Topik Terkait: Doa Salat Hajat (halaman 9)
Tausiyah
Selasa, 26 November 2019 - 08:30 WIB
Salat Dhuha adalah salat sunnah yang memiliki keutamaan luar biasa. Salat ini juga disebut solat awwabin, yaitu salatnya orang-orang yang kembali (bertaubat).
Tips
Sabtu, 13 November 2021 - 10:32 WIB
sebagai insan yang beriman, kita diharuskan tetap ikhtiar untuk melunasi utang. Selain itu, juga dianjurkan berdoa agar ujian hidup seperti utang ini segera bisa diselesaikan.
Tips
Jum'at, 26 April 2024 - 14:35 WIB
Bacaan doa agar orang tua terhindar dari siksa kubur ini penting diketahui kaum muslim. Doa ini merupakan salah satu aspek dari bentuk berbhakti kepada orang tua yang sudah meninggal dunia.
Tips
Senin, 20 November 2023 - 13:33 WIB
Doa dan zikir setelah salat hajat ini bisa diamalkan dengan mudah oleh setiap muslim. Salat hajat sendiri merupakan salat sunahyang dikerjakan untuk meminta kepada Allah SWT supaya yang menjadi hajat kita cepat dikabulkan oleh Allah
Tausyiah
Senin, 08 Maret 2021 - 18:44 WIB
Doa mestinya dilakukan setiap saat. Bagi siswa hendaknya berdoa sebelum, selama, dan setelah ujian. Melalui doa, siswa akan lebih tenang, rileks, dan lebih fokus dalam menghadapi ujian.
Tips
Kamis, 08 Juni 2023 - 21:02 WIB
Doa saat sulit tidur atau insomia ini dianjurkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Tentang insomnia ini juga pernah dialami beberapa sahabat Nabi SAW.
Tips
Selasa, 19 September 2023 - 21:58 WIB
Doa setelah sholat Tahajud ini termasuk di antara doa yang dianjurkan Rasulullah SAW dibaca ketika qiyamullail. Berikut bacaannya lengkap bahasa Arab, latih dan terjemahan.
Tips
Kamis, 28 September 2023 - 14:00 WIB
Dalam Al-Quran banyak sekali doa-doa yang dipanjatkan para nabi yang bisa diamalkan, salah satunya doa tobat yang dimohonkan Nabi Adam Alaihissalam.
Tips
Minggu, 24 September 2023 - 13:41 WIB
Nabi Ibrahim berdoa agar Allah menjadikan keturunannya selalu mengerjakan salat, tidak pernah lalai mengerjakannya sedikit pun, sempurna rukun-rukun dan syarat-syaratnya.
Tips
Jum'at, 08 Maret 2024 - 14:12 WIB
Bacaan doa ziarah kubur dan Yasin, Arab, Latin dan bahasa Indonesia banyak diamalkan kaum muslimin ketika berziarah. Hal ini sebagai salah satu cara berhubungan dengan arwah leluhur yang telah meninggal dunia.
Tausyiah
Minggu, 27 Juni 2021 - 17:38 WIB
Salah satu doa singkat yang memiliki faedah (manfaat) besar bagi kehidupan diajarkan oleh Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Berikut doanya.
Tips
Sabtu, 11 Mei 2024 - 13:24 WIB
Bacaan selawat nabi dan doa agar segera ke Tanah Suci untuk umrah dan haji biasa dibaca oleh kaum muslim sebagai ikhtiar agar mendapat kelancaran untuk menunaikan rukun Islam kelima tersebut.
Tausyiah
Selasa, 08 Desember 2020 - 07:25 WIB
Kata masjid terulang sebanyak 28 kali di dalam Al-Quran. Dari segi bahasa, kata masjid terambil dari akar kata sajada-sujud, yang berarti patuh, taat, serta tunduk dengan penuh hormat dan tadzim
Tips
Senin, 05 Agustus 2024 - 19:09 WIB
Tata cara dan doa salat ghaib perlu diketahui tiap muslim agar dapat menjalankan kewajiban merawat jenazah yang salah satunya adalah menyolati. Hukum salat ghaib adalah fardhu kifayah.
Tips
Selasa, 12 September 2023 - 19:09 WIB
Niat salat Rebo Wekasan jika diucapkan aku niat salat Rebo Wekasan maka tidak sah dan haram. Hal ini karena salat Rebo Wekasan tidak ada dasar hukumnya.
Tips
Kamis, 15 Agustus 2024 - 11:10 WIB
Doa agar terhindar dari fitnah Dajjal penting diketahui kaum muslim. Karena, Dajjal merupakan sumber dari segala fitnah besar yang terjadi jelang akhir zaman.
Tips
Jum'at, 17 September 2021 - 20:06 WIB
Doa mustajab adalah doa yang terkabul. Setiap orang tentu mengharapkan doa yang mustajab ini, agar doa yang dipanjatkan dikabulkan oleh Allah Subhanahu wa taala
Tips
Selasa, 20 Februari 2024 - 08:31 WIB
Ada doa-doa yang dianjurkan diamalkan memasuki bulan Syaban 1445 hijriah ini. Doa merupakan intisari ibadah dan senjata orang beriman.
Tips
Kamis, 08 Februari 2024 - 09:36 WIB
Ada sekumpulan doa yang dianjurkan diamalkan di siang maupun malam Isra Mikraj, salah satunya doa yang dipanjatkan Ali Bin Abi Thalib.
Tips
Sabtu, 07 Oktober 2023 - 21:54 WIB
Doa Qunut Rumi dan Jawi ini penting dihafal umat muslim khsususnya yang bermazhab Syafii dan Maliki. Berikut Bacaan Doa Qunut Rumi dan Jawi lengkap Arab, latin dan artinya.