Cara dan Kiat Mendapat Syafa’at di Hari Kiamat

Senin, 05 Juli 2021 - 08:30 WIB
loading...
A A A
5. Disholatkan oleh 40 orang ahli tauhid.

Dalam sebuah hadits Abdullah bin Abbas berkata bahwa beliau pernah mendengar rasulullah ﷺ bersabda:

ما مِن رَجُلٍ مُسْلِمٍ يَمُوتُ فَيَقُومُ عَلى جَنازَتِهِ أرْبَعُونَ رَجُلًا لا يُشْرِكُونَ بِاللهِ شَيْئًا إلّا شَفَّعَهُمُ اللهُ فِيهِ

“Tidaklah seorang mati, lalu disholatkan oleh 40 orang yang tidak mempersekutukan Allah dengan sesuatupun kecuali Allah ﷻ akan menjadikan mereka sebagai pemberi syafa’at untuk si mayyit.” (HR. Muslim no. 948).

Semoga Allah menjadikan kita sebagai orang-orang yang menerima syafa’at dihari akhirat dan bisa memberikan syafa’at kepada saudara kita yang lain.

Wallahu a’lam
(wid)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2010 seconds (0.1#10.140)