Topik Terkait: Kisah Tabiin Arrabi Bin Khutsaim (halaman 6)
Hikmah
Senin, 03 Mei 2021 - 16:02 WIB
Tatkala Abdullah bin Zubair lahir, hal itu merupakan suatu kenyataan yang digunakan takdir untuk menolak kebohongan orang-orang Yahudi di Madinah dan mematahkan tipu muslihat mereka.
Hikmah
Kamis, 14 Januari 2021 - 08:17 WIB
Pasca-terbunuhnya Khalifah Utsman bin Affan justru muncul krisis politik yang sifatnya lebih gawat, yang menuntut penanggulangan secara tepat dan bijaksana.
Hikmah
Jum'at, 26 Januari 2024 - 13:41 WIB
Tidak jarang orang-orang Yahudi dan kaum munafik menggunakan kesempatan minum minuman itu untuk membangkitkan pertentangan lama antara Aus dengan Khazraj.
Hikmah
Sabtu, 23 April 2022 - 14:27 WIB
Gubernur Hajjaj bin Yusuf Ats-Tsaqafi memegang kedudukan dan kekuasaannya dengan penuh kesombongan. Dia tercatat telah membunuh Abdullah bin Zubair.
Hikmah
Rabu, 25 September 2024 - 10:03 WIB
Sesudah dia mendapat berita bahwa Rasulullah SAW menikahkan putrinya Ruqayyah yang cantik dengan sepupunya, Utbah bin Abi Lahab, Utsman menyesal mengapa bukan dirinya yang mengawininya.
Hikmah
Minggu, 27 November 2022 - 09:17 WIB
Tradisi olahraga di Arab pada masa pra-Islam antara lain adalah gulat, berkuda, dan memanah. Di masa muda, Umar bin Khattab dikenal jago gulat dan balap kuda.
Hikmah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 10:17 WIB
Yazid berkata, kalian akan melihat bahwa di antara ummat Muhammad SAW senantiasa ada yang tidak menginginkan harta ini ataupun yang semacam dengan ini yang ada di atas bumi.
Hikmah
Minggu, 13 November 2022 - 13:35 WIB
Kisah seorang ulama Dzurriyah Nabi menggali kuburannya sendiri sebelum wafat cukup populer di kalangan pecinta Habaib. Beliau adalah Habib Ahmad bin Muhammad Al-Muhdhar.
Hikmah
Jum'at, 04 November 2022 - 22:29 WIB
Di antara kezaliman Hajjaj bin Yusuf adalah membunuh Imam Said bin Jubair rahimahullah (wafat 95 H atau 714 M), seorang ulama Tabiin pada masa Dinasti Umayyah.
Hikmah
Sabtu, 08 Mei 2021 - 16:00 WIB
Rasulullah mendekati Ammar. Tangan beliau mengipaskan debu yang menutupi kepala Ammar. Di hadapan semua sahabatnya Nabi bersabda: Aduhai Ibnu Sumayyah, ia dibunuh oleh golongan pendurhaka!
Hikmah
Rabu, 16 Oktober 2019 - 13:23 WIB
Setelah Abu Bakar RA wafat, kekhalifahan Islam dipegang oleh sahabat Nabi bernama Utsman bin Affan. Beliau merupakan Khulafaur Rasyidin dengan masa kekuasaan terlama (644-656).
Hikmah
Rabu, 10 Mei 2023 - 18:08 WIB
Ketika Madinah mengalami musim paceklik Tahun 17 Hijriyah, Khalifah Umar ditemani seorang sahabatnya, Aslam berkeliling mengunjungi kampung terpencil di Madinah.
Tausyiah
Rabu, 10 Maret 2021 - 13:45 WIB
Khalifah Umar Bin Khattab radhiyallahu anhu terkenal dengan watak keras dan tegas. Namun ternyata beliau memiliki hati yang lembut terhadap rakyatnya. Simak kisahnya.
Hikmah
Senin, 04 Juni 2018 - 15:11 WIB
Siapa yang tak kenal Umar bin Khattab? Khalifah kedua menggantikan Abu Bakar Ash-Shidiq yang dijuluki Al-Faruq oleh Rasulullah SAW karena bisa memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.
Hikmah
Rabu, 12 Juni 2024 - 18:29 WIB
Dalam penaklukan wilayah Suriah dan Syam, sebagian kabilah Nasrani menolak digolongkan sebagai kaum zimmi yang harus membayar jizyah. Mereka juga menolak masuk Islam.
Hikmah
Senin, 08 Juni 2020 - 08:26 WIB
Mushab bin Umair radhiyallahuanhu, salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah mengagumkan. Beliau rela meninggalkan kesenangan duniawi dan memilih hidup sengsara demi cintanya kepada Allah Taala.
Hikmah
Senin, 17 Agustus 2020 - 13:45 WIB
Benarkah ia tidak mau menikahkan putrinya dengan al-Walid bin Abdul Malik? Apakah dia mendapatkan pasangan untuk putrinya yang lebih layak dari calon pengganti Amirul mukminin dan khalifah?
Hikmah
Senin, 20 Desember 2021 - 11:59 WIB
Imam Ibnul Jauzi mengungkap wasiat Khalifah Ali bin Abi Thalib kepada Kumail bin Ziyad. Wasiat tersebut sangat berharga ini disampaikan pada saat mereka sedang duduk berdua.
Hikmah
Jum'at, 22 Mei 2020 - 08:30 WIB
Sebelum matahari terbit hari Rabu tanggal 4 Zulhijah tahun ke-23 Hijriyyah, Khalifah Umar bin Khattab radhiallahu anhu keluar dari rumahnya hendak mengimami salat Subuh.
Hikmah
Kamis, 21 Desember 2023 - 11:45 WIB
Mereka masuk ke bilik Rasulullah, dan jenazah itu diturunkan ke tempat peraduan terakhir. Kepala Abu Bakar ditempatkan di bagian bahu Nabi, dan kepala Umar di bagian bahu Abu Bakar.