Topik Terkait: Nabi Sulaiman AS (halaman 4)

  • Doa Nabi Isa yang Dibaca di Pagi Hari Menurut Imam Al-Ghazali
    Tips
    Kamis, 22 Juni 2023 - 11:54 WIB
    Imam al-Ghazali dalam kitab Ihya Ulumiddin menyebutkan bahwa doa yang senantiasa dipanjatkan oleh Nabi Isa as di waktu pagi hari adalah doa sebagai berikut:
  • Marga Keturunan Nabi di India, Ada Klaim Hindustan Pelindung Keturunan Nabi Muhammad SAW
    Dunia Islam
    Selasa, 16 Mei 2023 - 12:23 WIB
    Marga keturunan Nabi Muhammad SAW di India tersebar di berbagai wilayah. Laman Defence menyebut lebih dari 15 juta orang mengklaim sebagai keturunan dari suku Nabi di Asia Selatan.
  • Pandangan Para Mufasir Tentang Pengangkatan Nabi Isa ke Langit
    Hikmah
    Kamis, 23 Desember 2021 - 22:57 WIB
    Ibnu Abbas dalam tafsirnya punya pandangan berbeda dari kebanyakan pengetahuan kaum muslimin bahwa Nabi Isa dikhianati muridnya bernama Judas atau lebih dikenal Judas Iscariot.
  • Sebelum Wafat, Nabi Adam Sempat Hidup Bersama 40.000 Orang Keturunannya
    Hikmah
    Senin, 10 Mei 2021 - 17:27 WIB
    Beberapa sejarawan menyebutkan, bahwa sebelum meninggal dunia, Adam merasakan hidup bersama anak, cucu, cicit, dan seterusnya hingga berjumlah 40.000 orang.
  • Sejarah Bani Israel di Palestina Setelah Kepemimpinan Nabi Sulaiman, Kerajaan Terbelah Lalu Runtuh
    Hikmah
    Rabu, 25 Oktober 2023 - 05:35 WIB
    Pasca kepemimpinaan Daud as dan Sulaiman as yang memerintah Palestina sekitar 80 tahun, maka sejak tahun 923 SM kerajaan Sulaiman tersebut terbelah menjadi dua negara dan antara keduanya saling bertikai.
  • Kisah Nabi Yusya, Panglima Perang yang Menahan Matahari Tidak Terbenam
    Hikmah
    Selasa, 10 Desember 2019 - 05:15 WIB
    Nabiyullah Yusya adalah seorang Nabi dan panglima perang yang berhasil membuka Tanah Suci (Baitul Maqdis) untuk Bani Israil setelah wafatnya Nabi Musa alaihissalam (AS).
  • Tipu Daya dan Kejinya Tokoh-Tokoh Yahudi Membunuh Nabi Isa
    Hikmah
    Jum'at, 23 Desember 2022 - 15:04 WIB
    Tatkala Nabi Isa mulai berdakwah, pembesar Yahudi dan ulama mereka melakukan pertemuan dan musyawarah menghadapi persoalan tersebut, Mereka takut Isa akan merusak agama mereka.
  • Ketika Nabi Isa Membuka Rahasia Cara Menghidupkan yang Sudah Mati
    Hikmah
    Kamis, 23 September 2021 - 09:56 WIB
    Suatu hari, Isa as sedang berjalan di tengah gurun. Beberapa orang pencinta dunia mengikutinya. Mereka meminta Isa, Katakanlah pada kami mantra apa yang kau pakai untuk menghidupkan orang mati.
  • Dosa Besar Bani Israil yang Membuat Mereka Terusir dan Terpencar dalam Diaspora
    Hikmah
    Rabu, 11 Oktober 2023 - 14:43 WIB
    Pada tahun 586 SM adalah tahun kehancuran dan kelenyapan pertama kerajaan-kerajaan Bani Israil di Palestina pada tangan Nebukhadnesar. Setelah Nebukhadnesar, Palestina dikuasai oleh beberapa kerajaan dari luar.
  • Palestina, Tanah Pilihan para Nabi Pembawa Misi Agama Tauhid
    Hikmah
    Selasa, 10 Oktober 2023 - 05:15 WIB
    Keberkahannya ini dapat dirunut, misalnya Syam menjadi tempat hijrah Nabi Ibrahim as, tempat singgah Nabi Muhammad SAW ketika menjalankan Isra dan Miraj, tempat dakwah para Nabi. Dakwah yang membawa misi agama tauhid.
  • Idul Adha, Kurban, dan Keteladanan Nabi Ibrahim AS (2)
    Hikmah
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 08:10 WIB
    Nabi Ibrahim AS adalah yang meletakkan fondasi bagi kebangkitan Khaer Ummah yang menjadi representasi para nabi dan rasul dalam mengemban amanah risalah samawi ini.
  • Ayat Al-Quran yang Mengisahkan Nabi Isa akan Turun Kembali pada Hari Kiamat
    Tausyiah
    Selasa, 27 Desember 2022 - 09:24 WIB
    Ayat Al-Quran yang mengisahkan Nabi Isa alaihissalam akan turun kembali pada Hari Kiamat secara spesifik terdapat pada Surat An-Nisa ayat 159.
  • Kontroversi Nabi Zulkifli dan Perempuan Seharga 60 Dirham
    Hikmah
    Sabtu, 01 Januari 2022 - 14:48 WIB
    Dia adalah Kifli. Sebagian ulama menganggap kisah yang didasarkan pada sebuah hadits yang disampaikan Ibnu Umar ini adalah Kifli yang lain, bukan Nabi Zulkifli AS.
  • Fenomenalnya Nabi Musa, Salah Satunya Perjumpaan dengan Nabi Khidir
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 11:10 WIB
    Peristiwa perjumpaan antara Nabi Musa dan Nabi Khidir, kata Khatib, menjadi sangat fenomenal karena keduanya dinilai mewakili dua kutub: ilmu zahir dan ilmu batin.
  • Kenapa Nabi Isa Dipilih Allah untuk Membunuh Dajjal? Begini Penjelasannya
    Hikmah
    Jum'at, 08 Desember 2023 - 18:48 WIB
    Kenapa Nabi Isa alaihissalam dipilih Allah Subhanahu Wataala untuk Membunuh Dajjal? Pertanyaan ini banyak mengemuka dan terkait peristiwa akhir zaman yang semakin mendekati kenyataan.
  • Kisah Nabi Musa Menampar Wajah Malaikat Maut
    Hikmah
    Kamis, 05 Desember 2019 - 05:15 WIB
    Syeikh Umar Sulaiman Al-Asyqor (Guru Besar Universitas Islam Yordania) mengulas kisah Nabi Musa menampar wajah Malaikat Maut yang berwujud manusia dalam kitabnya.
  • Alasan Mengapa Nabi Isa Dipilih untuk Membunuh Dajjal
    Hikmah
    Jum'at, 30 Desember 2022 - 05:10 WIB
    Mungkin banyak yang bertanya mengapa Nabi Isa alaihissalam dipilih untuk membunuh Dajjal. Mengapa bukan Nabi Muhammad SAW? Mari simak penjelasan berikut.
  • Nama-Nama 25 Nabi dan Rasul yang Wajib Diketahui
    Hikmah
    Senin, 21 Agustus 2023 - 13:33 WIB
    Sebelum membahas nama-nama 25 nabi, selayaknya mengetahui terlebih dahulu apa itu nabi. Nabi adalah seseorang yang mendapatkan wahyu dari Allah SWT untuk dirinya sendiri.
  • Kisah Nabi Musa Menemukan Jodoh dan Doa yang Dibaca Beliau
    Hikmah
    Rabu, 16 Februari 2022 - 21:12 WIB
    Kisah Nabi Musa alaihissalam menemukan jodoh bisa jadi motivasi bagi yang sedang mencari pasangan hidup. Berikut kisahnya dan doa yang dipanjatkan Beliau.
  • Doa Nabi Nuh, Keturunan Sam Menjadi Nabi dan Raja
    Hikmah
    Rabu, 29 April 2020 - 17:34 WIB
    Nabi Nuh meletakkan kedua tangannya kepada Sam dan berdoa Ya Allah, berkatilah Sam beserta keturunannya, dan jadikanlah di antara keturunannya kenabian dan kerajaan.