Topik Terkait: Meraih Lailatul Qadar (halaman 490)
Tips
Senin, 26 Februari 2024 - 11:07 WIB
Ada doa-doa yang bisa kita amalkan agar bisa disampaikan ke bulan Ramadan. Doa ini penting diketahu umat Islam, karena umur dan ajal adalah rahasia Allah SWT.
Tausyiah
Senin, 26 Februari 2024 - 09:47 WIB
Masih banyak masyarakat yang mempertanyakan perihal kebolehan puasa setelah Nisfu Syaban. Sebab sebagian mereka menganggap segala bentuk puasa pada paruh akhir bulan Syaban mutlak tidak boleh.
Hikmah
Senin, 26 Februari 2024 - 12:34 WIB
Dalam menjalani kehidupan sehari-hari, setiap waktu dan setiap saat manusia menghadapi peperangan dengan setan. Setan dan bala tentaranya tidak akan berhenti sedetik pun untuk terus mengganggu.
Tips
Kamis, 29 Februari 2024 - 18:10 WIB
Inilah doa Nabi Syuaib AS ketika menghadapi kecurangan ini, menjadi salah satu contoh yang menginspirasi ketika dalam kondisi serta situasi yang sulit dengan kaumnya.
Tausyiah
Jum'at, 01 Maret 2024 - 07:20 WIB
Kata iri atau dengki biasanya berkonotasi negatif. Namun ternyata, ada juga iri yang diperbolehkan. Seperti apa bentuk iri yang diperbolehkan itu?
Tips
Sabtu, 02 Maret 2024 - 12:57 WIB
Doa Nabi Yunus ini perlu diketahui oleh setiap muslim supaya dapat mendapat keutamaan atau manfaatnya. Doa ini dianjurkan untuk dibaca ketika seseorang tengah menghadapi ujian.
Dunia Islam
Senin, 04 Maret 2024 - 09:54 WIB
Masyarakat Indonesia menyambut bulan suci Ramadan dengan beragam tradisi. Shabri Shaleh Anwar dalam buku berjudul Ramadhan Pembangkit Esensi Insan menyebutkan beberapa tradisi tersebut
Tips
Senin, 04 Maret 2024 - 15:56 WIB
Bacaan niat salat witir 3 rakaat secara berjamaah ini penting diketahui seorang muslim. Salat witir sendiri merupakan penutup rangkaian salat selama satu hari penuh.
Dunia Islam
Selasa, 05 Maret 2024 - 05:15 WIB
Sejak terakhir kali saya menulis surat kepada Anda, Bapak Presiden, saya telah kehilangan 220 anggota keluarga besar saya di Gaza, tutur Prof Dr Ghada Ageel kepada Joe Biden.
Tips
Selasa, 05 Maret 2024 - 13:15 WIB
Doa ziarah kubur ini perlu diketahui dan diamalkan kaum muslim. Apalagi menjelang bulan Ramadan, ziarah kubur kerap dilakukan kaum muslim di Indonesia.
Dunia Islam
Rabu, 06 Maret 2024 - 05:15 WIB
Kendati anak-anak belum diwajibkan berpuasa di bulan Raamdan, tak sedikit anak berusia antara 8 dan 10 tahun yang menjalankan puasa Ramadan di UEA dan negara lain, termasuk Indonesia.
Dunia Islam
Rabu, 06 Maret 2024 - 05:58 WIB
Menyambut bulan suci Ramadan aplikasi bernama ngaji.ai, resmi diluncurkan oleh perusahaan pelopor penerapan teknologi AI (Artifical Intelligence), Vokal.ai.
Tips
Rabu, 06 Maret 2024 - 15:50 WIB
Surat Yasin untuk hajat mendesak ini memiliki bacaannya tersendiri, karena ada beberapa ayat dalam Surat Yasin yang harus dibaca secara berulang-ulang.
Tips
Kamis, 07 Maret 2024 - 13:28 WIB
Menentukan awal Ramadan penting diketahui dan dipahami umat muslim dan dalam Islam, secara umum ada dua metode dalam penentuan awal bulan Ramadan maupun bulan-bulan lainnya dalam kalender Qomariyah (Hijriyah).
Tausyiah
Kamis, 07 Maret 2024 - 12:22 WIB
Abu Lahab berkata, Jika apa yang dikatakan oleh keponakanku ini benar, maka sesungguhnya aku akan menebus diriku kelak di hari kiamat dari azab dengan harta dan anak-anakku.
Tips
Senin, 11 Maret 2024 - 02:59 WIB
Berikut adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Kota Makassar, Sulawesi Selatan, dan sekitarnya yang dihisab oleh Oman Fathurohman SW, Majelis Tarjih dan Tadid PP Muhammadiyah.
Tips
Senin, 11 Maret 2024 - 10:58 WIB
Berikut adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Mamuju, Sulawesi Barat dan sekitarnya yang dihisab oleh Oman Fathurohman SW, Majelis Tarjih dan Tadid PP Muhammadiyah.
Tips
Senin, 11 Maret 2024 - 11:02 WIB
Berikut adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Kota Palu, Sulawesi Tengah, dan sekitarnya yang dihisab oleh Oman Fathurohman SW, Majelis Tarjih dan Tadid PP Muhammadiyah.
Tips
Rabu, 13 Maret 2024 - 20:50 WIB
Jadwal Imsakiyah Jakarta berlaku hari, 14 Maret 2024/3 Ramadan 1445 Hijriah. Jadwal ini bisa menjadi panduan bagi warga Jakarta dan sekitarnya sebagai patokan untuk mengatur jadwal sahur selama bulan Ramadan
Dunia Islam
Minggu, 17 Maret 2024 - 13:00 WIB
Direktorat tersebut telah meluncurkan strategi komprehensif yang melibatkan teknologi canggih dan personel yang sangat terlatih untuk memudahkan masuknya jamaah haji ke Arab Saudi.