Topik Terkait: Iktikaf Bagi Perempuan (halaman 4)
Tausyiah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 21:12 WIB
Pandangan ini, kemudian melahirkan pandangan negatif terhadap perempuan, dengan menyatakan bahwa perempuan adalah bagian dari lelaki. Tanpa lelaki, perempuan tidak akan ada.
Muslimah
Jum'at, 20 November 2020 - 14:45 WIB
Dalam hukum Islam, seorang pezina baik laki-laki maupun perempuan itu dihukum rajam. Yakni dilempar batu sampai meninggal dunia. Tentang hal ini, ada kisah di zaman Rasulullah yang bisa kita ambil hikmahnya, yakni kisah perempuan pezina yang minta dirajam
Muslimah
Sabtu, 02 Juli 2022 - 05:15 WIB
Allah Taala menjanjikan surga bagi hamba-Nya yang beriman dan bertakwa, sebaliknya orang-orang yang berpaling dari agama akan memperoleh azab pedih di neraka.
Tips
Kamis, 17 Juni 2021 - 09:59 WIB
Alam kubur akan menjadi tempat berikutnya bagi mereka yang sudah meninggal. Di alam inilah, sang mayit akan menerima nikmat dan azab atau siksa kubur sesuai dengan amal perbuatannya selama di dunia.
Muslimah
Minggu, 24 Januari 2021 - 15:02 WIB
Seorang perempuan yang tahan memegang bara dan taat kepada Rasulullah dan Rabb-Nya. Jika datang perintah dari syariat kepada salah seorang mereka, dia taat, terima, dan tunduk.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 10:25 WIB
Mayoritas ulama 4 mazhab sepakat bahwa hukum berkurban adalah Sunnah Muakkad, yaitu ibadah yang sangat dianjurkan kepada seorang muslim yang memiliki kemampuan secara finansial.
Muslimah
Minggu, 22 Mei 2022 - 05:15 WIB
Saat mengalami siklus bulanan atau tengah haid, kaum wanita muslimah dilarang atau terlarang melaksanakan ibadah sholat, baik sholat fardhu maupun sunnah. Apa sebenarnya hikmah dari larangan menjalankan kewajiban yang diterima wanita haid ini?
Muslimah
Selasa, 08 Maret 2022 - 20:15 WIB
Salah satu puasa sunnah yang banyak sekali manfaatnya adalah puasa Daud, tak terkecuali bagi kalangan muslimah. Selain mendapatkan pahala, puasa Daud juga bermanfaat bagi kesehatan, spriritualitas dan juga sosial.
Muslimah
Jum'at, 16 Oktober 2020 - 16:53 WIB
Dalam perang Uhud, kaum muslimin banyak mengalami penderitaan dan kesusahan. Bahkan banyak di antara mereka yang mati syahid. Kabar ini telah sampai ke Madinah, sehingga kaum perempuan juga mengetahui berita kekalahan ini.
Muslimah
Sabtu, 24 Oktober 2020 - 06:54 WIB
Muslimah, seringkali kita menyebut cairan putih yang keluar dari kemaluan adalah keputihan. Ternyata ada beberapa jenis cairan putih yang biasa dialami kaum perempuan. Apa saja cairan putih ini dan bagaimana hukumnya menurut fiqih?
Muslimah
Senin, 28 September 2020 - 18:50 WIB
Sebagai seorang muslim, tentu menjaga kesucian saat aktivitas pengajar juga sangat dianjurkan. Bagi pengajar kaum laki-laki anjuran ini bukanlah persoalan, namun bagaimana dengan pengajar perempuan saat sedang mengalami menstruasi atau haid ?
Muslimah
Jum'at, 12 Februari 2021 - 10:42 WIB
Surga itu memiliki banyak tingkatan, dan yang paling utama adalah Firdaus. Tempat dengan keutamaan yang besar ini hanya diperuntukkan bagi orang-orang yang memiliki sifat-sifat baik, di antaranya adalah menepati janji.
Muslimah
Jum'at, 14 April 2023 - 20:45 WIB
Ada amalan wanita haid untuk malam lailatulqadar, malam terbaik di antara malam-malam lain dalam setahun, yang beribadah di dalamnya bernilai lebih dari 1000 bulan.
Tausyiah
Rabu, 12 April 2023 - 04:00 WIB
Rasulullah SAW menyambut kedatangan Lailatulqadar dengan iktikaf. Beliau menganjurkan sambil mengamalkan iktikaf di masjid dalam rangka perenungan dan penyucian jiwa.
Muslimah
Jum'at, 15 Desember 2023 - 10:50 WIB
Salah satu tanda segera datangnya kiamat adalah kemunculan banyak perempuan al-Mutabariijat. Siapakah itu dan apa ciri-ciri wanita al-Mutabarrijat tersebut?
Muslimah
Kamis, 10 Agustus 2023 - 11:25 WIB
Bacaan doa salat jenazah perempuan beserta tata caranya ini penting diketahui umat muslim. Dalam ajaran Islam, jenazah harus terlebih dahulu dimandikan dan disalatkan sebelum akhirnya dikebumikan.
Muslimah
Rabu, 07 September 2022 - 12:07 WIB
Tidak selalu perempuan belum menikah yang sulit menjaga pandangan, namun juga perempuan-perempuan sudah menikah, seperti dialami oleh Zhulaika terhadap Nabi Yusuf.
Tausyiah
Selasa, 19 April 2022 - 00:24 WIB
Ibadah puasa juga memiliki manfaat yang dapat dirasakan secara langsung. Salah satu manfaat yang mungkin banyak orang mengetahuinya adalah kesehatan.
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 18:27 WIB
Ada beberapa golongan perempuan yang akan diusir dari surga dan berakhir di neraka, dan mereka bahkan tak diizinkan mencium harumnya surga. Padahal, begitu dasyatnya surga dapat tercium sejauh 70 tahun jarak perjalanan.
Tausyiah
Rabu, 20 September 2023 - 14:37 WIB
Rasulullah SAW telah menjadikan surga sebagai balasan untuk setiap bapak yang baik dalam memperlakukan anak wanitanya dan bersabar untuk mendidik mereka dan baik dalam mendidiknya.