Hikmah Ibadah Kurban: Simbol Ketakwaan Sejati Seorang Hamba Dicontohkan Nabi Ibrahim dan Ismail

Kamis, 15 Juni 2023 - 16:15 WIB
loading...
A A A
“Semoga Allah melaknat orang yang menyembelih untuk selain Allah Subhanahu wa Ta’ala.” (HR. Muslim)

Ia adalah merupakan simbol ketundukan kepada Allah yang ditunjukkan oleh sikap Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail ‘Alaihish Shalatu was Salam kepada perintah-perintah Allah.

Sungguh ketundukan yang luar biasa. Ketika seorang hamba siap dirinya berkorban bahkan sampai mengorbankan nyawanya sekalipun dijalan Allah Subhanahu wa Ta’ala. Sungguh ketundukan yang luar biasa kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala.

Ia adalah merupakan simbolittiba’. Mengikuti Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam. Oleh karena itu seorang mukmin berusaha untuk mencari sesuatu amalan dari qurban ini yang paling sesuai dengan sunnah Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam.



Wallahu'alam.
(wid)
Halaman :
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1306 seconds (0.1#10.140)