yang dengki akan berusaha untuk melenyapkan kenikmatan yang diperoleh orang lain. Dengki merupakan penyakit hati yang dapat menghancurkan pahala amal.

Rasulullah Shalallahu Alaihi wa sallam menggambarkan betapa tercelanya kedengkian itu. Beliau bersabda:

إِيَّاكُ وَالْحَسَدَ فَإِنَّ الْحَسَدَ يَأْكُلُ الْحَسَنَاتِ كَمَا تَأْكُلُ النَّارُ الْحَطَبَ (رواه البخاري عن أبي هريرة)

”Kedengkian memakan kebaikan sebagaimana api membakar kayu bakar” (HR. Abu Daud dari Abu Hurairah).



Wallahu A'lam
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(wid)
Halaman :
cover top ayah
وَهُوَ الَّذِىۡ يَقۡبَلُ التَّوۡبَةَ عَنۡ عِبَادِهٖ وَيَعۡفُوۡا عَنِ السَّيِّاٰتِ وَيَعۡلَمُ مَا تَفۡعَلُوۡنَ (٢٥) وَيَسۡتَجِيۡبُ الَّذِيۡنَ اٰمَنُوۡا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ وَيَزِيۡدُهُمۡ مِّنۡ فَضۡلِهٖ‌ؕ وَالۡكٰفِرُوۡنَ لَهُمۡ عَذَابٌ شَدِيۡدٌ (٢٦)
Dan Dialah yang menerima tobat dari hamba-hamba-Nya dan memaafkan kesalahan-kesalahan dan mengetahui apa yang kamu kerjakan, dan Dia memperkenankan doa orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan serta menambah pahala kepada mereka dari karunia-Nya. Orang-orang yang ingkar akan mendapat azab yang sangat keras.

(QS. Asy-Syura Ayat 25-26)
cover bottom ayah
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More