Kumpulan Artikel: Syariat Islam
Muslimah
Selasa, 24 September 2024 - 11:02 WIB
Dalam Islam, bolehkah wanita berambut pendek? Ternyata tentang rambut kaum muslimah ini, ada perbedaan pendapat di kalangan ulama. Ada yang membolehkan, ada juga yang tidak membolehkannya.
Tausyiah
Sabtu, 31 Agustus 2024 - 07:30 WIB
Umat Islam dilarang untuk berpuasa hari Sabtu, bila tidak ada unsur syarinya. Mengapa dilarang dan bagaimana dalilnya ?
Tausyiah
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 12:32 WIB
Semuanya ini tidak boleh ditampakkan kepada laki-laki lain. Mereka hanya boleh melihat muka dan kedua tapak tangan yang memang ada rukhsah untuk dinampakkan.
Tausyiah
Rabu, 07 Agustus 2024 - 13:11 WIB
Dalam keyakinan masyarakat kita, masih ada yang percaya akan kesialan. Sampai harus melakukan tradisi buang sial. Lantas adakah kesialan dan buang sial itu dalam Islam?
Hikmah
Rabu, 24 Juli 2024 - 09:34 WIB
Sosok waria (wanita pria) kembali viral, setelah seorang selegram Wanda Hara memakai cadar dan mengikuti pengajian di kelompok muslimah. Muncul pertaanyaan, bagaimana pandangan Islam terhadap masalah kelamin ganda ini?
Hikmah
Rabu, 17 Juli 2024 - 10:41 WIB
Semua hal itu dan fanatisme berlebihan terhadap Husain ra tidak pernah diajarkan oleh para Imam Mazhab. Selain itu, tidak ada dalil yang cukup kuat untuk menjadi hujjah praktik tersebut.
Tausyiah
Rabu, 10 Juli 2024 - 14:55 WIB
Di samping itu dipersyaratkan juga, bahwa penyembelihan itu harus dilakukan pada leher, karena tempat ini yang lebih dekat untuk memisahkan hidup binatang dan lebih mudah.
Hikmah
Selasa, 02 Juli 2024 - 14:33 WIB
Mengapa Islam mengharamkan perjudian? Apa alasan dan bagaimana penjelasannya dalam syariat tersebut? Begini pandangan Syaikh Muhammad Yusuf Al-Qardhawi.
Tausyiah
Rabu, 12 Juni 2024 - 09:07 WIB
Kurban adalah ibadah agung yang menampakkan sifat penghambaan yang ikhlas karena Allah, karena seorang muslim mendekatkan diri kepada Allah dengan menumpahkan darah binatang ternak secara syariat.
Tausyiah
Jum'at, 31 Mei 2024 - 13:40 WIB
Bolehkah kita mempercayai orang kesurupan? Pertanyaan ini menjadi umum, terkait fenomena orang kesurupan jin atau arwah yang umum terjadi di Indonesia. Bagaimana pandangan Islam?
Hikmah
Selasa, 23 April 2024 - 13:05 WIB
Berolahraga dalam Islam sangat dianjurkan, karena Islam tidak hanya mengatur soal aspek spiritual semata, tetapi juga mengatur aspek-aspek fisik dan sosial kehidupan umatnya.
Tips
Selasa, 02 April 2024 - 16:54 WIB
Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka, dan berdoalah untuk mereka. Sesungguhnya doamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka.
Hikmah
Jum'at, 02 Februari 2024 - 13:31 WIB
Ada yang menyatakan bahwa pemilu adalah salah satu, bukan satu-satunya cara (uslb), yang bisa digunakan untuk memilih para wakil rakyat yang duduk di majelis perwakilan atau untuk memilih penguasa.
Dunia Islam
Selasa, 12 Desember 2023 - 13:32 WIB
Beberapa orang menghubungkan perkembangan Islam dengan kerahiman Islam sendiri, mereka berpikir bahwa Islam memiliki permintaan-permintaan yang sedikit dari pengikutnya daripada agama lain seperti Kristen.
Hikmah
Senin, 27 November 2023 - 17:20 WIB
Perang merupakan salah satu syariat yang diatur dalam kitab suci Al-Quran maupun Hadis Rasulullah. Ada banyak ayat Al-Quran yang menerangkan tentang perang.
Hikmah
Rabu, 01 November 2023 - 10:11 WIB
Ulama yang membolehkan nikah misyar mendasarkan pada hukum paling utama yakni terpenuhinya segala syarat sahnya pernikahan. Karena itulah pernikahan menjadi sah menurut agama.
Tausyiah
Selasa, 15 Agustus 2023 - 19:53 WIB
Syaikh Yusuf Al-Qardhawi mengatakan kita tidak lupa untuk menambahkan selain hukum tersebut beberapa persyaratan yang harus dijaga di dalam mendengarkan lagu.
Tausyiah
Senin, 10 Juli 2023 - 05:15 WIB
Umat Islam wajib menjaga dan memerhatikan prinsip-prinsip dasar dalam berinfak. Dia menyebut 4 prinsip dasar tersebut. Salah satunya, memerangi kemewahan dan para pelakunya.
Tausyiah
Rabu, 07 Juni 2023 - 05:15 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan penerapan syariat bukanlah khusus diberlakukan atas para penguasa saja, meskipun mereka adalah orang yang pertama kali dituntut karena mereka memegang kekuasaan di tangannya.
Tausyiah
Selasa, 06 Juni 2023 - 05:15 WIB
Syaikh Yusuf Qardhawi mengatakan syariat Islam tidak mungkin diterapkan dengan penerapan yang sebenarnya kecuali oleh orang-orang yang beriman (percaya) terhadap kesuciannya.