Topik Terkait: Enam Muslimah Ahli Tafsir (halaman 6)
Muslimah
Sabtu, 22 Januari 2022 - 05:15 WIB
Wanita memang unik, kelembutan yang membalutnya ibarat pisau bermata dua, semuanya tajam. Banyak lelaki yang tumbang terhina karena terpedaya, tak sedikit pula lelaki yang tegak mulia karena kasih sayangnya.
Tausyiah
Selasa, 20 Februari 2024 - 18:47 WIB
Di antara ahli waris yang satu dan lainnya mempunyai perbedaan derajat dan urutan. Berikut ini ahli waris berdasarkan urutan dan derajatnya, menurut Prof Muhammad Ali ash-Shabuni.
Muslimah
Selasa, 17 Mei 2022 - 15:09 WIB
Pakaian atau busana adalah nikmat terbesar yang Allah Subhanahu wa taala berikan kepada kaum muslimah. Apa maksudnya? Dan bagaimana penjelasannya tentang hal tersebut?
Muslimah
Jum'at, 02 September 2022 - 14:47 WIB
Qanaah adalah ridho dengan ketetapan Allah Taala dan berserah diri pada keputusan-Nya yaitu segala yang dari Allah itulah yang terbaik. Sebagai muslimah, tentu dianjurkan memiliki sifat qanaah ini.
Hikmah
Kamis, 03 November 2022 - 22:20 WIB
Pada ayat ke-3 Surat Al-Mulk ini Allah menegaskan kekuasaan-Nya menciptakan tujuh langit berlapis yang tidak ada cacat sama sekali. Inilah salah satu tanda kebesaran-Nya.
Muslimah
Senin, 19 Juli 2021 - 17:32 WIB
Besok, umat Islam akan merayakan Hari Raya Idul Adha. Meski dalam kondisi pandemi, pelaksanaan sholat Ied tetap dianjurkan. Bahkan perempuan yang sedang haid pun, dianjurkan untuk menghadirinya.
Muslimah
Kamis, 02 Desember 2021 - 09:31 WIB
Salah satu surat dalam Al Quran yang memiliki manfaat dan keutamaan ialah surat Al-Waqiah. Surat ini adalah salah satu surat yang dikenal sebagai surat penuh berkah.
Muslimah
Senin, 03 Oktober 2022 - 10:01 WIB
Berdandan bagi seorang muslimah tentu dibolehkan asal sesuai dengan syariat yang ditetapkan dalam Al-Quran dan Hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Hikmah
Sabtu, 09 April 2022 - 12:34 WIB
Zubair bin Awwam salah seorang sahabat Nabi yang dijamin masuk surga. Beliau wafat pada saat pecah konflik di tubuh ummat Islam. Zubair ditikam pendukung Khalifah Ali bin Abu Thalib.
Muslimah
Sabtu, 02 September 2023 - 18:10 WIB
Ada sebuah kisah yang menunjukkan pentingnya kaum muslimah memberikan andil dalam nasihat dan amar maruf nahi munkar sesuai dengan kemampuan mereka.
Tausyiah
Selasa, 10 September 2024 - 13:45 WIB
Ustad Adi Hidayat yakin Tim Nasional Indonesia bisa mengalahkan negara lain, bahkan untuk masuk ke Piala Dunia. Pasti bisa, ujarnya optimistis dengan menyebut satu ayat dalam al-Quran
Dunia Islam
Jum'at, 19 Juli 2024 - 14:19 WIB
Berikut ini 10 muslimah berpengaruh dalam sejarah Islam. Mereka ini memainkan peran yang signifikan dalam dunia Muslim sebagai intelektual, penyair, mistikus, penguasa, dan pejuang.
Muslimah
Sabtu, 13 Juni 2020 - 12:05 WIB
Menutup aurat adalah kewajiban bagi seorang muslimah. Namun, pada kenyataannya masih banyak muslimah yang belum memahami betul tentang arti dari jilbab, hijab, khimar, niqab dan burqa ini
Tausyiah
Selasa, 18 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Semua hak istimewa tersebut diberikan Allah SWT kepada para ahli kitab karena sistem kepercayaan mereka lebih dekat dengan Islam dibandingkan orang-orang kafir lainnya.
Tausyiah
Selasa, 25 Oktober 2022 - 12:13 WIB
Pahala orang yang Istiqamah sangat besar dalam sisi Allah Subhanahu wa Taala. Mereka akan didampingi malaikat dalam perjalanan kehidupannya
Tausyiah
Kamis, 16 Juni 2022 - 17:26 WIB
Allah SWT menjelaskan perselisihan pendapat yang terjadi pada masa Rasulullah SAW mengenai kisah Ashhabul Kahfi tertuang dalam Surah Al-Kahfi ayat 22
Tausyiah
Jum'at, 04 November 2022 - 23:43 WIB
Pada Surat Al-Mulk ayat 4 ini, Allah memerintahkan manusia untuk kembali melihat, memandang dan mengamati penciptaan langit, maka tidak akan ditemukan cacat pada ciptaan-Nya.
Muslimah
Minggu, 30 Juli 2023 - 16:03 WIB
Larangan kaum muslimah menggunakan minyak wangi atau parfum tatkala keluar rumah sudah banyak dijelaskan oleh para ulama. Namun ada kondisi-kondisi bagi seorang muslimah untuk boleh menggunakan parfum. Di tempat mana saja?
Tips
Selasa, 24 Januari 2023 - 09:22 WIB
Apa perbedaan hukum menikah dengan orang Ahli Kitab dan musyrik? Allah memberikan beberapa hak istimewa kepada para ahli kitab. Di antaranya, lelaki Muslim diperbolehkan menikahi wanita dari kalangan mereka.
Tausyiah
Rabu, 11 September 2024 - 06:50 WIB
Sahabat Nabi Abdullah bin Umar secara tegas melarang perkawinan seorang pria Muslim dengan wanita Ahl Al-Kitab, dengan dalih bahwa mereka adalah orang-orang musyrik.