Topik Terkait: Doa Pergantian Tahun (halaman 2)

  • Menyikapi Doa Buruk...
    Muslimah
    Senin, 10 Mei 2021 - 17:32 WIB
    Di antara doa yang mustajab adalah doa yang diucapkan oleh orang tua untuk anaknya, baik doa kebaikan maupun doa keburukan. Bila doa kebaikan, pasti anak akan bahagia. Bagaimana bila sebaliknya?
  • Doa Nabi Sulaiman untuk...
    Tips
    Sabtu, 30 September 2023 - 09:51 WIB
    Doa Nabi Sulaiman ini diyakini memiliki fadilah dapat menundukkan seseorang. Lafadz doanya Innahu Min Sulaimana wa Innahu Bismillahirrahmanirrahim.
  • Apa Doa agar Hujan Cepat...
    Tips
    Senin, 16 September 2024 - 09:11 WIB
    Pada dasarnya hujan merupakan salah satu bentuk rahmat Allah SWT, meski begitu, terdapat beberapa kondisi yang membuat umat muslim dianjurkan untuk meminta hujan cepat reda.
  • Kumpulan Doa agar Dagangan...
    Tips
    Sabtu, 28 September 2024 - 17:02 WIB
    Kumpulan doa agar dagangan laris bisa diamalkan umat Muslim dalam kehidupan sehari-hari. Doa tersebut bisa menjadi salah satu ikhtiar atau usaha agar diberikan kemudahan rezeki dalam berdagang.
  • Pengin Bertemu Bulan...
    Tips
    Jum'at, 20 September 2024 - 17:10 WIB
    Pengin bisa bertemu kembali bulan Ramadan tahun depan? Ada doa-doa pendek yang bisa kita amalkan agar bisa disampaikan ke bulan suci tersebut.
  • Doa yang Diajarkan Imam...
    Tips
    Senin, 29 Mei 2023 - 07:28 WIB
    Imam Syadzili mengajarkan doa agar terhindar dari pikiran jahat: Ya Allah, kami memohon kepada-Mu tobat dan senantiasa bertobat, aku berlindung kepada-Mu dari perbuatan maksiat dan sebab-sebabnya
  • Doa Sholat Tarawih Atau...
    Tausyiah
    Senin, 08 Maret 2021 - 08:39 WIB
    Selain merupakan wahana menumpahkan permohonan kepada Sang Khalik, doa mencerminkan pula sebuah ekspresi ketundukan, kepasrahan, dan kerendahan hati di hadapan-Nya.
  • Doa-doa Harian Ini Sering...
    Tips
    Jum'at, 03 November 2023 - 12:48 WIB
    Mengamalkan doa sehari-hari akan membuat kita semakin dekat dengan Allah Subhanahu wa taala. Dan mengamalkan doa sehari-hari ini, setiap aktivitas yang kita lakukan juga akan menjadi berkah.
  • Inilah Balasan Doa yang...
    Muslimah
    Rabu, 03 Februari 2021 - 10:24 WIB
    Allah Subhanhu wa taala telah menyuruh kepada para hambaNya untuk berdoa dan meminta apa saja kepadaNya dengan garansi penuh akan dikabulkan. Namun terkadang, ada doa yang tersimpan dahulu. Lantas kemana larianya doa-doa yang belum dikabulkan ini?
  • Bacaan Doa di Raudhah...
    Tips
    Jum'at, 05 April 2024 - 15:17 WIB
    Raudhah merupakan salah satu tempat yang dituju jemaah haji di seluruh penjuru dunia saat menunaikan ibadah haji selain Kakbah dan merupakan salah satu tempat mustajab untuk berdoa.
  • Doa Sebelum dan Sesudah...
    Tips
    Minggu, 27 Agustus 2023 - 16:32 WIB
    Doa sebelum dan sesudah belajar ini penting diketahui baik anak-anak, remaja, mahasiswa bahkan orang dewasa yang ingin selalu belajar ilmu.
  • Doa Rasulullah agar...
    Tips
    Sabtu, 13 November 2021 - 10:32 WIB
    sebagai insan yang beriman, kita diharuskan tetap ikhtiar untuk melunasi utang. Selain itu, juga dianjurkan berdoa agar ujian hidup seperti utang ini segera bisa diselesaikan.
  • Doa Meminta Keturunan...
    Tips
    Selasa, 06 April 2021 - 22:13 WIB
    Nabi Zakariya alahissalam sejak lama sangat mendambakan seorang anak. Allah Taala baru mengabulkan doanya setelah beliau sepuh. Berikut kumpulan doa meminta keturunan.
  • Doa Turun Hujan dan...
    Hikmah
    Senin, 18 Juli 2022 - 08:05 WIB
    Doa turun hujan dan beberapa hikmahnya perlu diketahui umat muslim. Rasulullah SAW ketika melihat mendung pertanda akan turunnya hujan, Beliau berdoa dengan kalimat berikut.
  • Doa Nabi Nuh untuk Keselamatan...
    Tips
    Kamis, 21 September 2023 - 17:00 WIB
    Ya Tuhanku, ampunilah aku, ibu bapakku, dan siapa pun yang memasuki rumahku dengan beriman dan semua orang yang beriman laki-laki dan perempuan.
  • Doa yang Diajarkan Rasulullah...
    Tips
    Selasa, 19 September 2023 - 15:11 WIB
    Pada saat kita merasa sakit kepala, baik karena pusing atau demam atau lainnya, maka sebaiknya kita membaca doa yang telah diajarkan oleh Nabi SAW kepada para sahabatnya.
  • Doa-doa Mustajab Warisan...
    Tips
    Rabu, 04 Oktober 2023 - 13:41 WIB
    Ada banyak doa para nabi yang diabadikan di dalam Al Quran. Kata-kata yang bijak, penuh sastra dan adab yang baik menjadikan doa-doa tersebut menyentuh hingga lubuk hati yang paling dalam.
  • Bacaan Allahumma Bihaqqil...
    Hikmah
    Senin, 18 November 2024 - 09:49 WIB
    Allahumma Bihaqqil Fatihah doa apa? Pertanyaan tersebut kerap ditanyakan oleh setiap muslim yang belum mengerti arti atau tujuan dari pembacaan doa tersebut.
  • Keutamaan dan Faedah...
    Tips
    Senin, 15 Mei 2023 - 07:05 WIB
    Keutamaan membaca doa keluar rumah penting diketahui kaum muslim. Redaksinya tergolong pendek, namun faedahnya luar biasa. Berikut keutamaan dan faedahnya.
  • Doa Tolak Bala dan Musibah
    Tips
    Selasa, 30 Juli 2024 - 13:41 WIB
    Doa tolak bala dan musibah ini merupakan doa agar terhindar dari musibah dan marabahaya. Sumber doa diriwayatkan dalam hadis Abu Daud dan juga Tirmidzi dari Ustman bin Affan radhiyallahuanhu