Topik Terkait: Keutamaan Puasa Ramadan (halaman 30)
Tips
Senin, 30 Oktober 2023 - 13:22 WIB
Dalam Islam, juga sangat dianjurkan untuk selalu mengulang doa yang kita panjatkan, karena ada banyak keistimewaannya.Apa saja keistimewaannya?
Hikmah
Selasa, 07 Mei 2024 - 12:30 WIB
Bulan Dzulqadah termasuk dalam salah satu bulan yang memiliki kemuliaan di sisi Allah dengan julukan Asyhurul haram (bulan haram). Karena bulan istimewa seyogianya bulan ini diisi dengan kebajikan dan memperbanyak amalan yang sangat dianjurkan.
Tausyiah
Sabtu, 25 Juni 2022 - 15:03 WIB
Perintah bertasbih pada waktu petang dan pagi disampaikan Allah dalam Al-Quran. Bertasbih artinya mengagungkan Allah dan memuji-Nya dengan kalimat agung seperti SUBHANALLAH.
Dunia Islam
Selasa, 02 April 2024 - 13:50 WIB
Ramadan di Filipina bermakna waktu berkumpul bagi warga yang berbeda agama. Sekitar 80 persen dari 110 juta penduduk Filipina adalah penganut Katolik Roma, sedangkan Muslim berjumlah sekitar 10 persen.
Tips
Minggu, 17 Maret 2024 - 17:46 WIB
Berikut adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Palangkaraya dan sekitarnya yang dihisab oleh Oman Fathurohman SW, Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah.
Hikmah
Rabu, 18 Desember 2019 - 05:15 WIB
Tilawah memiliki tiga arti yaitu membaca, memahami dan mengamalkan. Ustaz Adi Hidayat menjelaskan ada empat keutamaan bagi mereka yang bisa dan suka tilawah Quran.
Tips
Senin, 09 Agustus 2021 - 21:39 WIB
Malam ini kita telah masuki malam 1 Muharram 1443 Hijriyah. Bagi yang ingin menunaikan puasa sunnah Muharram besok, disyariatkan untuk berniat malam ini.
Hikmah
Kamis, 05 Oktober 2023 - 09:38 WIB
Puasa Ramadan merupakan salah satu rukun Islam yang wajib dilakukan oleh setiap muslim yang mampu. Ibadah ini memiliki banyak keutamaan dan pahala yang luar biasa.
Hikmah
Senin, 18 Maret 2024 - 04:05 WIB
Di waktu sahur di bulan Ramadan ini memiliki banyak sekali keutamaannya. Salah satunya adalah memperbanyak istighfar. Mengapa demikian?
Hikmah
Jum'at, 22 Maret 2024 - 10:30 WIB
Ramadan disebut sebagai bulan ampunan, bulan rahmat, bulan maghfirah, bulan beribadah, bulannya Al-Quran. Karena itu, di hari Jumat ini sekaligus di bulan Ramadan, maka kaum muslim dianjurkan memperbanyak amalan-amalan lainnya.
Tips
Jum'at, 23 April 2021 - 08:05 WIB
Membersihkan telinga adalah aktivitas yang lazim dilakukan setelah mandi. Apakah membersihkan telinga ketika puasa Ramadhan membatalkan puasa?
Hikmah
Rabu, 19 Juli 2023 - 19:50 WIB
Apakah boleh puasa 1 Muharam? Jumhur ulama berpendapat boleh dilakukan, selama tidak ada niat untuk mengkhususkan 1 Muharram dan meyakini keistimewaannya dibandingkan dengan hari-hari lainnya.
Tausyiah
Rabu, 22 Februari 2023 - 07:30 WIB
Keutamaan menghidupkan malam Nisfu Syaban bertabur pahala dan ampunan dari Allah Taala. Malam Nisfu Syaban 1444 H (malam 15 Syaban) tahun ini jatuh pada Selasa malam, 7 Maret 2023.
Tips
Kamis, 14 Maret 2024 - 20:51 WIB
Jadwal Imsakiyah Bandung berlaku hari, 15 Maret 2024/4 Ramadan 1445 Hijriah. Jadwal ini bisa menjadi panduan bagi warga Bandung dan sekitarnya sebagai patokan untuk mengatur jadwal sahur selama bulan Ramadan
Tips
Minggu, 25 Juni 2023 - 19:47 WIB
Surat Al-Kafirun lengkap latin, terjemahan, Arab beserta keutamaan sangat dianjurkan dibaca setiap hari. Surat ini dikenal sebagai amalan pembersih dari segala kemusyrikan.
Tausiyah
Jum'at, 02 Agustus 2019 - 15:24 WIB
Lurusnya niat merupakan kesempurnaan sebuah ibadah, tak terkecuali saat menunaikan amalan saleh di bulan Dzulhijjah.
Tausyiah
Rabu, 29 Maret 2023 - 16:15 WIB
Ternyata ada kebaikan bila kita menyegerakan berbuka puasa. Karena menyegerakan berbuka puasa adalah sunah Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Kenapa demikian?
Tausyiah
Minggu, 17 April 2022 - 23:15 WIB
Kita baru saja menjalani hari ke-15 puasa Ramadhan 1443 Hijriyah. Sudahkah puasa yang kita jalani menjadi benteng dari berbuat dosa dan maksiat?
Tips
Kamis, 04 April 2024 - 01:10 WIB
Jadwal Imsakiyah Bandung berlaku 4 April 2024/ 24 Ramadan 1445 Hijriah. Jadwal ini bisa menjadi panduan bagi warga Bandung dan sekitarnya sebagai patokan untuk mengatur jadwal sahur selama bulan Ramadan
Tips
Senin, 23 Mei 2022 - 21:44 WIB
Sujud tilawah merupakan sujud yang dilakukan ketika kita membaca atau mendengar ayat-ayat Sajdah dalam Al-Quran. Berikut beberapa keutamaannya.