Topik Terkait: Ridha Allah (halaman 9)
Tausyiah
Selasa, 27 April 2021 - 09:05 WIB
Sewaktu masih menjadi orang baik dan taat, Iblis diberi gelar kemuliaan di langit dengan sebutan Azazilatau Hamba Allah yang perkasa disebabkan kuatnya beribadah.
Muslimah
Minggu, 06 Juni 2021 - 05:00 WIB
Ada pemuda yang akan dinaungi Allah Subhanahu wa taala di hari kiamat kelak. Naungan Allah yang mampu melindungi mereka dari sengatan matahari, di hari kiamat nanti. Siapakah pemuda tersebut?
Tausiyah
Kamis, 13 Februari 2020 - 11:33 WIB
Menjadi pemimpin adil itu memang berat. Namun, Allah Taala menempatkan pemimpin adil sebagai orang pertama yang mendapat naungan-Nya pada hari kiamat.
Muslimah
Minggu, 04 Juli 2021 - 14:43 WIB
Hati manusia memegang peranan penting bagi kehidupan jiwanya dan kebaikan akhlaknya. Ulama mengatakan, jika Allah Taala menghukum atau jauh dari seseorang, maka dia akan diberi kekerasan hati sehingga tidak bisa menikmati lezatnya ibadah.
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 19:00 WIB
Adalah tipikal manusia dihinggapi rasa gelisah, resah, dan pikiran-pikiran yang membuat hati berguncang dan kacau. Perasaan-perasaan tidak tenteram itu terkadang membesar dan menjadi penyakit stres jika seseorang tidak bisa meredamnya.
Hikmah
Senin, 21 Maret 2022 - 20:53 WIB
Surat Al-Qashas terdiri atas 88 ayat dan termasuk golongan surat Makkiyyah. Dinamai Al-Qashash karena pada ayat 25 surat ini terdapat kata Al-Qashash yang berarti cerita.
Dunia Islam
Selasa, 19 Maret 2024 - 11:04 WIB
Bulan Ramadan menjadi kesempatan muslim dan muslimah untuk meningkatkan ibadah wajib dan sunah. Salah satunya shalat sunah yang dianjurkan yaitu tarawih dan witir.
Tausyiah
Kamis, 30 Desember 2021 - 23:59 WIB
Agar Allah berkenan menutupi aib kita, ada baiknya kita merutinkan membaca doa berikut. Doa ini merupakan doa yang diajarkan Nabi shallallahu alaihi wasallam.
Tausyiah
Minggu, 08 November 2020 - 07:45 WIB
Dalam Kitab Jami Karamat Al-Aulia karya Yusuf bin Ismail an-Nabhani dijelaskan alasan ketiga, seorang wali tidak mungkin mengetahui bahwa dirinya adalah waliyullah.
Tips
Sabtu, 19 Maret 2022 - 11:40 WIB
Seorang ulama Said bin Abdul Aziz rahimahullah berkata: Apabila engkau menghadapi suatu masalah yang engkau tak sanggup untuk mengubahnya, maka bersabarlah. Tunggulah jalan keluar dari Allah.
Hikmah
Selasa, 18 Januari 2022 - 15:33 WIB
Apa yang dialami tokoh Jahiliyah ini layak kita jadikan pelajaran agar tidak sekali-kali mengolok-olok Allah dan Rasul-Nya. Allah mengirimkan petir padanya hingga mati mengenaskan.
Tausyiah
Kamis, 24 September 2020 - 05:00 WIB
Dia menganggap bahwa masyarakat yang ada di negara-negara dunia --di antaranya negara-negara Islam-- adalah masyarakat jahiliyah, karena mereka menolak kekuasaan Allah SWT.
Tausyiah
Selasa, 22 Oktober 2024 - 10:52 WIB
Ada golongan anak muda yang akan dinaungi Allah SWT, dan mereka merupakan bagian dari 7 golongan yang diberi keistimewaan di hari kiamat nanti. Siapa saja mereka?
Muslimah
Minggu, 10 Desember 2023 - 13:06 WIB
Asbabun Nuzul surat Maryam berguna untuk meningkatkan keimanan seorang muslim. Surat Maryam surat tergolong surat Makkiyah yang disebut sebagai surat ke-19 dalam Al-Quran dan terdiri dari 98 ayat.
Tausiyah
Selasa, 22 Mei 2018 - 08:00 WIB
Secara khusus Allah SWT memanggil orang-orang beriman untuk berpuasa: &ldquoWahai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa&rdquo (Al-Baqarah: 183).
Tausyiah
Minggu, 30 Oktober 2022 - 08:12 WIB
Malaikat benci terhadap orang yang pelit alias kikir dan bakhil sampai-sampai bermohon kepada Allah SWT harta si pelit itu dihancurkan saja. Maknanya tidak berkah. Tidak bermanfaat.
Tausiyah
Jum'at, 27 Desember 2019 - 16:55 WIB
Banyak hadis Nabi menjelaskan tentang amalan yang paling dicintai Allah Taala. Lalu, siapa sebenarnya orang yang dicintai dan dibenci Allah Taala.
Tausyiah
Selasa, 08 Juni 2021 - 07:45 WIB
Pengasuh Ponpes Tahfidzul Quran LP3IA Kragan Rembang, KH Bahauddin Nursalim atau dikenal dengan Gus Baha berpesan kalau berdoa jangan sampai seakan-akan menggurui Allah.
Tausiyah
Rabu, 14 Juni 2017 - 06:00 WIB
Karena itu, mari kita ajak seluruh keluarga kita, istri, suami, anak, cucu, menantu, mertua dan semua yang ada di keluarga kita untuk membaca dan menghafal Alquran.
Hikmah
Senin, 31 Januari 2022 - 05:15 WIB
Sebuah penelitian menyimpulkan bahwa wilayah bekas kaum Sodom hancur oleh meteor. Sebuah batu meledak dan ledakannya itu sekitar 1.000 kali lebih kuat dari bom atom Hiroshima.