Topik Terkait: Selamat Dari Siksa Kubur (halaman 3)
Hikmah
Rabu, 15 November 2023 - 10:08 WIB
Setiap yang hidup pasti akan mengalami kematian dan tempat kematian adalah alam kubur atau alam barzakh. Sesuai dengan janji Allah SWT segala yang hidup di muka bumi ini pastikan akan mengalami kematian.
Tausyiah
Rabu, 10 Maret 2021 - 11:35 WIB
Yang beliau larang adalah bepergian/safar untuk ziarah. Jadi ziarah kubur itu suatu masalah dan bepergian dalam rangka ziarah kubur itu masalah lain lagi
Hikmah
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 18:11 WIB
Sebagai muslim, kita meyakini akan adanya hari Akhir, dan hal tersebut termasuk dalam rukun Iman. Salah satu percaya pada Hari Akhir ini adalah adanya azab dan nikmat kubur.
Dunia Islam
Jum'at, 29 September 2023 - 20:57 WIB
Ada banyak ucapan selamat menikah yang bisa kita sampaikan kepada pengantin baru. Tak sekadar ucapan selamat, namun di dalamnya terdapat doa dan harapan yang sangat menyentuh.
Tausyiah
Senin, 14 Juni 2021 - 22:47 WIB
Urusan siksa neraka ternyata bisa dan boleh diwakilkan ke orang lain. Kok bisa? Mari kita simak catatan ringan Pengasuh Rumah Fiqih Indonesia Ustaz Ahmad Sarwat berikut.
Tausyiah
Senin, 22 Februari 2021 - 05:00 WIB
Imam Tirmidzi, Ibn Abdil Barr, dan Imam Suyuthi berpendapat hanya orang beriman saja yang diuji di dalam kubur, sedangkan orang kafir lepas dari ujian.
Tausyiah
Minggu, 08 September 2024 - 05:15 WIB
Salah satu percaya pada Hari Akhir nanti, adalah adanya azab dan nikmat kubur. Inilah dalil-dalilnya dalam Al Quran dan hadis tentang gambaran azab dan nikmat kubur tersebut.
Tausyiah
Senin, 27 Januari 2025 - 15:36 WIB
Inilah hukum mengucapkan Selamat Tahun Baru Imlek menurut Islam yang disampaikan Buya Yahya, pengasuh Lembaga Pengembangan Dakwah Al-Bahjah Cirebon.
Tausyiah
Minggu, 22 Januari 2023 - 05:10 WIB
Hukum mengucapkan Selamat Tahun Baru Imlek yang tahun ini jatuh Minggu (22/1/2023) sering ditanyakan kaum muslim. Berikut pandangan Buya Yahya, pengasuh lembaga dakwah Al-Bahjah.
Muslimah
Senin, 08 Mei 2023 - 10:37 WIB
Kedudukan wanita dalam Islam sangat mulia. Namun sebagai makhluk yang selalu khilaf, masih banyak para wanita yang melanggar perintah Allah Taala.
Tausiyah
Senin, 03 Juni 2019 - 02:02 WIB
Umat Islam memiliki kebiasaan melakukan ziarah kubur sebelum Ramadhan dan menjelang Idul Fitri. Tak terkecuali di Indonesia ziarah kubur ini sudah menjadi tradisi.
Hikmah
Rabu, 11 Mei 2022 - 17:15 WIB
Puasa sunnah enam hari di bulan Syawal hukumnya memang sunnah, namun fadilahnya dapat menyelamatkan seseorang dari siksa kubur. Berikut kisahnya.
Tips
Selasa, 23 November 2021 - 06:51 WIB
Doa terhindar dari wabah atau berbagai ragam penyakit ini, harus terus kita amalkan. Karena doa ini merupakan ikhtiar di saat menghadapi berbagai wabah, termasuk pandemi corona yang saat ini tengah terjadi.
Tausyiah
Rabu, 26 Oktober 2022 - 22:50 WIB
Surat Al-Mulk termasuk surat-surat Al-Quran yang biasa dibaca baginda Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam pada malam hari. Berikut tafsir Surat Al-Mulk ayat 1.
Tausyiah
Rabu, 16 Desember 2020 - 05:00 WIB
Tidak kelirulah fatwa larangan itu, bila ia ditujukan kepada mereka yang dikhawatirkan ternodai akidahnya. Tetapi, tidak juga salah mereka yang membolehkan sepanjang tetap terpelihara akidahnya.
Hikmah
Selasa, 29 September 2020 - 22:40 WIB
Banyak kisah tentang keberkahan dan keajaiban bershalawat atas Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Salah satunya kisah yang dinisbatkan kepada Imam Hasan Al-Bashri.
Tausiyah
Jum'at, 29 November 2019 - 18:02 WIB
Rasulullah SAW menyebutkan tentang keutamaan Surah Al-Mulk ini di antaranya, menjaga dan memelihara pembacanya dari azab kubur.
Tausyiah
Minggu, 17 Maret 2024 - 06:12 WIB
Perlu disisipkan kata atau kalimat untuk meluruskan maknanya. Misalnya kata siksa atau yang semakna dengannya, sehingga perintah bertakwa mengandung arti perintah untuk menghindarkan diri dari siksa Allah.
Tips
Rabu, 16 Maret 2022 - 10:07 WIB
Doa agar dihindarkan dari segala fitnah terdapat di dalam beberapa ayat Al-Quran. Doa ini untuk memohon perlindungan Allah Subhanahu wa taala agar dijauhkan baik dari fitnah di dunia maupun di akhirat kelak.
Tausyiah
Senin, 08 Juni 2020 - 15:17 WIB
Kewajiban setiap muslim, tanpa terkecuali, dituntut untuk mengetahui serta menyakini, bahwa di dalam kubur nanti ada nikmat maupun siksa bagi penghuninya.