Topik Terkait: Hati Kotor (halaman 2)
Tips
Selasa, 24 Oktober 2023 - 10:55 WIB
Doa dari ayat-ayat Al-Quran untuk memohon dan diberi kelapangan hati ini, seyogyanya dapat diamalkan oleh setiap muslim. Apa saja ayatnya?
Muslimah
Minggu, 12 Juli 2020 - 06:00 WIB
Ada tiga penyakit hati yang akan membuat manusia celaka dan membuat dosa, yakni sombong, hasad (dengki) serta tamak. Tiga sifat ini sangat dimurkai Allah dan merupakan cara iblis untuk mencelakai manusia.
Tips
Minggu, 16 Oktober 2022 - 14:50 WIB
Berdoa atau memanjatkan doa agar selalu rendah hati dan dijauhkan dari sifat sombong sangat dianjurkan dalam Islam. Karena sifat sombong adalah penyakit hati yang harus dihindari bahkan dijauhi oleh seorang muslim yang bertakwa.
Tips
Senin, 29 November 2021 - 16:37 WIB
Memuji atau dipuji pasti akan membuat orang senang. Selain karena kagum, keluarnya puji-memuji ini biasanya bertujuan untuk membahagiakan lawan bicara.
Tips
Rabu, 18 Mei 2022 - 11:42 WIB
Hati yang lurus akan mengikuti kecintaan kepada Allah, tidak ada ketakutan selain hanya takut kepada Allah. Namun, terkadang ada beberapa hal yang membahayakan hati.
Tips
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:25 WIB
Doa agar hati ikhlas dan tenang ini, wajib diamalkan bila kita sering merasa gelisah dan perasaan was-was dengan keadaan.Bahkan dianjurkan diamalkan selesai melaksanakan salat fardhu dan salat sunnah.
Tips
Minggu, 27 Agustus 2023 - 11:34 WIB
Dalam Islam, patah hati pada dasarnya dianggap sebagai kesalahan manusia yang tidak tepat dalam menyikapi perasaan. Syariat pun menawarkan obat untuk menyembuhkan patah hati ini.
Tips
Selasa, 15 November 2022 - 14:48 WIB
Sayyidul Istighfar memiliki keutamaan dahsyat, salah satunya dapat mensucikan hati yang kotor. Berikut keterangan dari Syaikhul Islam Sirajuddin Al-Bulqini.
Muslimah
Selasa, 10 November 2020 - 07:01 WIB
Untuk menuju kondisi nafsu mutmainah, seorang muslimah harus bisa menjaga lisan serta menjaga pandangan. Menjaga pandangan bagi perempuan bukan hanya menjaga matanya, namun juga menjaga dirinya dari pandangan orang-orang yang bukan haknya
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 06:06 WIB
Perasaan cemas terhadap sesuatu yang belum terjadi, yang berkaitan dengan urusan duniawi yang berlarut-larut tidak akan membuahkan penyelesaian, selain hanya membuat hati semakin sengsara dan bertambah menderita.
Tips
Kamis, 20 Oktober 2022 - 09:48 WIB
Tidaklah Allah Taala menurunkan penyakit melainkan Allah juga menurunkan obatnya. Begitu pula dengan penyakit hati, sudah pasti ada obatnya
Tips
Rabu, 10 November 2021 - 08:02 WIB
Manusia seringkali melalaikan tentang perkara hati. Padahal hatiadalah penentu baik buruknya perilaku mereka.Jika hatinya lurus (sehat), maka perilakunya juga baik, begitu juga sebaliknya.
Tips
Selasa, 22 Agustus 2023 - 18:06 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengajarkan sangat banyak doa untuk beragam situasi dan kondisi yang dihadapi oleh umatnya. Salah satunya, doa ketika mengalami hati gelisah atau kegelisahan di waktu malam.
Muslimah
Kamis, 14 Januari 2021 - 07:01 WIB
Setiap orang memiliki bentuk ujian hidup dari Allah Taala yang berbeda-beda. Namun tidak sedikit dari kita yang galau bahkan terguncang kala menghadapinya.
Muslimah
Kamis, 29 Juli 2021 - 06:40 WIB
Ibnul Jauzi mengibaratkan hati manusia seperti sebuah benteng yang dikelilingi oleh pagar dan ada penjaga-penjaga yang senantiasa menjaga benteng tersebut dari serangan musuh.
Tausiyah
Selasa, 19 November 2019 - 19:12 WIB
Habib Quraisy Baharun (pimpinan Ponpes As-Shidqu Kuningan) memberikan tips dan cara menjernihkan hati yang dinukil dari Kitab Taj Al-Arus karya Syeikh Ibnu Athaillah.
Tips
Rabu, 12 Januari 2022 - 16:37 WIB
Hati atau qalbu, ibarat panglima dalam keseluruhan tubuh manusia. Sedangkan bagian-bagian tubuh ibarat tentaranya. Mereka semua akan menaati panglimanya, melaksanakan perintahnya dan tidak akan menyelisihinya.
Tips
Selasa, 04 Juli 2023 - 22:00 WIB
Merasa sedih dan sakit hati hampir dirasakan setiap insan dan bisa datang kapan saja dan di waktu apa saja. Perasaan sedih ini terkadang membuat diri terpuruk hingga melakukan berbagai hal yang bisa merugikan diri sendiri.
Tips
Senin, 18 Juli 2022 - 15:23 WIB
Banyak surat Al-Quran untuk menenangkan hati yang tengah gundah dan gelisah. Bahkan, Al-Quran juga banyak mengungkap kiat-kiat agar manusia hatinya tenang dan tentram.
Tausyiah
Kamis, 14 Mei 2020 - 17:10 WIB
DI antara kemaksiatan hati yang dianggap besar ialah cinta. Al Baihaqi meriwayatkan hadis berbunyi, cinta dunia adalah biang semua kesalahan.