Topik Terkait: Dzurriyah Nabi (halaman 3)

  • Amalan-Amalan Nabi Muhammad SAW dalam Haji
    Hikmah
    Minggu, 11 Juni 2023 - 17:45 WIB
    Syaikh Muhammad bin Saleh Al-Munajjid menjelaskan tentang amalan-amalan yang dilakukan Nabi Muhammad SAW dalam ibadah haji. Berikut selengkapnya.
  • Sejarah Pelaksanaan Ibadah Kurban Sudah Ada Sejak Nabi Adam
    Tausyiah
    Rabu, 29 Juli 2020 - 09:11 WIB
    Sesungguhnya, pensyariatan ibadah kurban adalah suatu sunah yang telah amat lama. Ibadah ini pertama kali dilakukan oleh putra Nabi Adam AS, yaitu Habil dan Qabil.
  • Deretan Sahabat Nabi yang Mendapat Siksaan Keras dari Kaum Musyrik Quraisy
    Hikmah
    Senin, 02 Januari 2023 - 14:44 WIB
    Ketika dakwah Islam dilakukan terang-terangan di Mekkah, Nabi Muhammad SAW mengalami ujian amat berat. Bahkan para Sahabat Nabi mendapat siksaan keras dari kaum musyrik Quraisy.
  • Pesan Nabi, Teladanilah Dua Orang Ini Sepeninggalku
    Hikmah
    Senin, 01 Juni 2020 - 06:30 WIB
    Para Khalifah yang mulia (Al-Khulafa al Rasyidun) merupakan golongan paling istimewa di antara para sahabat Nabi. Mereka pemilik keutamaan yang sempurna. Dari empat Khulafaur Rasyidin, ada dua sahabat terbaik.
  • Nabi Yakub, Mengabdi 14 Tahun Agar Bisa Menyunting  Sang Kekasih
    Hikmah
    Kamis, 30 April 2020 - 04:30 WIB
    Tujuh tahun berlalu. Akan tetapi, Laban memberi tahu Yaqub bahwa adat istiadat di sana tidak boleh seorang adik mendahului nikah sebelum kakaknya.
  • Begini Argumentasi Michael H Hart Tempatkan Nabi Isa di Bawah Nabi Muhammad SAW
    Dunia Islam
    Sabtu, 21 Januari 2023 - 10:38 WIB
    Michael H Hart memasukkan Nabi Isa as dalam urutan ke-3 sebagai tokoh berpengaruh dalam sejarah, di bawah Nabi Muhammad SAW (1) dan Isaac Newton (2). Apa dasarnya?
  • Nabi Sulaiman Memang Tajir, Wajar Arkeolog Inggris Ini Bilang Tak Tertandingi
    Hikmah
    Senin, 17 Januari 2022 - 10:35 WIB
    Arkeolog kelautan Inggris Dr Sean Kingsley meyakini Nabi Sulaiman adalah tokoh terkaya yang tak tertandingi. Lalu, berapa besar sejatinya kekayaan Nabi Sulaiman?
  • Kisah Sahabat Nabi Muhammad SAW yang Mulutnya Bercahaya
    Hikmah
    Selasa, 22 November 2022 - 14:30 WIB
    Kisah sahabat Nabi Muhammad SAW yang mulutnya bercahaya diceritakan dalam buku berjudul Kisah-Kisah Keajaiban Al Quran. Kisah ini datang dari sahabat Ali bin Abi Thalib.
  • Ketika Nabi Yusuf dan Nabi Musa Ditegur Allah, Inilah Hikmahnya
    Hikmah
    Rabu, 08 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Nabiyullah Yusuf pernah dijebloskan ke penjara selama 5 tahun lamanya karena fitnah Zulaikha pada masa pemerintahan Kerajaan Malik Heksos di Memphis Mesir tahun 1720 SM.
  • Selamat Maulid Nabi, Ini Keajaiban Saat Rasulullah Dilahirkan
    Tausyiah
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 07:30 WIB
    Seluruh makhluk termasuk Malaikat bersuka cita mereguk berita gembira lahirnya bayi mulia yang kelak menjadi Nabi akhir zaman. Berikut keajaiban saat Rasulullah dilahirkan.
  • Surat Yusuf Ayat 97: Kisah Tobat Saudara-saudara Nabi Yusuf
    Hikmah
    Jum'at, 28 April 2023 - 19:35 WIB
    Setelah saudara-saudara Nabi Yusuf melihat bukti dan kenyataan yang tidak dapat dipungkiri, mereka pun sadar dan mengakui kesalahannya. Berikut kisah taubat mereka.
  • Doa Nabi Isa Memohon Rezeki dari Langit
    Hikmah
    Sabtu, 10 Juni 2023 - 09:03 WIB
    Nabi Isa as berdoa kepada Allah untuk diberi rezeki. Ibnu Katsir dalam tafsirnya mengatakan yang dimaksud ialah rezeki yang mudah diperoleh tanpa susah payah.
  • Doa Nabi Musa agar Dilapangkan Dada, Dimudahkan Urusan, dan Kelancaran Bicara
    Tausyiah
    Selasa, 23 November 2021 - 13:01 WIB
    Doa Nabi Musa as agar segala urusan diberi kelancaran termaktub dalam Al-Quran surah Thaha ayat 25-28. Kala itu, Nabi Musa bertemu dengan nur Allah SWT di Bukit Tursina.
  • Imam Chirri: Profil Nabi Muhammad SAW Jadi Pendorong Tumbuh Pesatnya Islam
    Hikmah
    Selasa, 10 Oktober 2023 - 11:56 WIB
    Faktor-faktor yang menyebabkan pesatnya pertumbuhan Islam salah satunya adalah kepribadian Nabi Islam. Selain itu, keyakinan yang kuat pada orang-orang Islam yang mula-mula (terdahulu).
  • Idul Adha, Kurban, dan Keteladanan Nabi Ibrahim AS (2)
    Hikmah
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 08:10 WIB
    Nabi Ibrahim AS adalah yang meletakkan fondasi bagi kebangkitan Khaer Ummah yang menjadi representasi para nabi dan rasul dalam mengemban amanah risalah samawi ini.
  • Kisah Nabi Idris Diutus untuk Keturunan Qabil yang Menyembah Berhala
    Hikmah
    Selasa, 05 Desember 2023 - 14:32 WIB
    Semata-mata dia diberi nama Idris karena dia banyak membaca suhuf. Beliau adalah orang yang pertama kali menulis dengan qalam (pena). Beliau juga orang pertama yang menulis suhuf (wahyu),
  • 9 Pembeda Nabi Muhammad SAW Dibanding Nabi-Nabi Lain
    Tausyiah
    Rabu, 03 Januari 2024 - 14:18 WIB
    Imam Chirri menyebut 9 pembeda antara Nabi Muhammad SAW dengan nabi-nabi lain. Hal ini disampaikan saat menjawab pertanyaan Prof Wilson tentang bagaimana kedudukan Muhammad di antara nabi-nabi.
  • Kisah Turunnya Nabi Isa As di Akhir Zaman dalam Hadis Rasulullah SAW
    Hikmah
    Rabu, 20 Desember 2023 - 10:06 WIB
    Kisah turunnya Nabi Isa alaihissalam di akhir zaman atau menjelang hari kiamat, disebutkan dalam beberapa hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
  • Kisah Nabi Idris yang Wafat di Langit ke-4
    Hikmah
    Selasa, 05 Desember 2023 - 14:25 WIB
    Nama aslinya Khanukh. Nabi Idris sempat menemui Adam selama 380 tahun. Allah memujinya dan memberinya kedudukan sebagai Nabi dan memberinya sifat jujur.
  • Benarkah Yudaisme Agama yang Dibawa Nabi Musa?
    Hikmah
    Rabu, 18 Oktober 2023 - 15:21 WIB
    Sisi rasis pemikiran Zionis yaitu pada sisi perbedaan bangsa, ras, dan etnik. Ini dapat dilihat seperti ketika Zionis mengatakan apabila Yudaisme adalah agama yang dibawa oleh Nabi Musa as.