Topik Terkait: Doa Perlindungan Untuk Anak (halaman 5)
Muslimah
Kamis, 21 Januari 2021 - 13:14 WIB
Setiap orang tua yang telah mempunyai anak, dianjurkan untuk sering mendoakan perlindungan bagi anak-anaknya di waktu pagi dan sore, atau di waktu kapan pun, jika kita mampu.
Muslimah
Jum'at, 11 Desember 2020 - 06:02 WIB
Dalam islam, saat bayi lahir tentu membutuhkan penanganan secara tepat karena bisa saja hal itu mempengaruhi kelak besarnya si bayi. Di antara yang menjadi syariat dalam Islam adalah mendoakan bayi bahkan sebelum masa kelahirannya tiba.
Muslimah
Selasa, 25 Juli 2023 - 07:39 WIB
Para orang tua yang beriman akan terus menerus dan mengulang-ulang untuk senantiasa mendoakan kebaikan untuk anak-anaknya. Mengapa demikian? Karena mendoakan anak sudah menjadi satu paket sebagai program pendidikan untuk anak.
Tips
Kamis, 26 Mei 2022 - 10:54 WIB
Doa memohon perlindungan dari perbuatan syirik ini, bisa diamalkan setiap saat. Karena setan akan selalu mengincar manusia dari segala arah dan perbuatannya
Tausyiah
Senin, 11 September 2023 - 16:38 WIB
Doa ini tergolong istimewa karena mencakup segala hal. Seperti permohonab kebaikan urusan dan keselamatan dunia Akhirat. Inilah salah satu doa yang diajarkan oleh Rasulullah.
Muslimah
Selasa, 30 November 2021 - 06:23 WIB
Doa istri untuk suami yang sedang bekerja jauh sangatlah ampuh dan mustajab jika diniatkan dengan baik dan tulus ikhlas. Apalagi suami yang bekerja dan berusaha mencari rezeki untuk menafkahi keluarganya.
Tips
Rabu, 14 Juni 2023 - 14:28 WIB
Saat kita marah atau juga saat menghadapi orang yang sedang marah dianjurkan untuk memanjatkan doa untuk meredamkan amarah tersebut.
Tips
Jum'at, 16 Desember 2022 - 11:01 WIB
Ada satu doa yang redaksinya pendek, namun memiliki khasiat dan keutamaan besar. Siapa yang istiqomah memohon dengan doa ini insya Allah mendapatkan kebahagiaan di dunia dan di akhirat.
Tips
Rabu, 06 Oktober 2021 - 08:22 WIB
Di antara sebab terbesar sembuhnya seseorang dari sakit adalah dengan berdoa, memohon kepada Allah Taala, Zat Yang Maha Menyembuhkan dari segala macam penyakit.
Hikmah
Rabu, 15 Januari 2025 - 16:27 WIB
Musibah bisa datang tanpa tak diduga, untuk itu kita dianjurkan berdoa dalam memulai segala aktivitas. Agar terhindar dari dari marabahaya ini, ada beberapa doa yang bisa kita amalkan.
Muslimah
Jum'at, 09 Februari 2024 - 14:26 WIB
Ada doa perempuan yang sangat mustajab dan pasti tidak ditunda pengabulannya oleh Allah Subhanahu wa taala. Doa perempuan siapakah itu?
Tips
Sabtu, 24 Desember 2022 - 10:11 WIB
Dalam sebuah pertemuan atau majelis, biasanya sang pembuka acara akan membaca doa-doa untuk mengawali kegiatan majelis tersebut
Tips
Senin, 19 Juni 2023 - 15:41 WIB
Doa singkat ini diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Singkat kalimatnya, namun memiliki keutamaan luar biasa.Seseorang yang mengamalkannya maka ia akan dilindungi Allah dari kejahatan, kecelakaan dan bahaya.
Tips
Selasa, 07 Maret 2023 - 13:16 WIB
Ada doa untuk menghapus nama kita dan orang tua kita yang tercantum dalam daftar ahli neraka. Doa ini, dianjurkan diperbanyak pada bulan Ramadan nanti. Kenapa demikian? Karena Ramadan, merupakan bulan ampunan bagi hamba-hamba allah yang mau bertaubat.
Tips
Minggu, 24 September 2023 - 13:57 WIB
Bacaan kirim doa khususon untuk arwah yang sudah meninggal dapat diamalkan umat muslim. Khususnya kepada orang tua atau keluarga yang sudah meninggal dunia.
Tips
Senin, 17 Juli 2023 - 13:06 WIB
Berdoa untuk memohon kesembuhan, dan Rasulullah SAW mengajarkan doa yang dapat dibaca oleh kita yang merasakan nyeri sambil memegang bagian tertentu pada tubuhnya yang sakit tersebut.
Hikmah
Kamis, 10 Agustus 2023 - 09:11 WIB
Al-Muqaddam mengatakan ayat ke-59 sampai ayat ke-61 dari surah an-Najm jika ditulis dan diletakkan di atas tubuh anak kecil maka ayat itu dapat menghentikan tangisannya.
Tips
Senin, 19 Desember 2022 - 13:36 WIB
Aqiqah adalah sunnah Rasul yang didefinisikan sebagai penyembelihan hewan pada hari ketujuh dan seterusnya sambil mencukur rambutnya.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 18:46 WIB
Ada doa-doa khusus saat berwudu, yakni ketika membasuh anggota tubuh saat wudu dilakukan. Doa-doa ini terdapat dalam hadis shahih Bukhari dan Muslim
Muslimah
Selasa, 19 Januari 2021 - 07:07 WIB
Muslimah, sebelum melakukan aktivitas sehari-hari, kita dianjurkan untuk berdoa dan meminta perlindungan kepada Allah Taala agar terhindar dari segala keburukan.