Topik Terkait: Pembatalan Haji (halaman 3)
Dunia Islam
Jum'at, 17 Mei 2024 - 23:17 WIB
Hari keenam kedatangan jemaah haji Indonesia tercatat 41.654 orang lebih mendarat di Madinah. Para jemaah haji Indonesia yang sudah tiba di Madinah tercatat berasal dari 107 kloter.
Dunia Islam
Sabtu, 01 Juni 2024 - 09:34 WIB
Pemerintah Arab Saudi menyebut 20.000 orang jamaah melanggar peraturan dan instruksi haji, yang melarang mereka berada di Makkah tanpa visa yang sah.
Dunia Islam
Rabu, 05 Juli 2023 - 13:57 WIB
Kepala BPKH Fadlul Imansyah menyambut baik langkah Kementerian Haji dan Umrah menginformasikan kuota 1445 Hijriah jauh lebih awal dari biasanya.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 14:03 WIB
Jumlah jemaah haji Indonesia dengan risiko tinggi meningkat dalam lima tahun terakhir ini. Kemenkes mengerahkan sekitar 1.600 orang Tenaga Kesehatan Haji (TKH) .
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 13:33 WIB
Sebanyak 6.383 jemaah haji kloter l dijadwalkan tiba di Bandara Pangeran Amir Muhammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah pada Rabu, 24 Mei 2023.
Dunia Islam
Minggu, 04 Juni 2023 - 22:14 WIB
Jemaah haji diimbau menggunakan jasa kursi roda resmi saat tawaf dan sai di Masjidilharam. Imbauan tersebut menyusul adanya lima jemaah haji lanjut usia (lansia) yang diamankan karena menggunakan jasa pendorong kursi roda ilegal. Lima jemaah lansia itu berasal dari Embarkasi Jakarta Pondok Gede (JKG).
Dunia Islam
Minggu, 11 Juni 2023 - 08:36 WIB
Kemenag kembali mengingatkan kepada seluruh jemaah haji Indonesia yang tengah menjalani ibadah suci dilarang menjemur pakaian di Fire Sprinkler kamar hotel.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 21:58 WIB
Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Madinah mencatat jumlah jemaah haji yang dirawat sejak hari pertama kedatangan hingga kini mencapai 80 jemaah.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juni 2024 - 14:43 WIB
Kemenag menyiapkan 300 kuota bagi jemaah safari wukuf saat puncak haji 2024. Safari wukuf ini diberikan untuk jemaah lansia yang tidak mampu melaksanakan wukuf di Arafah.
Dunia Islam
Senin, 01 Juli 2024 - 23:38 WIB
Suhu di Makkah yang mencapai 51 derajat celcius saat puncak haji mengakibatkan lebih dari 1.300 jemaah haji wafat terkena heat stroke.
Dunia Islam
Selasa, 27 Juni 2023 - 08:34 WIB
Kala itu, Timur Tengah sedang kacau di tengah runtuhnya Kekaisaran Fatimiyah dan pembentukan negara Muslim yang bersatu di bawah Salahuddin Al Ayyubi.
Dunia Islam
Rabu, 28 Juni 2023 - 13:57 WIB
Kini kondisi sudah normal. Tetapi dengan berakhirnya pandemi COVID-19, kita tidak boleh lengah, ujar salah seorang Direktur WHO, Dr Abdirahman Mahamuda mengingatkan.
Tausyiah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:56 WIB
Ibadah Haji hukumnya adalah wajib bagi umat Islam yang mampu melaksanakannya. Sebagai salah satu ibadah wajib yang termasuk ke dalam Rukun Islam, terdapat beberapa dalil yang mengharuskan umat Islam menjalankan ibadah Haji.
Dunia Islam
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 05:34 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) mencatat ada 770 jemaah haji wafat di Tanah Suci. Jumlah itu didapat dari hasil pendataan hingg 1 Agustus 2023 pukul 24.00 WIB.
Dunia Islam
Senin, 20 Mei 2024 - 17:18 WIB
Jemaah haji Indonesia gelombang pertama yang sudah berada di Madinah selama sembilan hari, mulai Senin (20/5/2024) bertahap diberangkatkan ke Makkah.
Dunia Islam
Minggu, 04 Juni 2023 - 16:13 WIB
Kasus jemaah haji Indonesia yang mengalami demensia atau menurunnya daya ingat cukup tinggi. Umumnya gejala itu dialami orang-orang yang sudah berusia lanjut.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juli 2023 - 11:00 WIB
Jemaah haji diimbau kembali masuk ke Masjid Nabawi jika tersesat di jalan. Hal itu untuk memudahkan petugas mengantar jemaah ke hotel tempatnya menginap.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juli 2023 - 14:39 WIB
Kemenag mengupayakan tanazul yakni memulangkan lebih awal jemaah haji lanjut usia (lansia). Hal itu dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap jemaah haji.
Dunia Islam
Senin, 04 Juli 2022 - 23:57 WIB
Sejarah munculnya haji Furoda perlu diketahui umat Islam di Indonesia. Saat ini fenomena Haji Furoda ramai diperbincangkan menyusul pemulangan 46 jamaah haji Furoda ke Tanah Air.
Dunia Islam
Selasa, 25 Juli 2023 - 10:11 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi selama lebih satu dekade untuk mengirim daging kambing Dam ke Indonesia mulai terwujud.