Topik Terkait: Cincin Rasulullah (halaman 30)
Tausyiah
Kamis, 18 Agustus 2022 - 17:52 WIB
Rasulullah SAW memiliki kebiasaan membaca Alif Lam Mim Sajdah, yaitu surat ke-32, dan surat al-Insan, yaitu surat ke 76, di dalam sholat subuh pada hari Jumat
Hikmah
Minggu, 27 Februari 2022 - 07:36 WIB
Beberapa Hadis sahih menceritakan kisah Isra Miraj Nabi Muhammad SAW pada malam 27 Rajab. Perjalanan Beliau dilakukan dengan ruh dan jasad, bukan dalam keadaan tidur.
Tips
Senin, 01 Januari 2024 - 15:35 WIB
Doa memasuki bulan Rajab ini, hendaknya diamalkan setiap muslim karena bulan Rajab memiliki banyak keistimewaan dan keutamaan
Hikmah
Kamis, 30 Maret 2023 - 18:39 WIB
Tahannuth biasa dilakukan golongan berpikir di kalangan orang-orang Arab pada zaman itu. Mereka selama beberapa waktu--biasanya di bulan Ramadan-- tiap tahun menjauhkan diri dari keramaian orang.
Tausyiah
Kamis, 22 Oktober 2020 - 10:05 WIB
Setiap bulan Rabiul Awal kita sering mendengar kisah ini disampaikan di berbagai majelis dan perayaan Maulid Nabi. Ketika Abu Lahab diringankan siksanya karena gembira dengan kelahiran Nabi.
Hikmah
Rabu, 27 September 2023 - 05:15 WIB
Sahabat Nabi, Abu Bakar Ash-Shiddiq dikenal amat dermawan. Bukan hanya itu. Beliau adalah sahabat yang siap mengorbankan apa saja, termasuk nyawa, untuk melindungi Rasulullah SAW.
Tips
Selasa, 23 Mei 2023 - 18:30 WIB
Sebagai muslim, kita selalu berharap mendapatkan takdir yang baik serta mendapatkan pertolongan dari Allah taala. Dan, takdir seseorang dapat diubah menjadi lebih baik, bila kita selalu menyelipkan doa-doa yang tulus dan terus berikhtiar.
Muslimah
Kamis, 30 November 2023 - 10:35 WIB
Nusaibah binti Kaab adalah salah satu shahabiyah (sahabat muslimah Rasulullah) yang agung. Ia mulai merasakan nikmatnya iman dan islam dari awal mula penyebaran Islam.
Hikmah
Minggu, 21 Maret 2021 - 18:41 WIB
Barangsiapa telah melihat Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam dalam tidurnya maka ia akan mati dalam keadaan husnul khatimah, mendapatkan syafaat Nabi Muhammad dan akan masuk surga.
Hikmah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 22:31 WIB
Kisah dua laki-laki ini benar-benar mengagumkan hingga membuat Rasulullah shallallahu alahi wasallam tersenyum. Berikut kisahnya diceritakan oleh KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym).
Tausyiah
Rabu, 12 April 2023 - 04:00 WIB
Rasulullah SAW menyambut kedatangan Lailatulqadar dengan iktikaf. Beliau menganjurkan sambil mengamalkan iktikaf di masjid dalam rangka perenungan dan penyucian jiwa.
Tips
Kamis, 25 Mei 2023 - 12:23 WIB
Selain berdoa untuk kesembuhan diri sendiri, ada beberapa riwayat yang menjelaskan doa-doa Raslullh Shallallahu alaihi wa sallam bagi orang sakit.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 10:03 WIB
Rasulullah SAW mendirikan sholat Jumat pertama kali di Madinah, tepatnya di Masjid Jumat. Sayangnya, masjid dalam penegakan syiar Islam ini kerap terlupakan.
Dunia Islam
Senin, 25 Juli 2022 - 15:19 WIB
Sejarah yang jelas dan valid mengenai awal keberadaan kaum Yahudi di Yatsrib (yakni Madinah zaman dahulu) tidak diketahui secara pasti. Bahkan, asal-usul orang-orang Yahudi itu pun tidak jelas.
Tausyiah
Sabtu, 22 Agustus 2020 - 17:47 WIB
Inilah doa Fajar yang biasa di baca Rasulullah SAW dan keluarga beliau setelah salat sunnah Qabliyah Subuh (Fajar). Doa ini dinukil dari Kitab Bidayatul Hidayah.
Tausyiah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 21:23 WIB
Imam Malik bin Anas berkata: Saat ibuku memasangkan imamah untukku, beliau mengatakan, Pergilah engkau ke Rabiah, dan belajarlah tentang adab sebelum ilmu.
Tausyiah
Senin, 10 April 2023 - 08:43 WIB
Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan Imam Bukhari dan Muslim dijelaskan bahwa di 10 hari terakhir Ramadan ini Rasulullah SAW mengencangkan ikat pinggangnya untuk meningkatkan ibadah dan amal saleh.
Tips
Minggu, 06 Agustus 2023 - 11:25 WIB
Inilah doa paling sering dimohonkan Rasulullah SAW kepada Allah SWT, doanya ringkas namun maknanya sangat dahsyat. Karena setiap orang pasti menginginkan hal seperti yang dimohonkan dalam doa tersebut.
Tausyiah
Kamis, 10 Februari 2022 - 09:22 WIB
Sayyidah Aisyah ra mengatakan apabila Rasulullah SAW melihat awan mendung di atas langit atau angin yang bertiup cukup kencang maka akan terlihat kemurungan di wajahnya.
Hikmah
Senin, 16 Oktober 2023 - 10:10 WIB
Kaum Yahudi mengajak Rasulullah berdamai dengan membuat perjanjian setelah terbunuhnya Kaab bin al-Asyraf. Ini terjadi pasca perang Badar yang dimenangkan kaum muslimin.