Topik Terkait: Bisikan Setan (halaman 2)

  • 5 Amalan untuk Membentengi Rumah dari Gangguan Setan dan Jin
    Tips
    Kamis, 07 Desember 2023 - 13:43 WIB
    Setiap keluarga muslim dianjurkan untuk melindungi rumah mereka agar selalu menjadi surga dunia dan diajuhi dari gangguan setan dan jin. Lalu bagaimana mewujudkan konsep rumah surga atau baiti jannati ini?
  • 5 Manfaat dan Keutamaan Taawudz, Doa Perlindungan dari Setan
    Tausyiah
    Senin, 21 September 2020 - 20:24 WIB
    Taawudz (taawuz) atau istiadzah adalah doa atau kalimat memohon perlindungan kepada Allah Azza wa Jalla dari gangguan setan yang terkutuk. Berikut keutamannya.
  • Kenali Ciri-ciri Rumah Tangga Diganggu Setan Dasim
    Muslimah
    Kamis, 12 November 2020 - 15:32 WIB
    Iblis dan bala tentaranya tak pernah lelah untuk mengganggu manusia. Dari segala penjuru dan segala aspek kehidupan, mereka menyebarkan segala kemampuannya untuk menjerumuskan manusia. Salah satunya dalam kehidupan rumah tangga.
  • Waspada, Inilah 8 Pintu Masuk Setan Dalam Menggelincirkan Manusia
    Muslimah
    Jum'at, 05 Februari 2021 - 15:36 WIB
    Setan tidak pernah lelah akan terus mencari cara untuk selalu menggoda manusia yang imannya lemah untuk menjadi temannya kelak di neraka. Mereka masuk melalui pintu-pintu yang paling mudah ditembus dalam diri manusia.
  • Setan Tertawa Terbahak-bahak Ketika Manusia Berperilaku Seperti Ini
    Muslimah
    Kamis, 11 Maret 2021 - 08:49 WIB
    Ternyata setan selalu memperhatikan perilaku manusia. Bahkan, setan akan tertawa terbahak-bahak bila melihat manusia tengah menguap. Kok bisa? Kenapa dan apa alasannya?
  • Shalat Bersama Setan? Ini Ciri-cirinya yang Harus Dihindari
    Tips
    Sabtu, 25 Desember 2021 - 07:38 WIB
    Salah satu cara setan menyesatkan manusia yakni dengan melalaikan manusia dari shalat. Setan akan senantiasa menggoda manusia agar salatnya tidak sempurna bahkan membujuk manusia agar ringan meninggalkan shalat.
  • Dahsyatnya Permusuhan Setan Terhadap Manusia dalam Perihal Pakaian
    Muslimah
    Rabu, 21 Oktober 2020 - 16:19 WIB
    Sesungguhnya tipu daya setan di dalam perihal pakaian sudah lama. Setan menipu manusia dengan tipuan yang besar agar manusia telanjang dari pakaiannya, agar terbuka auratnya dan agar hilang malunya dan juga sikap kesopanannya.
  • Hati-hati Sifat Setan Ini, Seringkali Kita Tiru
    Muslimah
    Jum'at, 20 Agustus 2021 - 19:08 WIB
    Setan selalu kegirangan bila manusia terhasut oleh bisikannya dan menjadi pengikutnya. Tentu sebagai muslim, kita harus selalu memohon perlindungan Allah Taala dari godaan setan tersebut.
  • Doa Penghilang Pikiran Kotor Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin dan Artinya
    Tips
    Selasa, 22 Februari 2022 - 10:12 WIB
    Doa penghilang pikiran kotor ini bisa kita amalkan dengan mudah. Pikiran kotor seringkali membahayakan dan membawa kerugian besar untuk kita, karenanya kita dianjurkan selalu berdoa agar terhindar dari hal semacam tersebut.
  • 4 Ayat Al-Quran untuk Mengusir Setan dari Segala Arah
    Tips
    Kamis, 20 Juli 2023 - 13:49 WIB
    Dalam Al-Quran dijelaskan bahwa setan akan menggoda manusia dari empat arah yakni depan, belakang, kanan dan kiri. Hal tersebut salah satunya tercantum dalam firman Allah dalam Surat Al Araf ayat 16-17
  • Keistimewaan Surat Al-Hujurat, Salah Satunya sebagai Pengusir Setan
    Hikmah
    Selasa, 08 Agustus 2023 - 11:21 WIB
    Jika digantung di suatu tempat maka setan tidak akan mendekatinya dan jika diikatkan di atas tubuh seseorang yang kesurupan maka setan tidak akan kembali kepadanya.
  • Mengapa Banyak Berzikir Tetapi Dekat dengan Setan? Ini Sebabnya
    Tausyiah
    Kamis, 01 April 2021 - 14:13 WIB
    Ada orang banyak berzikir tapi malah semakin dengan setan. Mengapa bisa demikian? Mari kita simak penjelasan Hujjatul Islam Imam Al-Ghozali berikut.
  • Waspada, Setan Mengintai Hati yang Lalai
    Muslimah
    Kamis, 29 Juli 2021 - 06:40 WIB
    Ibnul Jauzi mengibaratkan hati manusia seperti sebuah benteng yang dikelilingi oleh pagar dan ada penjaga-penjaga yang senantiasa menjaga benteng tersebut dari serangan musuh.
  • Tanda-tanda Orang yang Salat Bersama Setan
    Muslimah
    Rabu, 18 November 2020 - 09:21 WIB
    Salah satu cara setan menyesatkan manusia yakni dengan melalaikan manusia dari salat. Setan akan senantiasa menggoda manusia agar salatnya tidak sempurna bahkan membujuk manusia agar ringan meninggalkan salat
  • Ciri-ciri Sholat Bersama Setan? Begini Penjelasannya
    Tips
    Selasa, 06 September 2022 - 16:23 WIB
    Setan akan senantiasa menggoda manusia agar sholatnya tidak sempurna bahkan membujuk manusia agar ringan meninggalkan sholat. Inilah ciri-ciri orang sholat bersama setan.
  • Hati-hati, Lewat Pakaian Setan Menjerumuskan Wanita ke dalam Dosa yang Mengerikan
    Muslimah
    Senin, 14 Agustus 2023 - 08:48 WIB
    Setan menggunakan kelemahan dan kekurangan akal serta keimanan seorang wanita, sehingga menjerumuskannya. Salah satunya melalui pakaian yang dikenakannya.
  • Doa Melihat Hantu dan Mengusir Setan
    Tips
    Kamis, 01 April 2021 - 18:08 WIB
    Hantu menurut pandangan orang awam adalah sosok makhluk yang menakutkan. Orang Indonesia sering menyebutnya sebagai makhluk gaib, roh halus, roh jahat, jin, setan, Iblis, kuntilanak, dan lainnya.
  • Perilaku Setan dan Cara Melawannya Menurut Hadis Nabi Muhammad SAW
    Tausyiah
    Selasa, 05 Maret 2024 - 16:37 WIB
    Setan meletakkan belalainya di hati anak Adam. Jika anak Adam mengingat Allah, maka bersembunyi dan jika ia lupa kepada Allah, maka setan menelan hatinya.
  • 5 Amalan sebagai Pencegahan Preventif terhadap Godaan Setan
    Hikmah
    Kamis, 07 September 2023 - 10:42 WIB
    Kerasnya permusuhan setan terhadap manusia sangat jelas, bahkan Allah subhanahu wa taala telah memberikan peringatan yang sangat tegas untuk diperhatikan oleh seluruh manusia.
  • Bolehkah Memberi Nama Makanan dengan Nama Setan?
    Tausyiah
    Jum'at, 09 September 2022 - 15:28 WIB
    Bolehkah memberi nama makanan dengan nama setan? Pertanyaan ini muncul lantaran adanya semacam tren kreativitas aneh yang menghinggapi para pedagang makanan olahan