Topik Terkait: Sahabat Nabi Tak Berkurban (halaman 3)
Hikmah
Senin, 19 September 2022 - 17:05 WIB
Sahabat Nabi Muhammad SAW yang berdakwah ke Yaman lumayan banyak. Di antara mereka adalah Khalid bin Walid, Ali bin Abi Thalib, Barra bin Azib, dan Muadz bin Jabal.
Hikmah
Selasa, 09 Februari 2021 - 09:09 WIB
Rasulullah kerap memuji sahabat yang satu ini dengan sebutan laki-laki penghuni surga. Pernyataan beliau pun mengejutkan sahabat lain yang mendengarnya.
Muslimah
Kamis, 09 Juni 2022 - 11:30 WIB
Banyak contoh seorang istri yang mampu berkurban karena berdikari secara ekonomi, sementara, di saat yang sama, suami tidak berpenghasilan cukup. Bolehkah istri melaksanakan kurban menggantikan posisi suami ?
Hikmah
Selasa, 13 Desember 2022 - 06:40 WIB
Sahabat Nabi berkulit hitam selain Bilal bin Robah radhiyallahu anhu terbilang cukup banyak. Inilah 10 sahabat Nabi berkulit hitam berikut sekelumit kisahnya.
Tausyiah
Rabu, 15 September 2021 - 19:22 WIB
Pengasuh Ponpes Ash-Shidqu Kuningan Jawa Barat Al-Habib Quraisy Baharun dalam satu kajiannya mengatakan, menangis merupakan wujud ketakwaan hati, kesucian sanubari dan kelembutan hati.
Hikmah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 11:56 WIB
Rasulullah SAW sangat mencintai pamannya, Abbas bin Abdul Muthalib ra. Kendati demikian, beliau tidak memberi jabatan di pemerintahan kepada Abbas padahal sang paman sangat menginginkan jabatan tersebut.
Hikmah
Kamis, 09 September 2021 - 13:19 WIB
Salamah bin al-Akwa sempat uring-uringan karena omongan sahabat nabi lainnya yang menganggap saudaranya tewas dalam perang sebagai tewas karena bunuh diri sehingga tidak mendapatkan pahala syahid.
Hikmah
Selasa, 01 Desember 2020 - 14:59 WIB
NAMA Yakub disebut sebanyak 18 kali di dalam Al-Quran. Ketika memuji keturunan Nabi Yusuf AS, Rasulullah SAW menyebut sebagai, al-Karim ibnu al-Karim ibnu al-Karim ibnu al-Karim
Hikmah
Selasa, 15 Maret 2022 - 16:41 WIB
Sahabat Nabi yang berdakwah dan wafat di luar Arab Saudi lumayan banyak. Paman Nabi, Saad bin Abi Waqqash diyakini wafat di Cina. Lalu, Abu Ayub Al-Ansyari sahid saat saat penaklukan Konstantinopel.
Hikmah
Senin, 13 Desember 2021 - 13:09 WIB
Khalifah Umar bin Khattab terkenal tegas dalam menindak pejabat yang korup. Suatu kali, Umar membidik Umair bin Saad Al-Anshari yang dianggap menyalahi aturan.
Hikmah
Jum'at, 03 Januari 2020 - 05:15 WIB
Rasulullah SAW membolehkan umatnya salat di rumah karena uzur. Dalam riwayat Ibnu Majah, diceritakan kisah sahabat dari Bani Salim yang salat di rumahnya karena terhalang ke masjid.
Tips
Kamis, 27 Januari 2022 - 08:30 WIB
Diriwayatkan pada suatu ketika datanglah seseorang kepada Ibnu Masud radhiyallahu anhu, sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam untuk meminta nasihat .
Hikmah
Rabu, 01 Mei 2024 - 08:23 WIB
Mendengar nama Nabi Daniel, sebagian orang mungkin masih merasa asing. Namanya sendiri memang jarang dibahas dan tidak masuk dalam daftar 25 nama Nabi yang wajib diketahui umat Islam.
Tausyiah
Rabu, 03 Januari 2024 - 14:18 WIB
Imam Chirri menyebut 9 pembeda antara Nabi Muhammad SAW dengan nabi-nabi lain. Hal ini disampaikan saat menjawab pertanyaan Prof Wilson tentang bagaimana kedudukan Muhammad di antara nabi-nabi.
Hikmah
Senin, 18 Juli 2022 - 23:00 WIB
Para sahabat mengira orang ini adalah Syuhada dan pahlawan karena semangat dan keberaniannya di medan perang. Tiba-tiba Rasulullah SAW berkata: Orang ini ahli neraka!
Hikmah
Jum'at, 29 April 2022 - 18:32 WIB
Pada masa jahiliyah dia adalah kepala kabilah Daus. Dia termasuk pemimpin yang memiliki kharisma serta kewibawaan yang tinggi dan diperhitungkan orang. Periuknya tidak pernah turun dari tungku.
Hikmah
Selasa, 12 Januari 2021 - 11:14 WIB
Abdullah bin Salam radhiyallahu anhu adalah seorang Sahabat Nabi bernama asli Hushain bin Salam bin Harits. Beliau adalah seorang pemuka Yahudi yang memeluk Islam.
Hikmah
Kamis, 18 November 2021 - 19:40 WIB
Bilal bin Rabah tak mampu lagi mengumandangkan Adzan pascawafatnya Rasulullah SAW. Bilal tak sanggup lagi meneruskan Adzannya tatkala sampai pada kalimah Asyhadu anna Muhammadan Rasulullah.
Tausyiah
Rabu, 10 Januari 2024 - 08:48 WIB
Dan kenyataan tak seorangpun dari mereka dapat membuktikan kenabiannya. Semuanya telah dibuktikan kesalahannva, dan tuntutan mereka mati bersama mereka.
Hikmah
Kamis, 13 Agustus 2020 - 21:54 WIB
Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin menceritakan kisah Abu Hurairah radhiyallahu anhu (RA) yang pingsan saat hendak menyampaikan Hadis Nabi.