Topik Terkait: Imam Syafii Pembela Hadist
Hikmah
Selasa, 10 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Sebutan asy-Syafii dinisbatkan kepada kakeknya yang bernama Syafi bin as-Saib. Beliau bertemu nasabnya dengan Rasulullah SAW pada Abdi Manaf bin Qushay, kakek Rasulullah yang ketiga.
Hikmah
Senin, 09 Agustus 2021 - 15:27 WIB
Imam Syafii dikenal sebagai salah seorang dari empat imam madzhab tetapi tidak banyak yang tahu bahwa ia juga seorang penyair. Berikut contoh syair sang imam tersebut.
Hikmah
Senin, 13 Desember 2021 - 23:18 WIB
Saat Imam Syafii hadir di majelis ilmu yang dipimpin Imam Malik, hal tak terduga terjadi. Imam Malik terkejut dengan keilmuan Imam Syafii yang kala itu masih muda.
Hikmah
Rabu, 25 September 2024 - 07:59 WIB
Dengan begitu pangkal tolak ilmu fiqh (ushul al-fiqh), berkat Muhammad ibn Idris al-Syafii (wafat 204 H 820 M, ada empat, yaitu Kitab Suci, Sunnah Nabi, ijma dan qiyas.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 09:10 WIB
Bagaimana memperoleh rezeki kerap mengundang perbedaan pendapat dari banyak orang. Hal ini pula pernah menjadi perdebatan Imam Maliki dan Imam Syafii yang merupakan guru dan murid.
Hikmah
Sabtu, 12 Desember 2020 - 15:20 WIB
Pantas saja Imam Syafii (150-204 Hijriyah) bernama asli Abu Abdullah Muhammad bin Idris Asy-Syafii dikenal sebagai puncak pemimpin para Imam mazhab Fiqh Syafieyyah.
Hikmah
Rabu, 25 Desember 2019 - 05:45 WIB
Imam As-Syafii (150-204 Hijriyah) adalah satu dari empat imam mazhab. Ulama kelahiran Ghazzah (perbatasan Syam ke arah Mesir) ini punya kisah menarik ketika bertamu ke rumah Imam Ahmad.
Hikmah
Kamis, 30 April 2020 - 04:19 WIB
Berbekal surat pengantar dari wali Makkah yang ditujukan kepada Imam Malik, Imam Syafii berangkat meninggalkan kampung halamannya, Makkah ke Madinah.
Tausyiah
Rabu, 18 November 2020 - 11:15 WIB
Jalan dakwah tidak mungkin rata dan sepi tantangan. Mestilah ia berkelok, mendaki, dan penuh ujian. Di jalan dakwah, celaan hampir pasti jadi sarapan.
Tausyiah
Senin, 09 Januari 2023 - 16:46 WIB
Nasihat Imam Syafii (150-204 H) kepada pengasuh putra Khalifah Harun Ar-Rasyid (wafat 809 M) dapat diamalkan oleh kaum muslim. Terlebih bagi yang punya pembantu atau pengasuh anak.
Muslimah
Senin, 04 Januari 2021 - 18:41 WIB
Kehebatan Imam Asy Syafii tak terlepas dari peran ibundanya, yakni Fatimah binti Ubaidillah Azdiyah. Siapakah ia dan bagaimana perannya dalam melahirkan tokoh dan pakar ilmu yang sangat hebat ini?
Hikmah
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 16:30 WIB
Imam Syafii (150-204 H), seorang Imam Mazhab dipuji Rasulullah SAW dan mendoakannya bebas dari Hisab Hari Kiamat bekat sholawat. Ini bacaan sholawatnya.
Tausyiah
Minggu, 03 Oktober 2021 - 06:30 WIB
Banyak pemahaman tersebar menyebut bahwa Allah Azza wa Jalla bertempat di atas Arsy. Imam Syafi mengatakan bahwa sesungguhnya Allah ada tanpa permulaan dan tanpa tempat.
Hikmah
Sabtu, 12 September 2020 - 07:05 WIB
Suatu hari Imam Syafii mengadu kepada gurunya Imam Waki tentang tentang jeleknya hafalannya. Padahal Imam Syafii terkenal dengan hafalan yang luar biasa.
Tausiyah
Selasa, 24 Maret 2020 - 05:15 WIB
Ada satu nasihat Imam Syafii terkait wabah. Nasihat beliau layaknya segarnya air di tengah gurun Sahara karena beliau seorang imam dengan keluasan ilmu yang tidak diragukan lagi.
Hikmah
Sabtu, 22 Agustus 2020 - 21:37 WIB
Imam Syafii (150-204 Hijriyah) nama aslinya Muhammad bin Idris Asy-Syafii. Namun kita biasa memanggilnya Imam Asy-Syafii. Beliau mendapat julukan Nashih Al-Hadits (pembela Sunnah Nabi).
Hikmah
Kamis, 06 Juli 2023 - 21:56 WIB
Imam Syafii (150-204 H) tak hanya dikenal sebagai Ulama dengan level mujtahid, Imam bernama Abu Abdillah Muhammad bin Idris Asy-Syafii ini juga dikenal sebagai sosok yang dermawan.
Hikmah
Minggu, 16 Juli 2023 - 18:30 WIB
Penyair terkenal zaman Abbasiyah, Abu Nawas pernah bertemu Imam Syafii di Kota Baghdad. Sang Imam menangis ketika membaca Syair Abu Nawas yang dikenal dengan Syair Al-Itiraf.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 23:15 WIB
Kurang apalagi Imam Syafii. Sufi iya, ilmu fiqih dan Ushul Fiqih dikuasainya. Hafizh Quran lagi. Bahkan di bidang ilmu Hadis beliau dijuluki sebagai Nashirus Sunnah (pembela sunnah).
Hikmah
Selasa, 14 Desember 2021 - 17:18 WIB
Saat Imam Syafii (Abu Abdillah Muhammad bin Idris Asy-Syafii) sedang duduk di depan Imam Malik bin Anas (wafat 279 H), datanglah salah seorang lelaki meminta pendapat.