Topik Terkait: Ramadhan Bulan Ampunan (halaman 41)
Tausyiah
Sabtu, 18 April 2020 - 09:30 WIB
Perbedaan penentuan awal puasa seringkali menjadi perdebatan sengit. Ada yang berpendapat harus ikut Arab Saudi. Di sisi lain, ada berpendapat isbatnya sesuai ruyah masing-masing negara.
Dunia Islam
Rabu, 06 April 2022 - 05:07 WIB
Umat Islam di seluruh dunia saat ini tengah melaksanakan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan dengan rangkaian ibadah yang mempersatukan dan memerdekan.
Tausyiah
Jum'at, 08 Mei 2020 - 16:23 WIB
Idul Fitri diperkirakan akan jatuh pada tanggal 23 Mei 2020. Jika itu terjadi berarti puasa tahun ini digenapkan 30 hari. Lalu bagaimana kita memaknainya?
Hikmah
Sabtu, 18 Februari 2023 - 10:34 WIB
Bulan Rajab adalah salah satu dari bulan-bulan Haram. Pada era Jahiliyah masyarakat Arab menyebelih kurban di bulan tersebut. Itu sebabnya bulan ini dinamakan juga Athirah.
Hikmah
Rabu, 19 Juli 2023 - 19:50 WIB
Apakah boleh puasa 1 Muharam? Jumhur ulama berpendapat boleh dilakukan, selama tidak ada niat untuk mengkhususkan 1 Muharram dan meyakini keistimewaannya dibandingkan dengan hari-hari lainnya.
Tausyiah
Minggu, 17 April 2022 - 22:17 WIB
Banyak hadis-hadis Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam (SAW) yang khusus membicarakan tentang keutamaan bulan Ramadhan. Berikut 8 Hadis populer Ramadhan.
Tausyiah
Jum'at, 19 Maret 2021 - 21:11 WIB
Doa lailatul qadar paling afdal dibaca saat malam kemuliaan itu datang nanti. Doa yang pernah diajarkan oleh Rasulullah jikalau kita bertemu dengan malam kemuliaan tersebut yaitu doa.
Tausyiah
Sabtu, 01 Mei 2021 - 03:20 WIB
Alhamdulillah, hari ini sudah memasuki 19 Ramadhan bertepatan dengan Sabtu 1 Mei 2021. Senin lusa kita sudah memasuki 10 hari terakhir bulan Ramadhan.
Dunia Islam
Senin, 17 Mei 2021 - 16:27 WIB
Selama Ramadhan 2021, Bebelac menyalurkan bantuan lebih dari Rp2 miliar dalam bentuk bingkisan paket nutrisi melalui program Donasi Anak Hebat Berbagi.
Tips
Selasa, 21 November 2023 - 05:51 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-39 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Tausiyah
Kamis, 22 Juni 2017 - 06:00 WIB
Anugerah cinta dari Allah, diubah menjadi tragedi dan prahara di kesudahannya. Ada yang memang ditunda-Nya. Ada yang disegerakan-Nya. Beruntunglah yang bertaubat. Sungguh beruntung. Asli beruntung.
Tips
Kamis, 20 Juli 2023 - 12:45 WIB
Bacaan niat puasa Asyura menjadi tambahan ilmu bermanfaat yang penting diketahui. Puasa sunnah ini bisa dikerjakan pada hari ke-10 di bulan Muharam.
Hikmah
Minggu, 09 April 2023 - 03:04 WIB
Ada kebahagiaan yang dimiliki orang yang tengah berpuasa apalagi di bulan Ramadan, sayangnya kebahagiaan tersebut seringkali diabaikan
Tausyiah
Selasa, 20 Juni 2023 - 22:15 WIB
Amalan di bulan Zulhijjah bertabur pahala sangat dianjurkan untuk dikerjakan kaum muslim terutama pada 10 hari pertama bulan ini. Malam ini kita memasuki 2 Zulhijjah 1444 Hijriyah.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Mei 2021 - 17:20 WIB
NU Care-LAZISNU dan PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart) membagikan sebanyak 500 paket peralatan ibadah berupa mukena dan sarung kepada santri, guru ngaji serta dhuafa.
Tips
Minggu, 03 April 2022 - 03:00 WIB
Di antara kaum muslimin mungkin pernah punya pengalaman ketika makan sahur tiba-tiba terdengar Adzan. Pertanyaannya, makanan yang di piring dihabiskan atau berhenti makan dan minum?
Tausiyah
Selasa, 22 Mei 2018 - 16:53 WIB
Dalam Kitab Nashaihul Ibad karya Imam Nawawi Al-Bantani disebutkan bahwa salat adalah tiang agama, tetapi diam itu lebih utama. Sedekah dapat memadamkan murka Allah, tetapi diam itu lebih utama.
Tips
Selasa, 05 Maret 2024 - 13:15 WIB
Doa ziarah kubur ini perlu diketahui dan diamalkan kaum muslim. Apalagi menjelang bulan Ramadan, ziarah kubur kerap dilakukan kaum muslim di Indonesia.
Tausyiah
Jum'at, 25 Maret 2022 - 17:47 WIB
Puasa Ramadhan adalah ibadah wajib yang diperintahkan oleh Allah Taala kepada hamba-Nya. Bukan hanya umat Nabi Muhammad SAW, namun juga umat-umat sebelum Nabi.
Tausyiah
Senin, 23 Januari 2023 - 07:30 WIB
Dzikir bulan Rajab berikut doanya sangat baik untuk diamalkan kaum muslimin. Sebagaimana dijelaskan dalam Al-Quran dan Hadis, Rajab adalah salah satu bulan mulia.