Topik Terkait: Mushab Bin Umair (halaman 7)

  • Kisah Nazar Sayyidah...
    Hikmah
    Kamis, 22 September 2022 - 10:41 WIB
    Ibnu Zubair meminta tolong para sahabat agar mempertemukan dengan Aisyah. Demi Allah, tidaklah halal (baik) baginya bernazar untuk memutuskan hubungan denganku.
  • Begini Jawaban Ibnu...
    Hikmah
    Jum'at, 05 Maret 2021 - 18:47 WIB
    Muawiyah berkata kepada Said: Demi Allah, aku akan mengajukan pertanyaan-pertanyaan kepada Ibnu Abbas yang kira-kira ia tidak akan mampu menjawabnya.
  • Mengungkap Rahasia Rezeki,...
    Tausyiah
    Jum'at, 16 Desember 2022 - 16:50 WIB
    Kebanyakan manusia menganggap rezeki itu selalu uang dan materi, padahal karunia Allah sangat luas. Ada 2 (dua) kategori rezeki menurut sahabat Ali bin Abi Thalib.
  • Ini Akibat Umar bin...
    Hikmah
    Selasa, 15 Oktober 2024 - 14:49 WIB
    Lukisan itu membuat Khalifah Umar makin prihatin, dan dia tidak membolehkan Muawiyah menyiapkan kapal-kapal itu, juga tidak membolehkannya membicarakan soal itu lagi.
  • Kisah Tanda Cahaya Muhammad...
    Hikmah
    Sabtu, 08 Mei 2021 - 17:58 WIB
    Syits punya seorang anak laki-laki yang diberi nama Anusy. Di kening Syits terdapat cahaya Muhammad yang berpindah kepadanya dari Adam. Setelah Anusy lahir, cahaya itu berpindah ke keningnya.
  • Ketika Umar Bin Khattab...
    Hikmah
    Selasa, 14 Mei 2019 - 14:51 WIB
    Upacara penyerahan Yerussalem berjalan lancar. Dengan diantar oleh para petinggi Kristen di Yerussalem, usai upacara penyerahan, Khalifah Umar mengunjungi beberapa tempat suci.
  • Ini yang Dilakukan Umar...
    Hikmah
    Senin, 24 Januari 2022 - 16:12 WIB
    Para ulama berbeda pendapat tentang berapa lama suami wajib menyetubuhi istrinya. Kisah Umar bin Khattab dijadikan dasar bahwa setidaknya enam bulan sekali.
  • Lari dari Perang Uhud,...
    Hikmah
    Minggu, 29 September 2024 - 05:15 WIB
    Karena Utsman tidak termasuk di antara mereka, ada beberapa orang yang telah mengecamnya dalam kekhalifahannya. Tetapi ia menjawab: Bagaimana orang mengecam saya padahal Allah sudah memaafkan saya.
  • Cara Memperbaiki Hati...
    Tausyiah
    Sabtu, 17 September 2022 - 18:23 WIB
    Hati merupakan wadah kebaikan dan keburukan dalam diri manusia. Berikut cara mudah memperbaiki hati yang rusak menurut Imam Abdullah bin Alwi Al-Haddad.
  • Kisah Abdullah bin Qais,...
    Hikmah
    Kamis, 24 Oktober 2024 - 13:02 WIB
    Dalam pertempuran itu Abdullah bin Qais dan Abdullah bin Saad adalah dua orang laksamana kedua armada tersebut. Ini adalah serangan yang kedua kalinya, setelah sebelumnya tanpa perlawanan.
  • Pertempuran Nahawand:...
    Hikmah
    Senin, 22 April 2024 - 05:54 WIB
    Ali berkata kepada Umar: Kedudukan Anda bagi orang Arab seperti untaian mutiara yang dapat merangkai dan mengikat. Kalau lepas akan berserakan semua dan akan hilang. Sesudah itu tidak akan pernah bersatu lagi.
  • Utsman bin Affan: Hati...
    Hikmah
    Rabu, 28 Juli 2021 - 05:00 WIB
    Ini sebuah nasehat mendalam dari seorang sahabat sekaligus menantu Nabi SAW yang menggambarkan bahwa hati yang bersih adalah hati yang tidak pernah merasa kenyang dengan Al-Quran.
  • Tangis Waraqah bin Naufal...
    Hikmah
    Senin, 15 November 2021 - 05:15 WIB
    Waraqah bin Naufal menangisi Bilal bin Rabah ketika budak berkulit hitam itu disiksa orang-orang kafir Quraisy gara-gara masuk Islam. Waraqah takjub akan kegigihan Bilal.
  • Al-Barra bin Malik (1):...
    Hikmah
    Rabu, 18 Agustus 2021 - 05:00 WIB
    Al-Barra bin Malik mendapat 80 luka tusukan dalam Perang Yamamah. Meski begitu, ia tak juga mendapatkan kematian sahid sebagaimana yang diimpikan.
  • Ini Mengapa Rasulullah...
    Hikmah
    Sabtu, 07 November 2020 - 11:59 WIB
    Menurut Al Bashri, nama Abu Turab ini di kemudian hari oleh orang-orang Bani Umayyah dijadikan bahan ejekan guna merendahkan martabat Khalifah Ali RA.
  • Kisah Raja Sriwijaya...
    Dunia Islam
    Minggu, 07 Agustus 2022 - 19:37 WIB
    Kisah Raja Sriwijaya mengirim surat kepada Khalifah Umar bin Abdul Aziz menjadi bagian penting teori Arab tentang masuknya Islam ke Nusantara atau Indonesia.
  • Kisah Said bin Jubair...
    Hikmah
    Sabtu, 23 April 2022 - 14:27 WIB
    Gubernur Hajjaj bin Yusuf Ats-Tsaqafi memegang kedudukan dan kekuasaannya dengan penuh kesombongan. Dia tercatat telah membunuh Abdullah bin Zubair.
  • Kisah Kegagalan Romawi...
    Hikmah
    Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:35 WIB
    Selesailah sudah pengusiran pasukan Romawi dari Mesir untuk kedua kalinya. Antara kedatangan mereka ke Iskandariah sampai kaburnya mereka dari kota itu, sekali ini hanya selang beberapa bulan.
  • Kisah Penebar Hadis...
    Hikmah
    Jum'at, 08 Mei 2020 - 17:41 WIB
    Kemunculan para tukang cerita yang menggandalkan hadis-hadis palsu ternyata bukan saja terjadi saat ini. Jauh sejak masa tabiut-tabien pada abad kedua dan ketiga Hijriyyah sudah banyak tersebar.
  • Keturunan Rasulullah...
    Hikmah
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 17:49 WIB
    Kaumnya memberi julukan Zainul Abdin dan julukan ini justru lebih dikenal daripada nama aslinya. Selain itu karena sujud yang sangat lama, penduduk Madinah juga menyebutnya sebagai Assajad.