Topik Terkait: Pentas Seni (halaman 2)

  • Milad Muhammadiyah ke-112:...
    Dunia Islam
    Rabu, 27 November 2024 - 11:28 WIB
    Pimpinan Wilayah Muhammadiyah DKI Jakarta, misalnya, memperingati milad sampai Desember nanti. Banyak acara digelar. Salah satunya pentas Sandiwara Kebangsaan.
  • Manfaat dan Keindahan...
    Tausyiah
    Senin, 17 Juli 2023 - 05:15 WIB
    Apabila jiwa seni itu adalah bagaimana merasakan adanya keindahan dan menghayatinya, maka itulah yang diingatkan oleh Al Quran untuk diperhatikan, dan Al Quran telah menegaskan dalam banyak ayatnya.
  • Musyahadah Cinta Gus...
    Dunia Islam
    Rabu, 27 April 2022 - 04:50 WIB
    Sekretaris PP Pagar Nusa Sastro Adi, musisi sekaligus aktivis Lembaga Seni Budaya Muslim Indonesia (Lesbumi) PBNU menyebut, musyahadah cinta sejatinya adalah kisah perjalanan tauhid seorang hamba menuju Tuhannya. Sebuah keniscayaan dalam mencari Tuhan, sebelum ia mengenal jati diri dalam fitrah. sesungguhnya,
  • Hukum Musik dan Menyanyi...
    Tausyiah
    Jum'at, 07 Juni 2024 - 08:09 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan di antara hiburan yang dapat menghibur jiwa dan menenangkan hati serta mengenakkan telinga, ialah nyanyian. Hal ini dibolehkan oleh Islam.
  • Rasulullah SAW Adalah...
    Tausyiah
    Selasa, 04 Juni 2024 - 14:58 WIB
    Dalam kehidupannya dan perhubungannya dengan orang lain, Rasulullah adalah manusia biasa yang sangat cinta kepada kebaikan, wajahnya berseri-seri dan tersenyum, bergembira.
  • Hukum Seni Lawak, Al-Qardhawi:...
    Tausyiah
    Sabtu, 02 September 2023 - 05:58 WIB
    Sesungguhnya tertawa itu termasuk tabiat manusia. Tertawa itu datang setelah memahami dan mengetahui ucapan yang didengar atau suatu sikap dari gerakan yang dilihat, sehingga ia tertawa karenanya.
  • Pertahankan Warisan...
    Santri
    Selasa, 12 Mei 2020 - 11:13 WIB
    Musik karawitan sebagai kebudayaan masyarakat kini masih dijaga sekelompok anak muda yang menimba ilmu di pondok pesantren (ponpes). Salah satunya santri di Ponpes Al Ikhlas Mulyorejo Panceng Gresik.
  • Daftar Bisnis yang Diberantas...
    Tausyiah
    Selasa, 04 Januari 2022 - 16:13 WIB
    Islam memberantas beberapa usaha dan mata pencaharian yang usaha itu di dalamnya mengandung bahaya bagi masyarakat, baik terhadap akidahnya, akhlaknya.
  • Hukum Tarian dan Seni...
    Tausyiah
    Rabu, 31 Juli 2024 - 16:52 WIB
    Islam tidak dapat menerima apa yang disebut pekerjaan tarian hot dan semua pekerjaan yang dapat menimbulkan gairah, seperti nyanyian-nyanyian porno dan sandiwara kosong.
  • Festival Al-Ula: Menghidupkan...
    Dunia Islam
    Rabu, 07 Februari 2024 - 20:37 WIB
    Festival dimulai dari 9 hingga 24 Februari, menampilkan acara-acara unggulan, pameran, dan inisiatif kreatif, dalam upaya untuk mengubah kota kuno Arab Saudi menjadi museum hidup terbuka.
  • Hiburan dan Permainan...
    Tausyiah
    Senin, 10 Juni 2024 - 05:15 WIB
    Sekalipun hiburan dan permainan dibolehkan oleh Islam, tetapi ia mengharamkan setiap permainan yang dicampuri perjudian, yaitu permainan yang tidak luput dari untung-rugi yang dialami oleh si pemain.
  • Hukum Main Dadu: Seolah...
    Tausyiah
    Jum'at, 07 Juni 2024 - 06:53 WIB
    Apa yang dinamakan judi, yaitu semua permainan yang mengandung untung-rugi bagi si pemain. Dan itulah yang disebut maisir dalam al-Quran yang kemudian diikuti dengan menyebut: arak, berhala dan azlam.
  • Arab Saudi Gelar Jeddah...
    Dunia Islam
    Selasa, 04 Juni 2024 - 16:16 WIB
    Acara yang bertemakan Once Again ini akan menampilkan beragam pertunjukan seni dan budaya area hiburan ramah keluarga kegiatan olahraga pengalaman berbelanja.
  • Seni Dalam Islam: Keindahan...
    Tausyiah
    Selasa, 28 Mei 2024 - 14:29 WIB
    Bukankah seperti tulis Immannuel Kant, dan dikuatkan juga oleh mantan Pemimpin Tertinggi Al-Azhar Syaikh Abdul-Halim Mahmud, bahwa bukti terkuat tentang wujud Tuhan terdapat dalam rasa manusia, bukan akalnya.
  • Leighton House: Kecintaan...
    Dunia Islam
    Sabtu, 06 Mei 2023 - 12:36 WIB
    Artis terkenal era Victoria Inggris, Frederic Leighton (3 Desember 1830 25 January 1896), membangun Arab Hall untuk memperkenalkan seni Islam kepada masyarakat Inggris.
  • Seni Menghadapi Bala...
    Hikmah
    Kamis, 01 Desember 2022 - 11:28 WIB
    Ujian dalam bahasa arab disebut ibtila. Kata ibtila ini diambil dari kata kerja abtala. Bentuk aslinya adalah bala. Dalam Al-Quran, beberapa kali Allah Subhanahu wa Taala menggunakan kata bala dalam beberapa variasi kata.
  • Salah Satu Permainan...
    Tausyiah
    Kamis, 06 Juni 2024 - 14:50 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan semua ini sebagai dorongan Nabi terhadap masalah pacuan kuda. Sebab berpacu kuda sebagaimana kami katakan di atas, adalah permainan, olahraga juga suatu latihan, ujarnya.
  • Lirik Aqidatul Awam,...
    Tips
    Jum'at, 22 Maret 2024 - 03:03 WIB
    Aqidatul Awam merupakan salah satu karya penting dalam literatur keagamaan Islam atau nadhom yang disusun oleh Imam Ahmad bin Muhammad Ramadhan bin Manshur al-Makki al-Marzuki al-Maliki al-Husaini al-Hasani.
  • Beda Pendapat Hukum...
    Tausyiah
    Selasa, 25 Juli 2023 - 08:21 WIB
    Sebuah pertanyaan yang jawabannya banyak diperselisihkan oleh sebagian besar kaum Muslimin dan menimbulkan sikap yang berbeda-beda dari mereka akibat dari jawaban mereka yang berbeda-beda pula.
  • Seni dalam Islam, Quraish...
    Tausyiah
    Senin, 27 Mei 2024 - 05:15 WIB
    Seni merupakan ekspresi roh dan budaya manusia yang mengandung dan mengungkapkan keindahan. Ia lahir dari sisi terdalam manusia didorong oleh kecenderungan seniman kepada yang indah, apa pun jenis keindahan itu