Topik Terkait: Habib Munzir Bin Fuad Al Musawa (halaman 5)
Tausyiah
Senin, 04 September 2023 - 14:20 WIB
Sunah hasanah adalah perbuatan yang sesuai dengan syariat. Seseorang yang mulai melakukan sunah atau memulai melakukan suatu amal sebagai perantara pelaksanan ibadah yang diperintahkan.
Hikmah
Senin, 18 Oktober 2021 - 20:38 WIB
Gerakan oposisi yang masif membuat Khalifah Utsman bin Affan patah arang. Ia mengeluh, dan berkata: Aku rendahkan bahuku dan aku tahan tangan dan lidahku dari menyakiti kalian, tapi kalian jadi berani dan bersikap lancang kepadaku!
Hikmah
Jum'at, 29 November 2019 - 17:21 WIB
Alhamdulillah, ulama kharismatik berkebangsaan Arab (Uni Emirat Arab) Habib Ali Zainal Abidin Al-Jufri tiba Bandara Soekarno-Hatta Jakarta, Jumat dinihari (29/11/2019).
Hikmah
Senin, 15 November 2021 - 13:48 WIB
Umar bin Abdul Aziz dipecat sebagai Gubernur Madinah di era Khalifah Al Walid bin Abdul Malik. Hal ini dilakukan khalifah karena kebijakannyadinilai bisa mengancam keberlangsungan Dinasti Umayyah.
Tips
Jum'at, 06 Agustus 2021 - 13:27 WIB
Surat terpendek di Al Quran adalah surat Al-Kautsar, yang hanya terdiri dari tiga ayat saja. Surat ini merupakan surat ke-108 dalam Al-Quran yang diturunkan di Makkah.
Tausyiah
Kamis, 16 November 2023 - 23:08 WIB
Ulama ahli Hadis, Imam Ahmad bin Hanbal menganjurkan apabila ziarah ke kuburan hendaklah membaca Surat Al-Fatihah dan tiga surat (Al-Muawwidzatain dan Al-Ikhlas).
Dunia Islam
Senin, 29 April 2024 - 10:57 WIB
Setelah keadaan kota tenteram, Utbah bin Farqad dan Bakir bin Abdullah yang berangkat atas perintah Khalifah Umar bin Khattab untuk menundukkan Azerbaijan, diperkuat pula dengan Simak bin Kharasyah al-Ansari.
Dunia Islam
Selasa, 16 Agustus 2022 - 18:24 WIB
Nasib Umar bin Saad bin Abi Waqqash amat tragis di akhir hayatnya. Pemimpin pasukan Ubaidillah bin Ziyad ini, tewas bersama anaknya, Hafsh bin Umar bin Saad.
Tausyiah
Selasa, 18 Mei 2021 - 08:49 WIB
Kita baru saja menjalani ibadah Ramadhan selama satu bulan penuh. Begini tanda diterimanya amalan kita sebagaimana dijelaskan oleh Habib Qursiay Baharun.
Hikmah
Rabu, 22 Mei 2019 - 15:12 WIB
Alqur&rsquoan dan Assunnah menggambarkan sosok Yahudi sebagai kaum yang melampaui batas dan sering melakukan pelanggaran.
Hikmah
Sabtu, 23 Januari 2021 - 18:26 WIB
Secara demonstratif sampul surat Muawiyah diperlihatkan kepada orang banyak. Semua orang ingin tahu apa yang terjadi akibat pembangkangan Muawiyah.
Hikmah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 21:00 WIB
Umar bin Abdul Aziz rahimahullah (61-101 H) adalah khalifah terbaik Dinasti Umayyah yang digelari Al-Faruq kedua. Beliau pernah dihardik dikatain gila. Simak kisahnya berikut ini.
Hikmah
Kamis, 21 Januari 2021 - 18:23 WIB
Perselisihan itu ditunggangi oleh Muawiyah bin Abu Sufvan yang berhasil mengalihkan persoalan dari masalah sistem pembagian harta ghanimah, menjadi menuntut balas atas kematian Khalifah Utsman.
Hikmah
Selasa, 11 Juni 2024 - 16:32 WIB
Heraklius terkejut dengan ancaman itu. Tak ada jalan lain buat Heraklius kecuali harus tunduk pada keinginan Khalifah Umar bin Khattab. Selanjutnya ia mengeluarkan Banu Iyad dari negerinya.
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 17:25 WIB
Sosok Amr bin Ash radhiyallahu anhu cukup terkenal dalam sejarah peradaban Islam. Beliau merupakan salah satu sahabat Nabi Muhammad SAW yang menaklukkan Mesir.
Tausiyah
Kamis, 24 Oktober 2019 - 21:53 WIB
Semua orang pasti mendambakan kehidupan yang ditutup dengan husnul khatimah (akhir yang baik), bukan suul khatimah atau akhir yang buruk.
Hikmah
Senin, 19 April 2021 - 17:17 WIB
Sungguh, aku tidak temukan wajah orang yang (sedang dalam kebutuhan), (kecuali) dia (terus) bergerak-gerak (gelisah) di atas tempat tidurnya sembari teringat akan kebutuhannya.
Tausyiah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 20:37 WIB
umat 15 Januari 2021 Pukul 18.00 Wita, saya mendengar kabar mengejutkan tentang berita duka wafatnya seorang ulama kharismatik Jakarta, sesepuh para Habaib se-Jakarta.
Hikmah
Selasa, 18 Februari 2020 - 21:02 WIB
Al-Quran terdiri dari 114 surat dan 1.027.000 (satu juta dua puluh tujuh ribu) huruf. Berikut lanjutan 40 Hadis Nabi mengenai keutamaan Al-Quran.
Hikmah
Rabu, 04 Agustus 2021 - 09:37 WIB
Suatu ketika, ada seorang yang mencela Khalid di depan Saad, maka beliaupun (Saad) marah dan menegur orang tersebut seraya mengatakan: Diamlah kamu.