Topik Terkait: Muslim AS (halaman 4)
Dunia Islam
Kamis, 04 Mei 2023 - 12:17 WIB
Berita bohong alias hoaks menerpa muslim India. Muslimah dituding sengaja melahirkan banyak anak dengan tujuan mengislamkan Negeri Hindustan itu. Fitnah tersebut cukup efektif merobek ketentraman di India.
Tausyiah
Sabtu, 21 Desember 2024 - 06:14 WIB
Tinggal di negara kafir harus memenuhi 2 syarat utama. Pertama, tetap memelihara diri pada agamanya. Kedua, tetap menunjukkan agamanya, yaitu menampakkan simbol-simbol Islam tanpa ada halangan.
Dunia Islam
Kamis, 04 Mei 2023 - 10:48 WIB
Ibnu Khaldun merupakan tokoh terkemuka yang berhasil mengembangkan filosofi sejarah nonreligius pertama di dunia. Namun sebagian besar mengenalnya sebagai bapak sosiologi dan ilmu sejarah dari Islam.
Dunia Islam
Jum'at, 24 September 2021 - 15:30 WIB
Ulama memang masih berbeda pendapat tentang hukum nyanyian dan musik. Ada yang membolehkan dan ada yang melarang. Asal tahu saja ya, notasi musik ternyata temuan ilmuwan Islam.
Hikmah
Kamis, 26 Mei 2022 - 05:15 WIB
Banyak hal yang perlu kita ketahui setelah Hari Kiamat terjadi. Salah satunya keadaan umat muslim dan kenikmatan yang dialami empat Sahabat Nabi (Khulafaur Rasyidin).
Dunia Islam
Sabtu, 13 November 2021 - 14:21 WIB
Abd-al Rahman al-Sufi adalah astronom muslim yang mengindentifikasi 100 bintang baru, bersama dengan deskripsi dan ilustrasi pertama yang diketahui dari galaksi Andromeda.
Dunia Islam
Sabtu, 19 November 2022 - 19:43 WIB
Prof Sohail Humayun Hashmi menyebut dirinya menjadi Muslim tak sengaja.Dia juga bilang jihadnya pada dasarnya adalah mencoba hidup sebagai seorang Muslim sesuai dengan kepercayaannya.
Dunia Islam
Jum'at, 16 Juni 2023 - 10:13 WIB
Akar musik blues dapat ditemukan di field holler lagu solo, non-instrumental, lambat dengan kata-kata memanjang, jeda, dan melisma, semua elemen konstitutif dari gaya nyanyian dan bacaan Islami.
Dunia Islam
Rabu, 13 September 2023 - 18:29 WIB
Perawan Maria memiliki tempat yang unik dan mulia dalam Islam sebuah kesamaan yang terabaikan dan terkadang disederhanakan antara Islam dan Kristen, khususnya Katolik.
Hikmah
Selasa, 06 Mei 2025 - 18:35 WIB
Dalam Islam, memaafkan ternyata merupakan ibadah yang agung. Memaafkan merupakan amalan penghuni surga dan pahalanya besar. Karenanya seorang muslim dianjurkan memiliki sikap memaafkan tersebut.
Dunia Islam
Minggu, 14 November 2021 - 18:47 WIB
Keberhasilan Abbas bin Firnas (Ibnu Firnas) menguji dan menerbangkan alat buatannya pada tahun 852 telah memberi inspirasi kepada ilmuwan-ilmuwan Barat untuk mengembangkan pesawat.
Dunia Islam
Minggu, 17 Maret 2024 - 18:05 WIB
Tujuan utama diterapkannya UU Anti-Muslim adalah untuk tetap fokus pada Muslim atau Islam dengan cara yang paling licik dengan memilih tiga negara mayoritas Muslim di mana penganiayaan agama terjadi.
Dunia Islam
Selasa, 04 Februari 2025 - 12:56 WIB
Panitia WMSJ 2025 Prof KH Husnan Bey Fananie bertemu dengan Sekjen International Union of Muslim Scouts (IUMS) Zuhair Hussain Ghunaim di Mekkah, Arab Saudi.
Dunia Islam
Kamis, 16 November 2023 - 08:51 WIB
Era digitalisasi dan media sosial seperti sekarang, ternyata ada karena kontribusi besar ilmuwan muslim di masa lampau. Sebab tanpa ada Algoritma dan Aljabar, maka tak akan pernah ada pula apa itu komputer, facebook, whatsApp, tiktok, instagram dan lainnya.
Dunia Islam
Kamis, 14 April 2022 - 10:15 WIB
Sinar Mas Land melalui YMSML mewakafkan 1.000 mushaf Al Quran kepada Dharma Wanita Persatuan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
Hikmah
Selasa, 22 Oktober 2024 - 17:00 WIB
Ulama hadis Bukhari dan Muslim telah membuat kriteria dan persyaratan penerimaan riwayat yang ketat. Persyaratan itu dikenal di kalangan ulama hadis, seperti tersebut dalam kitab-kitab musthalah al-hadits.
Tips
Senin, 20 November 2023 - 00:24 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-35 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Dunia Islam
Senin, 05 Desember 2022 - 15:04 WIB
Hal itu membuka pintu lebar-lebar terhadap permainan-permainan mikro elektron dalam penafsiran Al-Quran, dan memperkuat peribahasa Jerman, Di mana iman berkurang, bertambahlah sesuatu selain iman (khurafat).
Hikmah
Kamis, 26 Desember 2024 - 05:15 WIB
Kelahiran Nabi Isa alaihissalam dan misinya sebagai Rasul Allah Subhanahu wa taala merupakan salah satu hal dasar keyakinan umat Islam. Bagaimana sebenarnya Nabi Isa As ini dalam pandangan Islam?
Dunia Islam
Sabtu, 06 Mei 2023 - 13:02 WIB
CAIR mengungkap keluhan tentang sentimen anti-Muslim di Amerika Serikat telah meningkat tiga kali lipat sejak 1995, dibandingkan setelah serangan teror 9/11.