Topik Terkait: Amalan Setara Pahala Haji Dan Umrah (halaman 10)
Muslimah
Jum'at, 04 Maret 2022 - 18:26 WIB
Dalam buku Multi Perspektif Surat Al-Waqiah, penulis Zakia Machdi menyebutkan, bahwa membaca surat Al-Waqiah merupakan amalan terbaik bagi perempuan
Dunia Islam
Senin, 05 Juni 2023 - 20:32 WIB
Jemaah haji tIndonesia erakhir gelombang pertama dijadwalkan tiba di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMMA) Madinah pada Kamis 8 Juni 2023.
Muslimah
Sabtu, 13 Juni 2020 - 11:42 WIB
Hati hati ya muslimah, ada beberapa amalan dan kebiasaan baik yang dilakukan sehari-hari ternyata bisa menjadi dosa jika dilakukan tidak dengan izin suami.
Tips
Kamis, 28 April 2022 - 13:00 WIB
Bulan Ramadhan adalah bulan yang sangat mulia dan penuh berkah. Disebut penuh berkah karena setiap amal orang yang berpuasa maka dilipatgandakan pahalanya
Dunia Islam
Minggu, 09 Juli 2023 - 14:59 WIB
Jumlah jemaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci kembali bertambah. Dengan penambahan ini, maka total jemaah haji yang wafat sebanyak 502 orang.
Dunia Islam
Rabu, 07 Juni 2023 - 23:19 WIB
Pemberangkatan jemaah haji gelombang pertama hari ini berakhir. Total 89.681 jemaah dan petugas dari 233 kelompok terbang (kloter) tiba di Madinah.
Dunia Islam
Minggu, 21 Juli 2024 - 19:07 WIB
Operasional pemulangan jemaah haji ke Tanah Air hingga 20 Juli 2024 pukul 21.00 Waktu Arab Saudi atau 21 Juli 2024 pukul. 01.00 Waktu Indonesia Barat, berjumlah 208.100 orang.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 10:36 WIB
Sesungguhnya ahli ibadah yang paling utama yaitu yang paling banyak mengingat Allah Azza wa Jalla. Orang yang berpuasa yang paling utama yaitu yang paling banyak mengingat Allah dalam puasanya.
Muslimah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 14:42 WIB
Menjaga kebersihan dan kecantikan di area tertentu harus sangat diperhatikan, khususnya bagi seorang muslimah. Salah satunya adalah rutinitas mencukur bulu di area ketiak dan kemaluan
Tips
Senin, 01 November 2021 - 18:31 WIB
Ada amalan ringan yang kini sudah sangat memudar dan jarang diamalkan lagi, yakni amalan menebarkan salam (ifsyaus salaam). Padahal dengan menebarkan salam, akan menumbuhkan rasa saling cinta.
Tips
Rabu, 06 Desember 2023 - 12:16 WIB
Dalam Islam ada beberapa kriteria ketika akan memilih jodoh yang kita idamkan. Kriteria utama tentu saja harus taat kepada Allah Taala dan Rasul-nya. Maka dalam memilih calon pasangan hidup, minimal harus terdapat satu syarat ini
Tausyiah
Kamis, 20 Mei 2021 - 05:01 WIB
Apa yang tersisa dalam diri kita setelah berakhirnya Ramadhan? Adakah bekas-bekas kebaikan tampak pada diri kita setelah keluar dari madrasah Ramadhan?
Dunia Islam
Sabtu, 27 Mei 2023 - 20:49 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menyiapkan 108 hotel untuk jemaah haji Indonesia di Mekkah. Jemaah haji dijadwalkan mulai tiba di Mekkah pada 2 Juni 2023.
Dunia Islam
Selasa, 30 Mei 2023 - 15:49 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) merilis Mars Petugas Haji. Mars tersebut berisi pesan penyemangat kepada petugas yang akan melayani jemaah haji pada tahun ini.
Dunia Islam
Senin, 29 Mei 2023 - 06:33 WIB
Nama Masjid Bir Ali sudah tidak asing lagi bagi siapa pun yang pernah melaksanakan ibadah haji maupun umrah. Sebab, di tempat inilah jemaah mengambil miqat sebelum ke Mekkah.
Dunia Islam
Kamis, 18 Juli 2024 - 22:35 WIB
Petugas Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Daker Madinah terus melakukan sosialisasi kesehatan kepada para jemaah haji yang masih berada di Madinah.
Tips
Rabu, 31 Agustus 2022 - 17:16 WIB
Rukun Umroh sesuai sunnah perlu diketahui umat muslim sebaga bekal untuk menunaikan ibadah umrah di Tanah Suci. Dalam pelaksanaannya, rukun ibadah haji dan umroh hampir sama.
Dunia Islam
Kamis, 22 Juni 2023 - 22:00 WIB
Sampai hari ini, sudah 93.364 jemah haji atau 243 kelompok terbang yang telah tiba di Tanah Suci.
Dunia Islam
Jum'at, 30 Juni 2023 - 06:35 WIB
Jemaah haji Indonesia saat ini tengah menjalani fase puncak haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina. Fase ini akan berakhir pada 13 Zulhijah 1444 H/1 Juli 2023 Masehi.
Dunia Islam
Kamis, 29 Juni 2023 - 19:04 WIB
Sebanyak 24 jemaah haji Indonesia wafat selama menjalani prosesi puncak ibadah haji 2023, di Mina. Mereka adalah para jemaah haji reguler dan khusus.