Topik Terkait: Tidak Boleh Menyakiti Istri (halaman 9)
Tausyiah
Selasa, 10 Oktober 2023 - 10:25 WIB
Tobat atau bertobat adalah penyesalan atau tindakan dengan menyesali sungguh-sungguh agar mendapatkan ampunan dari Allah subhanahu wa taala. Tobat juga menjadi salah satu media terbaik untuk menyadarkan diri agar segera kembali ke jalanNya.
Tips
Selasa, 30 Januari 2024 - 09:57 WIB
Doa keluar untuk mencari nafkah ini, bisa diamalkan oleh para suami dan juga diamalkan oleh istri di rumahnya. Doa mengharap kelancaran rejeki tersebut, diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam
Tips
Senin, 03 April 2023 - 08:05 WIB
Fidyah adalah keringanan yang diberikan Allah kepada umat Islam yang tidak dapat menjalankan puasa Ramadan karena alasan syariat atau uzur syari.
Muslimah
Rabu, 20 Oktober 2021 - 16:06 WIB
Allah Subhanahu wa taala Maha Adil, dan Dia memerintahkan kepada keadilan dalam seluruh urusan. Di antara keadilan yang harus ditunaikan dalam rangka menggapai takwa adalah adil dalam hak dan kewajiban antara pasangan suami istri (pasutri).
Tausyiah
Senin, 15 November 2021 - 16:05 WIB
Islam melarang menyetubuhi istri pada duburnya. Ibnu Taimiyyah menegaskan suami yang menyetubuhi isteri pada duburnya, dan istrinya mentaatinya, maka keduanya diberi sanksi tazir.
Tausyiah
Sabtu, 23 Januari 2021 - 12:30 WIB
Kunci utama dari keteladanan Rasulullah SAW, yaitu memberi contoh sebelum menyuruh. Ini pulalah hakikat keteladanan yang harus melekat pada diri setiap umatnya.
Muslimah
Jum'at, 31 Desember 2021 - 13:46 WIB
Doa meluluhkan hati suami yang keras hati, bisa diamalkan para istri. Karena doa memiliki peranan penting dalam kehidupan, selama kita mau berdoa kepada Allah Taala dengan sungguh-sungguh.
Tausyiah
Jum'at, 23 Desember 2022 - 17:13 WIB
Sosok istri seperti ini mungkin sangat jarang ditemui pada zaman ini. Kisahnya sangat menyentuh dan menusuk relung qalbu. Berikut kisahnya diceritakan KH Ahmad Syahrin Thoriq.
Tausyiah
Senin, 02 September 2024 - 15:48 WIB
Seorang perempuan apabila tidak suka kepada suaminya tidak sanggup bergaul bersama, maka diperkenankan menebus dirinya dan membeli kemerdekaannya .
Muslimah
Kamis, 08 September 2022 - 10:30 WIB
Dibandingkan pria, perempuan pada dasarnya lemah, baik secara fisik maupun hati. Layaknya kaca yang mudah retak, demikian wanita digambarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Selasa, 20 Juni 2023 - 10:25 WIB
Dalam Islam, seorang wanita yang akan mengasuh anak, ternyata ada syarat-syarat yang harus dipenuhi. Jika salah satu syarat ini tidak terpenuhi maka gugurlah haknya dalam mengasuh sang anak.
Tausyiah
Senin, 18 Maret 2024 - 10:55 WIB
Bulan Ramadan adalah bulan ampunan dan penghapusan dosa, namun ternyata ada 3 hal atau perkara yang dilakukan manusia justru tidak mendapat ampunan. Perkara apa saja itu?
Muslimah
Selasa, 16 Mei 2023 - 12:33 WIB
Amalan sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga.
Tausyiah
Sabtu, 08 April 2023 - 05:15 WIB
Bulan Ramadan adalah bulan ampunan. Namun, ternyata ada perkara-perkara yang justru tidak akan mendapat ampunan bila dilakukan di bulan Ramadan. Perkara apa saja itu?
Tausyiah
Jum'at, 23 Juli 2021 - 05:00 WIB
Kali ini Gus Baha (KH Ahmad Bahauddin Nursalim) membahas tentang pasangan hidup dan cara menjalani hidup bersama. Gus Baha mengatakan punya istri galak itu berkah.
Tips
Senin, 08 Agustus 2022 - 13:02 WIB
Berdoa dan memohon kepada Allah Taala adalah perintah agar hajat dan keinginan kita dikabulkan. Namun, bagaimana bila doa belum juga dikabulkan? Adakah penghalang terkabulnya doa ini?
Hikmah
Minggu, 15 Mei 2022 - 14:05 WIB
Di kesempatan lainnya, Ummu Habibah kembali bermimpi. Namun mimpi kali ini adalah mimpi indah. Ada seorang yang datang kepadanya dan berkata, Wahai Ummul Mukminin.
Tausyiah
Kamis, 04 Maret 2021 - 19:49 WIB
Sholat tidak khusyuk mungkin pernah dialami kaum muslimin. Khusyuk memang bukan perkara mudah, butuh kebulatan hati dan sungguh-sungguh. Jika tak khusuk mestikah sholatnya diulang?
Muslimah
Senin, 10 Januari 2022 - 14:07 WIB
Menisbatkan nama suami di belakang nama istri tengah marak saat ini. Tindakan itu banyak dilakukan tidak hanya pada pergaulan sehari-hari, tetapi juga dilakukan di sosial media sebagai penamaan akun sosial media seorang wanita.
Tausiyah
Selasa, 07 April 2020 - 09:29 WIB
Dalam rangka mematuhi aturan social distancing, bolehkah dalam Islam istri menolak ajakan suami berhubungan seks dengan dalih mencegah menyebaran virus corona?