Topik Terkait: Sikap Suami Ketika Istri Cemburu
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 12:36 WIB
Pada dasarnya, perempuan memiliki sifat sensitif dan sangat mudah cemburu, apalagi yang sudah berstatus sebagai seorang istri. Jika telah cemburu maka akalnya hilang?
Muslimah
Kamis, 08 April 2021 - 08:36 WIB
Sifat dasar wanita adalah sangat mudah cemburu, dan mereka sangat sensitif. Jika telah cemburu maka akalnya hilang. Hilang dalam artian tertutup akal sehatnya, berkurang daya nalar dan logikanya.
Muslimah
Kamis, 27 Januari 2022 - 07:15 WIB
Jika seorang istri bersikap nusyuz, berarti kehiduapnrumah tangga sedang dalam masalah besar. Dalam suasana seperti itu, suami dituntut harus cerdas dalam mengelola situasi
Muslimah
Minggu, 20 Februari 2022 - 05:14 WIB
Islam tidak pernah mengajarkan umatnya untuk berbuat kasar kepada wanita, apalagi seorang istri. Kaum Hawa ini, memiliki perasaan yang lembut dan sangat mudah tersentuh.
Muslimah
Rabu, 23 November 2022 - 09:06 WIB
Impian dan dambaan setiap rumah tangga adalah mempunyai pasangan hidup yang shaleh dan shaleha atau memiliki sifat yang berkarakter surgawi. Sifat seperti apa itu?
Tips
Jum'at, 18 Oktober 2024 - 17:19 WIB
Hukum suami melarang istri bekerja adalah boleh ketika pekerjaan istri membawa lebih banyak kerugian dibandingkan manfaat bagi keluarga. Namun, suami tak diperbolehkan melarang istri bekerja tanpa alasan yang benar.
Muslimah
Sabtu, 08 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Dalam Islam, seorang suami memukul istrinya tidak diperbolehkan, bahkan diancam dosa bila memukul istri tanpa ada sebab yang dibenarkan oleh syariat.
Muslimah
Kamis, 15 September 2022 - 10:16 WIB
Umumnya, percikan konflik dalam rumah tangga seringkali berakar dari diabaikannya hak-hak istri atau suami oleh pasangan mereka. Ada hak-hak yang tidak ditunaikan, salah satunya adalah soal hak-hak istri tersebut
Muslimah
Selasa, 02 Mei 2023 - 14:37 WIB
Ketaatan dan kesalehaan seorang istri akan membantu kelancaran dan kesuksesan suami. Suami istri yang taat kepada Allah akan mendatangkan keberkahan dan kemudahan rezeki
Muslimah
Rabu, 04 Januari 2023 - 11:38 WIB
Selain kewajiban yang harus dijalankan seorang istri, ada hak-hak tertentu yang ia harus dapat dari suaminya. Soal hak-hak istri atas suaminya, Allah Taala sebutkan dalam Surat Al Baqarah : 228.
Tausyiah
Jum'at, 07 Februari 2025 - 12:40 WIB
Malam Nisfu Syaban dikenal sebagai malam yang penuh berkah dan rahmat dan dalam tradisi Islam malam ini sering diisi dengan berbagai ibadah untuk memohon ampunan Allah SWT.
Muslimah
Minggu, 20 Juni 2021 - 17:01 WIB
Interaksi dan muamalah antara suami dengan istri yang baik adalah bagaikan pakaian yang berjalan sebagaimana fungsinya. Artinya bahwa suami dan istri adalah perhiasan dan sekaligus sebagai penutup aib di antara keduanya.
Muslimah
Kamis, 30 September 2021 - 14:31 WIB
Peran baik dan doa istri bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan, bahkan ada beberapa sifat istri yang bisa membuat rezeki suami mengalir deras.
Tausyiah
Senin, 22 November 2021 - 14:50 WIB
Allah SWT menggambarkan tentang relasi kesetaraan antara suami dan istri dalam surat Al-Baqarah ayat 187 dengan kalimat yang indah: Mereka adalah pakaian bagi kalian, dan kalian pun adalah pakaian bagi mereka
Tausyiah
Jum'at, 10 September 2021 - 16:18 WIB
Adan beberapa pendapat tentang hukum oral seks suami-istri. Pendapat yang mutabar (diakui) di antara para ulama adalah boleh atau mubah, sebagian lagi mengharamkan.
Muslimah
Minggu, 14 Maret 2021 - 09:51 WIB
Dalam Islam, seorang istri wajib berdandan atau bersolek untuk suaminya. Dan ternyata hal yang sama juga dianjurkan untuk para suaminya pula. Agar saling menyenangkan pasangan dan untuk keharmonisan rumah tangganya.
Muslimah
Senin, 19 Oktober 2020 - 13:52 WIB
Bila kata bersolek atau berdandan disandingkan dengan kaum pria yang sudah berstatus suami khususnya apakah penting kata tersebut dalam hubungan rumah tangga? Adakah simbiosis mutualisme di antara keduanya? Bagaimana menurut syariat?
Muslimah
Kamis, 06 Oktober 2022 - 09:08 WIB
Hubungan suami istri dalam Islam, diberikan hak dan kewajiban yang sama, kecuali satu perkara kelebihan suaminya yakni sebagai penanggung jawab keluarga.
Muslimah
Jum'at, 11 Februari 2022 - 16:03 WIB
Dalam Islam, hukum seorang istri mendiamkan suami sebenarnya diperbolehkan, dengan catatan jika tujuannya untuk menghindari pertengkaran yang sia-sia. Kenapa demikian?
Muslimah
Jum'at, 23 April 2021 - 09:12 WIB
Seorang suami harus mengetahui bahwa istri adalah amanah yang dibebankan kepadanya, sehingga harus bertakwa kepada Allah Subhanahu wa taala dalam memikul amanah tersebut.