Topik Terkait: Sifat Bunglon Wanita (halaman 25)
Muslimah
Senin, 06 Maret 2023 - 08:35 WIB
Agar malam Nisfu Syaban tidak dilewatkan begitu saja, ada amalan yang bisa dilakukan bagi kaum muslimah yang sedang berhadas. Apa saja amalan yang bisa dikerjakannya?
Muslimah
Senin, 13 Juni 2022 - 17:37 WIB
Mendidik karakter ikhlas kepada anak membutuhkan kesungguhan, latihan, dan difahamkan terus menerus agar anak ikhlas dalam menuntut ilmu dan juga ikhlas dalam beribadah.
Hikmah
Sabtu, 16 Januari 2021 - 12:57 WIB
Ketika masih muda, Nashruddin pergi ke sebuah desa. Di sana, dia sakit keras. Orang-orang desa pun mengerumuninya dan berkata padanya, Jika engkau mati, apakah engkau memiliki ahli waris?
Muslimah
Sabtu, 19 September 2020 - 18:02 WIB
Bercermin kepada sejarah peradaban Islam, ada salah satu potret perempuan saleha dan bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu ini yakni Ummu Al-Hasan.
Muslimah
Rabu, 09 November 2022 - 10:57 WIB
Istri shaleha ikut memberi andil keberhasilan suami di dunia dan akhirat. Doanya, bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan. Maka sangat beruntung bagi laki-laki yang mendapatkan perempuan yang mampu menjadikannya lebih besar daripada sebelumya.
Muslimah
Selasa, 26 Juli 2022 - 10:53 WIB
Banyak sebab yang dijelaskan dalam hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam tentang kaum wanita yang mendominasi penghuni neraka. Kenapa demikian?
Muslimah
Rabu, 08 Desember 2021 - 15:30 WIB
Sebaik-baiknya sholat bagi wanita muslimah adalah sholat sendiri di rumahnya. Lalu bagaimana dengan sholat jamaah? Bolehkah mereka melakukannya di masjid atau bersama kelompok jamaah wanita sendiri?
Muslimah
Kamis, 07 September 2023 - 17:46 WIB
Setelah selesai masa mestruasi atau haid kaum muslimah diwajibkan mandi wajib (mandi haid). Bagaimana tata cara mandi haid ini dan bagaimana dalilnya?
Tips
Senin, 24 Januari 2022 - 06:28 WIB
Ibnul Qayyim Rahimahullahu Taala menjelaskan, Allah Subhanahu wa Taala di dalam Al-Quran memuji akal (pemahaman agama yang benar) dan orang yang berakal (orang yang bisa memahami petunjuk Allah)
Muslimah
Jum'at, 15 November 2024 - 16:37 WIB
Hukum wanita menyembelih ayam dalam Islam penting dipahami, terutama oleh kaum muslimah. Terutama tentang sah atau tidaknya hewan yang disembelih tersebut.
Hikmah
Senin, 06 Desember 2021 - 14:04 WIB
Di antara tanda-tanda Kiamat sudah dekat disebutkan oleh ulama Hadhramaut Yaman Al-Quthub Al-Habib Umar Bin Seggaf Ash-Shofi As-Seggaf (1154-1216 H).
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 09:44 WIB
Tidak seperti laki-laki yang auratnya paten pada satu ukuran-yaitu antara pusar dan lutut, ukuran aurat perempuan berbeda-beda, sehingga ada perbedaan mencolok dalam praktek kesehariannya. Lantas, batasan mana sajakah aurat perempuan ini?
Muslimah
Rabu, 26 Juli 2023 - 15:04 WIB
Dalam Islam, Allah subhanahu wa taala dan Rasul-Nya telah memberikan arahan agar lisan tidak tergelincir pada dosa. Apalagi untuk kaum wanita, sering diingatkan harus menjaga lisannya.
Muslimah
Jum'at, 15 September 2023 - 11:20 WIB
Mengenal jenis mandi wajib (besar) bagi kaum wanita penting diketahui. Mengapa? Karena ternyata ada kondisi atau perkara-perkara yang mewajibkan mereka melakukan mandi wajib (besar).
Muslimah
Kamis, 09 Desember 2021 - 06:54 WIB
Seorang muslimah dituntut untuk memiliki iffah, sebab, akhlak yang satu ini merupakan akhlak yang tinggi, mulia, dan dicintai oleh Allah Taala. Bahkan, akhlak ini merupakan sifat hamba-hamba Allah yang saleh.
Muslimah
Senin, 30 September 2024 - 09:09 WIB
Tahukah Anda bahwa ternyata bidadari tercantik di surga nanti adalah berasal dari wanita bumi. Dia juga akan menjadi ratu bidadari, siapakah wanita bumi tersebut?
Muslimah
Rabu, 04 September 2024 - 07:10 WIB
Adakah amalan Rebo Wekasan untuk wanita haid? Mengingat Rebo Wekasan atau Rabu terakhir di Bulan Safar ini dianggap banyak terjadi musibah atau bala.
Tausyiah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Mengutip Muhammad Thahir, Quraish Shihab berpendapat bahwa ada hadis-hadis Nabi yang merupakan perintah, tetapi perintah dalam arti sebaiknya bukan seharusnya
Muslimah
Sabtu, 22 Januari 2022 - 05:15 WIB
Wanita memang unik, kelembutan yang membalutnya ibarat pisau bermata dua, semuanya tajam. Banyak lelaki yang tumbang terhina karena terpedaya, tak sedikit pula lelaki yang tegak mulia karena kasih sayangnya.
Muslimah
Selasa, 13 April 2021 - 06:01 WIB
Siklus bulanan yang datang pada di awal Ramadhan, membuat sebagian kaum muslimah kecewa karena tidak bisa melaksanakan ibadah puasa wajib ini. Lantas, adakah amalan agar tetap mendapat pahala Ramadhan?