Topik Terkait: Perbedaan Aqiqah Dan Qurban (halaman 6)
Tausyiah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 09:58 WIB
Terdapat beda pendapat di kalangan ulama mengenai status kulit dari bangkai binatang. Ada yang mengatakan itu suci, sebaliknya ada yang menyatakan najis.
Tips
Jum'at, 10 Februari 2023 - 17:37 WIB
Itidal termasuk salah satu rukun sholat dengan membaca lafaz SamiAllahu liman hamidah. berikut doa dan bacaan itidal usai ruku lengkap beserta artinya.
Dunia Islam
Selasa, 29 November 2022 - 09:26 WIB
Sejarah Bangkalan dijuluki Kota Dzikir dan Sholawat bukanlah sesuatu yang tiba-tiba. Masyarakat Bangkalan, sejak dahulu gemar berkumpul dalam acara keagamaan.
Tausiyah
Selasa, 17 Desember 2019 - 05:25 WIB
Ulama asal Rembang, Jawa Tengah, KH Abdul Qayyum Mansur (Gus Qayyum) mengajak umat Islam agar menjaga ukhuwah Islamiyah di tengah fitnah perbedaan yang terjadi saat ini.
Tips
Minggu, 10 Oktober 2021 - 09:55 WIB
Ketika sedang diuji sakit, kita dianjurkan berzikir dan membaca doa agar Allah Subhanahu wa taala segera mengangkat dan menyembuhkan sakit kita.
Tips
Senin, 10 Juni 2024 - 12:40 WIB
Urutan bacaan Yasin dan Tahlil ini penting diketahui umat muslim. Amalan tersebut biasanya menjadi tradisi masyarakat Nahdlatul Ulama (NU),yang dikerjakan saat Kamis malam Jumat.
Tausyiah
Kamis, 03 Oktober 2024 - 08:18 WIB
Munculnya tiga kata thariqah, haqiqah dan marifah, telah mengakibatkan terbatasnya pengertian syariah sehingga lebih banyak mengacu pada norma hukum.
Tips
Senin, 24 Juni 2024 - 11:09 WIB
Doa dan zikir setelah salat dzuhur adalah salah satu cara untuk meningkatkan kualitas ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah SWT. Bagaimana doa dan bacaan zikirnya?
Tausyiah
Kamis, 25 Februari 2021 - 15:28 WIB
DUKUN bukan hanya yang notabene beraliran hitam, namun, termasuk mereka juga adalah yang menamakan diri dukun putih. Lalu, apa beda keduanya dengan karomah?
Muslimah
Rabu, 23 Februari 2022 - 09:26 WIB
Masih banyak anggapan di masyarakat bahwa wanita haid yang dianggap sedang berhadas, dilarang melakukan aktivitas-aktivitas ibadah tertentu.Adanya larangan-larangan tersebut, akhirnya menyebarkan mitos-mitos seputar haid yang dalil rujukannya tidak jelas.
Hikmah
Senin, 21 Oktober 2024 - 16:57 WIB
Daftar 25 nabi dan rasul serta mukjizatnya ini penting diketahui oleh umat Islam. Selain sebagai pengetahuan, juga sebagai amalan untuk menambah keyakinan kepada nabi dan para rasul utusan Allah SWT.
Tausyiah
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 11:05 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan sekalipun Injil mengecualikan larangan talak selain karena zina, akan tetapi pengikut sekte Katolik menafsirkan pengecualian ini.
Hikmah
Jum'at, 21 Juli 2023 - 18:06 WIB
Kisah keluarnya Yajuj dan Majuj di akhir zaman merupakan satu dari 10 tanda Kiamat yang pernah disabdakan Nabi Muhammad SAW. Bangsa perusak ini dibinasakan Allah setelah kematian Dajjal.
Muslimah
Selasa, 18 Agustus 2020 - 16:54 WIB
Dalam kehidupan banyak kita jumpai berbagai watak manusia. Termasuk dalam lingkup keluarga sendiri. Orang tua, kerabat dekat, teman, dan tetangga yang memiliki watak yang tidak sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku.
Muslimah
Jum'at, 26 Februari 2021 - 15:13 WIB
Setiap nabi memiliki ujian masing-masing. Demikian pula yang dialami Nabi Yahya alaihissalam. Dakwah Nabi Yahya terusik sebuah konflik pernikahan yang tak halal dan sosok wanita keji dan ambisius.
Tips
Kamis, 13 Juli 2023 - 19:26 WIB
Doa dan zikir awal tahun hijriyah ini bisa diamalkan menjelang pergantian kalender Islam 1.445 Hijriyah nanti atau tepatnya menjelang 1 Muharram.
Hikmah
Sabtu, 17 Juni 2023 - 13:24 WIB
Islam sangat melarang makan dan minum berlebihan. Kenapa demikian? Dibalik larangan yang ditentukan syariat pasti memiliki hikmah yang luar biasa untuk kita.
Hikmah
Kamis, 17 Agustus 2023 - 13:00 WIB
Ucapan MasyaAllah dan Tabarakallah sudah familiar di kalangan kaum muslimin. Sebenarnya apa arti makna ucapan tersebut, serta apa pula manfaatnya?
Tips
Sabtu, 24 Juni 2023 - 19:53 WIB
Ayat Kursi latin dan Arab beserta terjemahannya dapat dipelajari dan ditadaburi kaum muslim. Ayat ini memiliki keutamaan yang sangat agung.
Tausyiah
Senin, 24 Oktober 2022 - 09:28 WIB
Allah Taala berkuasa untuk menahan dan memudahkan rezeki seorang hamba. Hal itu tergantung dosa dan ketaatan yang diperbuatnya. Salah satu titik terpenting dalam menentukan rezeki seorang hamba adalah bagaimana kadar ibadah sholatnya.