Topik Terkait: Nabi Yunus

  • Dahsyatnya Doa Nabi Yunus Bisa Kabulkan Semua Hajat
    Tausyiah
    Selasa, 07 Juni 2022 - 22:41 WIB
    Doa Nabi Yunus alaihissalam atau doa Dzun Nun termasuk istighfar yang sangat dahsyat. Doa ini sangat populer di kalangan umat muslim. Berikut keutamaannya.
  • Peristiwa Muharram: Nabi Yunus Keluar dari Perut Ikan Laksana Seorang Bayi
    Hikmah
    Senin, 24 Juli 2023 - 10:39 WIB
    Allah SWT mengeluarkan Yunus dari perut ikan laksana seorang bayi. Hal ini terjadi pada 10 Muharram. Nabi Yunus sempat menginap dalam perut ikan selama 40 hari.
  • Kisah Nabi Yunus Ditelan Ikan Besar, Ini Penyebabnya
    Hikmah
    Jum'at, 13 Desember 2019 - 05:10 WIB
    Yunus bin Matta adalah seorang Nabi dan Rasul yang diberi wahyu oleh Allah Taala sebagaimana Nuh dan Nabi-nabi sesudahnya. Allah melebihkan mereka dari manusia-manusia yang lain.
  • Berikut Kisah Tobat Para Nabi yang Diceritakan dalam Al-Quran
    Tausyiah
    Senin, 24 Agustus 2020 - 05:00 WIB
    Al-Quran telah memberi petunjuk bagaimana para nabi bertobat. Berikut kisah tobat Nabi Adam, Nabi Musa, Nabi Yunus, dan Nabi Daud sebagaimana disebut dalam Al-Quran.
  • Doa Nabi Yunus dengan Mengaku sebagai Golongan Orang yang Zalim
    Tips
    Minggu, 01 Oktober 2023 - 08:00 WIB
    Pengakuan Nabi Yunus ini dipanjatkan ketika ia berada di perut ikan. Kala itu ia berada dalam tiga tingkat kegelapan berbeda, maka ia berdoa kepada Allah.
  • Peristiwa Muharram: Setelah 40 Hari, Allah Taala Mengeluarkan Nabi Yunus dari Perut Ikan
    Hikmah
    Minggu, 31 Juli 2022 - 16:19 WIB
    Nabi Yunus digambarkan sebagai nabi yang pemarah. Beliau akhirnya dihukum Allah dalam perut ikan. Allah SWT kemudian mengampuninya dan mengeluarkan Yunus dari perut ikan laksana seorang bayi.
  • Nabi Daniel Kabarkan Kedatangan Nabi Muhammad 1.200 Tahun sebelum Nabi Lahir
    Hikmah
    Sabtu, 11 Desember 2021 - 12:11 WIB
    Nabi Daniel memiliki dua nubuat. Pertama, mengabarkan akan datangnya al-Masih Isa bin Maryam, dan kedua, nubuat tentang kemunculan baginda Nabi Muhammad SAW.
  • Ketika Kisah Nabi Yunus Ditelan Ikan Diuji Secara Saintifik, Begini Hasilnya
    Hikmah
    Rabu, 29 September 2021 - 18:38 WIB
    Beberapa sarjana Kristen Barat mencoba mengkritisi kisah Nabi Yunus AS dari sudut pandang saintifik. Hasilnya, diserahkan kepada iman umat beragama.
  • Hud, Nabi Pertama dari 4 Nabi Keturunan Arab
    Hikmah
    Selasa, 30 November 2021 - 14:11 WIB
    Nabi Hud as diyakini sebagai nabi pertama keturunan Arab dan berbicara dengan Bahasa Arab. Selain Nabi Hud, nabi keturunan Arab lainnya adalah Nabi Saleh, Nabi Syuaib, dan Nabi Muhammad SAW.
  • Inilah Mengapa Yunus Dibilang sebagai Nabi yang Marah
    Hikmah
    Rabu, 09 Maret 2022 - 16:57 WIB
    Nabi Yunus as diriwayatkan sebagai nabi yang marah. Ada dua pendapat mengenai kapan Yunus marah kepada Allah. Pertama, sebelum ia berdakwah dan kedua, setelahnya..
  • Silsilah Nabi Muhammad Sampai Nabi Adam Lengkap dengan Tabelnya
    Dunia Islam
    Rabu, 18 Mei 2022 - 22:58 WIB
    Silsilah Nabi Muhammad sampai ke Nabi Adam diabadikan agar tidak ada yang menyoal diri beliau sebagai Nabi terakhir yang diutus Allah. Berikut silsilahnya.
  • Kisah Nabi Yunus Marah kepada Allah SWT dan Jatuh ke Dalam Jerat Iblis
    Hikmah
    Kamis, 23 Desember 2021 - 07:26 WIB
    Nabi Yunus AS adalah orang yang saleh. Namun beliau sempat masuk dalam jerat iblis. Nabi Yunus marah kepada Allah SWT karena telah membatalkan janjinya untuk menghukum kaum Yunus.
  • Kisah Nabi Isa Menginterogasi Seorang Pencuri
    Hikmah
    Selasa, 20 Desember 2022 - 14:00 WIB
    Para Rasul dan Nabi tidak diutus sebagai polisi. Allah-lah yang akan mengawasi, mengurusi, dan menghisab. Allah tidak membebani para Rasul untuk menghisab dan menghukum manusia.
  • Surat Yunus Ayat 85-86: Doa Terhindar dari Kezaliman dan Fitnah
    Tausyiah
    Rabu, 24 November 2021 - 17:20 WIB
    Imam an-Nawawi menjelaskan kezaliman terbagi kepada dua. Pertama, kezaliman kepada dirinya dan termasuk di dalamnya adalah syirik. Kedua, kezaliman terhadap orang lain
  • Setan Selalu Gagal Mengadu-domba Keluarga Nabi Ibrahim
    Hikmah
    Rabu, 13 Mei 2020 - 02:49 WIB
    Di dalamTaurat dilukiskan bahwa yang disembeluh adalah anak Ibrahim satu-satunya. Pada waktu itu Ismail adalah anak satu-satunya sebelum Ishaq dilahirkan.
  • Ketimbang Nabi Musa, Cinta Allah SWT Lebih Besar kepada Nabi Muhammad SAW
    Hikmah
    Sabtu, 23 Juli 2022 - 16:32 WIB
    Sikap Allah SWT kepada Rasulullah SAW lebih besar ketimbang Nabi Musa. Nabi Musa bermohon agar Allah menganugerahkan kepadanya kelapangan dada, Nabi SAW mendapatkan itu tanpa meminta.
  • Kisah Nabi Sulaiman Diberi Setengah Bayi, Ini Sebabnya!
    Hikmah
    Jum'at, 10 Januari 2020 - 05:13 WIB
    Allah Taala menguji Nabi Sulaiman dengan memberinya setengah bayi (setengah manusia), karena lupa mengucap Insya Allah saat hendak menggauli istri-istrinya. Simak kisahnya.
  • 5 Wasiat Nabi Adam kepada Putranya Nabi Syith
    Hikmah
    Kamis, 21 Mei 2020 - 00:01 WIB
    Nabiyullah Syith (Seth) alaihissalam adalah putra ketiga Nabi Adam alaihissalam yang juga adik bungsu Habil dan Qabil. Berikut 5 wasiat Nabi Adam kepada Nabi Syith.
  • 17 Fakta Tentang Nabi Adam yang Jarang Diketahui
    Hikmah
    Senin, 29 Agustus 2022 - 07:05 WIB
    Cerita tentang Nabi Adam alaihissalam selalu menarik untuk diulas. Kisahnya sarat hikmah dan penciptaannya termasuk salah satu tanda kebesaran Allah Azza wa Jalla.
  • Kudeta di Kerajaan Nabi Daud, Absalom Putra Sulung Terbunuh
    Hikmah
    Rabu, 15 Desember 2021 - 05:15 WIB
    Kudeta sempat mewarnai Kerajaan Nabi Daud. Putra tertua Nabi Daud, Absalom melancarkan kudeta setelah membaca gelagat dirinya tak bakal ditunjuk ayahnya sebagai pengganti raja.