Topik Terkait: Melawan Hawa Nafsu
Tips
Jum'at, 08 April 2022 - 11:01 WIB
Hawa nafsu dan amarah yang tidak terkontrol selama puasa walaupun tidak membatalkan puasa secara langsung layaknya makan dan minum, namun tetap saja hal ini dapat mengurangi nilai dan pahala dalam ibadah puasa kita
Tips
Jum'at, 03 Desember 2021 - 17:15 WIB
Imam Al Ghazali menjelaskan, perang dan pertarungan melawan nafsu berlangsung setiap saat. Dalam pertarungan ini, kita bisa menang pada suatu waktu, tetapi kalah pada waktu yang lain.
Tausyiah
Selasa, 04 Januari 2022 - 20:13 WIB
Nafsu sering diartikan sebagai dorongan pada diri seseorang yang menimbulkan keinginan atau kecondongan hati untuk memuaskan kebutuhannya. Berikut 7 tingkatan Nafsu.
Tausyiah
Rabu, 06 November 2024 - 17:32 WIB
Orang yang sebenarnya berjihad ialah orang yang berjihad melawan hawa nafsunya dalam meniti ketaatan terhadap Allah. Dan orang yang sebenarnya berhijrah ialah orang yang berhijrah dari apa yang dilarang oleh-Nya.
Tausyiah
Rabu, 24 Agustus 2022 - 18:20 WIB
Nafsu sering diartikan sebagai hasrat atau kecondongan hati untuk memuaskan keinginan. Apabila tidak dikawal, nafsu dapat memicu kejahatan dan maksiat.
Tausyiah
Rabu, 19 April 2023 - 23:03 WIB
Puasa bukan sekadar menahan makan, minum dan kenyamanan duniawi lainnya. Esensi menahan atau imsak justeru ada pada menahan dorongan hawa nafsu dalam diri manusia.
Tausyiah
Jum'at, 16 April 2021 - 22:51 WIB
Ramadhan bukan hanya menahan lapar dan haus, tetapi momentum terbaik menundukkan nafsu dan menghidupkan Al-Quran. Inilah dua amalan yang dapat mendatangkan pahala dan ampunan Allah.
Tausyiah
Kamis, 11 Juni 2020 - 16:59 WIB
Dai lulusan Al-Azhar Kairo Ustaz Muchlis Al-Mughni mengajarkan sebuah ayat untuk meredam kejahatan nafsu. Ayat ini bisa dibaca kapan saja dengan tetap memohon pertolongan Allah Taala
Tausyiah
Jum'at, 24 Juni 2022 - 22:20 WIB
Setelah peristiwa yang dialami Nabi Yusuf alaihissalam berlalu dan terbukti tak bersalah, beliau berpesan tentang hawa nafsu. Berikut pesan dan hikmahnya.
Tips
Sabtu, 28 Mei 2022 - 08:56 WIB
Alkisah, ada pertempuran sengit tentang nafsu manusia. Ketika Allah taala menjadikan nafsu dalam dua bentuk yaitu nafsu mutmainah dan nafsu lawwamah.
Hikmah
Jum'at, 10 Januari 2020 - 16:19 WIB
Pengarang Kitab Tanbihul Ghafilin (peringatan bagi orang yang lalai) Abu Laits As-Samarqandi menceritakan kisah penciptaan Akal (al-Aql) dan Nafsu (Nafsun atau Nufusun).
Muslimah
Rabu, 30 Juni 2021 - 17:32 WIB
Muslimah, sebagai manusia sangat alamiah ketika suatu waktu mengalami perasaan bimbang. Bimbang karena pilihan baik atau buruk dari kondisi yang sedang dialami?
Hikmah
Selasa, 25 Januari 2022 - 05:15 WIB
Selama 40 tahun semenjak terusir dari surga dan tinggal di bumi, Nabi Adam tidak pernah makan. Di sisi lain, Nabi Adam dan Siti Hawa terpisah selama 500 tahun.
Tausyiah
Rabu, 06 November 2024 - 05:15 WIB
Ada 7 nama pasukan iblis yang bisa dikenali. Menurut Imam Mujahid, mereka ini bekerja sesuai bidangnya masing-masing untuk mengganggu manusia. Lalu bagaimana cara menghadapi sang penggoda ini?
Hikmah
Minggu, 26 November 2023 - 07:13 WIB
Allah Taala memerintahkan Adam as dan Hawwa untuk tinggal di surga dan mempersilakan mereka memakan apa saja yang disukainya dari makanan surga. Akan tetapi mereka berdua dilarang untuk mendekati sebuah pohon.
Muslimah
Rabu, 10 Maret 2021 - 14:50 WIB
Kisah Nabi Adam dan Hawa ini sudah sering kita dengar, namun pernahkah kita bertanya, di surga manakah sebenarnya Adam dan Hawa tinggal sebelum diturunkan ke bumi?
Hikmah
Senin, 22 Februari 2021 - 13:32 WIB
Karena Adam dan Hawa lebih menginginkan keselamatan anaknya, akhirnya mereka mematuhi permintaan Iblis dengan memberi nama anak mereka dengan Abdul Harits.
Tausyiah
Jum'at, 15 Juli 2022 - 11:26 WIB
Ketika engkau sampai di tempat penyembelihan dan melakukan kurban, apakah engkau telah mengurbankan segala hawa nafsumu? tanya Imam Junaid Al-Baghdadi.
Muslimah
Kamis, 12 November 2020 - 07:35 WIB
Setiap manusia tentu memiliki nafsu yang menjadi dasar atas segala urusan atau perbuatan yang dilakukannya, entah itu perbuatan baik atau perbuatan buruk. Sebenarnya nafsu itu sangatlah luas dan mencakup banyak hal.
Tausyiah
Minggu, 24 Desember 2023 - 07:28 WIB
Menurut pemikiran Islam, saya yakin bahwa pohon itu bukan pohon ilmu pengetahuan sebab pengetahuan datangnya dari pelajaran dan pengalaman, dan tidak tumbuh dari pohon.