Topik Terkait: Kisah Alquran (halaman 3)
Hikmah
Selasa, 19 Juli 2022 - 15:33 WIB
Nabi Muhammad sangat gelisah ketika wahyu yang beliau nanti-nantikan tidak kunjung datang, hingga sampai-sampai konon beliau hampir saja mencelakakan dirinya.
Hikmah
Jum'at, 11 Maret 2022 - 17:14 WIB
Namanya adalah Abdul Ghaffar atau Yasykur bin Lamik bin Matusyilakh bin Idris as. Dia diberi nama Nuh sebab dia sering menangis setelah menghina seekor anjing.
Hikmah
Senin, 15 Mei 2023 - 18:56 WIB
Memutus silaturahmi adalah perkara yang sangat dibenci Allah. Berikut kisah orang yang memutuskan silaturahmi dengan kerabatnya diceritakan Ustaz Saeful Huda dalam satu kajiannya.
Hikmah
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 16:43 WIB
Kisah ini berisi tentang karomah Habib Al-Ajami sebagaimana diuturkan Farid al-Din Attar. Seorang ibu sangat merindukan anaknya yang tengah merantau. Berkat doa Habib sang pemuda langsung mudik.
Hikmah
Sabtu, 04 Maret 2023 - 11:49 WIB
Rumusan para darwis adalah: Cobalah menyadari maut sampai kau tahu apa maut itu. Hanya sedikit penumpang yang secara serius tertarik pada peringatan tersebut.
Hikmah
Kamis, 24 Mei 2018 - 21:23 WIB
Tidak banyak yang tahu kemuliaan Uwais Al-Qarni. Seorang pemuda miskin asal Yaman yang tidak dikenal di bumi, namun terkenal di langit.
Hikmah
Minggu, 03 Mei 2020 - 14:55 WIB
Setelah ruh masuk ke dalam otak Adam, di sana ia berputar-putar selama 100 tahun, kemudian ia turun pada kedua mata Adam, dan akibatnya keduanya bisa melihat.
Hikmah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 07:08 WIB
Kisah ini sering digunakan oleh Al-Hallaj, yang dihukum mati pada tahun 922 karena dituduh mengatakan Akulah Kebenaran. Hallaj meninggalkan sejumlah besar koleksi sajak mistik.
Hikmah
Senin, 11 Juni 2018 - 03:30 WIB
Rasulullah Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) wafat pada hari Senin pagi tanggal 12 Rabiul Awal tahun 11 Hijriah atau 633 Masehi. Beliau wafat pada usia 63 tahun lebih empat hari.
Hikmah
Sabtu, 16 Mei 2020 - 03:16 WIB
Nabi Yakub dimakamkan di kota Hebron. Di dalam Al-Quran, nama Yaqub disebut sebanyak 18 kali. Berikut ayat-ayat yang menyebut nama Nabi Yakub tersebut.
Hikmah
Minggu, 25 Oktober 2020 - 21:32 WIB
Kisah sahabat Nabi bernama Kaab Bin Malik radhiyallahu anhu dapat kita jadikan iktibar bagaimana beliau berlaku jujur hingga tobatnya diterima Allah.
Hikmah
Senin, 12 Oktober 2020 - 16:49 WIB
Allah telah memberitakan kepada kita bahwa iman kaum Yunus berguna bagi mereka setelah azab hampir turun menimpa mereka, dan Allah pun menariknya padahal ia telah menaungi mereka.
Hikmah
Senin, 15 November 2021 - 14:05 WIB
Kisah ini, yang oleh beberapa orang dianggap merujuk pada tiga agama: Yahudi, Kristen, dan Islam, muncul dalam bentuk yang agak berbeda dalam karya-karya Boccacio, Gesta Romanorum dan Decamerun.
Hikmah
Kamis, 24 Mei 2018 - 16:45 WIB
Dijelaskan dalam shahih Muslim, ketika Rasulullah SAW berdiri dan membaca Alquran dan ketika itu Iblis melihat pintu-pintu langit ditutup dan tidak bisa lagi ditembus oleh Iblis dan pasukannya.
Hikmah
Jum'at, 01 Juni 2018 - 16:00 WIB
Gua Hira di puncak Jabal Nur, Makkah, menjadi tempat bersejarah bagi umat Islam. Nabi Muhammad SAW menerima wahyu pertama kali dari Allah Swt di gua tersebut.
Hikmah
Kamis, 31 Mei 2018 - 10:00 WIB
Sungguh, telah ada pada diri Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak mengingat Allah.
Hikmah
Sabtu, 08 Agustus 2020 - 17:29 WIB
Kisah Iblis laknatullah memohon tobat pernah terjadi di zaman Nabi Musa alaihissalam (AS). Kisah ini diceritakan ulama besar kelahiran Khurasan, Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin.
Hikmah
Selasa, 11 Januari 2022 - 14:29 WIB
Kisah Membawa Sepatu bersumber dari ajaran-ajaran tarekat Khilwati (Pertapa), yang didirikan oleh Omar Khilwati yang wafat pada tahun 1397. Berikut kisahnya.
Hikmah
Jum'at, 05 Juni 2020 - 05:59 WIB
Kalian mesti belajar bagaimana mengajarkan sesuatu kepada orang lain, sebab manusia tidak ingin diajar. Pertama-tama, beritahu mereka cara belajar.
Hikmah
Sabtu, 20 November 2021 - 14:13 WIB
Mereka yang belum luas pengetahuannya sering beranggapan bahwa sistem metafisika menolak nilai benda duniawi atau, sebaliknya, menjanjikan keuntungan kebendaan yang melimpah.