Topik Terkait: Tidur Yang Dilarang (halaman 13)
Muslimah
Jum'at, 12 Februari 2021 - 10:42 WIB
Surga itu memiliki banyak tingkatan, dan yang paling utama adalah Firdaus. Tempat dengan keutamaan yang besar ini hanya diperuntukkan bagi orang-orang yang memiliki sifat-sifat baik, di antaranya adalah menepati janji.
Muslimah
Jum'at, 18 Maret 2022 - 17:24 WIB
Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa Sallam, mewanti-wanti agar kaum muslimin jangan menyakiti perempuan. Peringatan keras itu disampaikan Nabi dalam sebuah kesempatan
Hikmah
Sabtu, 14 Oktober 2023 - 09:19 WIB
Banyak kisah dalam Al Quran yang memberikan pelajaran dan hikmah bagi hamba-hamba yang beriman. Salah satunya tentang hamba-hamba atau golongan yang selamat dari berbagai musibah dan ujian karena ketakwaan mereka kepada Allah Subhanahu wa taala.
Tausyiah
Jum'at, 11 September 2020 - 23:36 WIB
Posisi tidur seperti apakah yang membatalkan wudhu? Apabila bersandar atau duduk apakah itu termasuk membatalkan wudhu? Berikut jawaban Ustaz Farid Numan Hasan.
Muslimah
Kamis, 21 September 2023 - 10:06 WIB
Saat ini, banyak penyimpangan ibadah yang tersamar atau tidak nampak, bahkan banyak yang tidak disadari oleh pelakunya termasuk kalangan wanita. Penyimpangan tersebut umumnya dalam masalah keimanan dan akhlak .
Muslimah
Jum'at, 20 November 2020 - 12:50 WIB
Di era saat ini, banyak umat Islam yang melupakan atau meninggalkan sunnah-sunnah makan yang telah diajarkan oleh Nabi Muhammad tersebut. Bahkan cenderung meremehkan dan menganggapnya bukanlah satu hal urgent dan mendasar.
Muslimah
Rabu, 07 April 2021 - 15:11 WIB
Sebagai muslim, kita dianjurkan untuk berwudhu terlebih dahulu sebelum tidur. Lantas bagaimana bagi perempuan yang tengah haid? Apakah dianjurkan untuk berwudhu juga?
Muslimah
Senin, 17 Agustus 2020 - 09:31 WIB
Sebenarnya penyakit Ain ini, bisa menyerang siapa saja, tak hanya pada perempuan, laki-laki, dan anak-anak pun bisa kena. Ain terjadi karena adanya hasad (iri, dengki) terhadap nikmat yang ada pada orang lain.
Tausyiah
Minggu, 07 Mei 2023 - 19:38 WIB
Di kalangan umat Islam ada sekelompok orang yang dimurkai Allah subhanahu wa taala. Golongan ini adalah orang yang enggan berdoa, mereka menyepelekan doa.
Tips
Rabu, 05 Oktober 2022 - 12:24 WIB
Mendoakan orang yang sudah meninggal dunia adalah sebuah kewajiban kita sebagai umat muslim yang masih hidup. Apalagi untuk keluarga, kerabat, apalagi orang tua yang sudah wafat.
Tausyiah
Minggu, 26 Maret 2023 - 05:14 WIB
Ternnyata ada beberapa hal yang boleh dilakukan selama bulan Ramadan. Hal tersebut diperbolehkan dengan syarat-syarat tertentu sesuai syariat, dan tidak membatalkan puasa Ramadan yang sedang dilakukan.
Tausyiah
Selasa, 11 Juli 2023 - 10:09 WIB
Dalam beberapa ayat Al-Quran dijelaskan bahwa malaikat juga suka mendoakan manusia, ada doa-doa terbaik untuknya juga sebaliknya didoakan yang buruk. Siapa dan karakter apa saja manusia yang sering didoakan malaikat ini?
Tausyiah
Rabu, 10 Juni 2020 - 17:43 WIB
Basahnya lisan adalah ungkapan karena mudahnya berlakunya sebagaimana keringnya adalah ungkapan kebalikannya, kemudian mengalirnya lisan adalah ungkapan tentang selalu berzikir.
Tips
Senin, 12 Februari 2024 - 07:55 WIB
Dalam Islam, ada beberapa hal yang ternyata dilarang dilakukan saat berdoa. Hal tersebut penting diketahui dan dipahami, agar doa yang kita lakukan tidak menimbulkan keburukan
Muslimah
Senin, 30 Mei 2022 - 11:00 WIB
Seorang suami perlu mengetahui perbuatan-perbuatan yang oleh Islam dikategorikan sebagai tindakan dosa suami terhadap istri sebagaimana dosa yang tak terampuni.
Hikmah
Sabtu, 29 April 2023 - 07:45 WIB
Seorang yang sudah tua akan dijaga Allah Taala, yakni ketika di masa mudanya senantiasa dia isi dengan ketaatan pada Allah Subhanahu wa taala.
Muslimah
Jum'at, 19 Maret 2021 - 06:37 WIB
Setiap doa iftitah mengandung harapan berupa doa yang dipanjatkan kepada Allah SWT, dan ternyata jika kita membacanya ada keutamaan dan keajaiban di dalam ayat-ayatnya tersebut.
Muslimah
Kamis, 10 Maret 2022 - 17:08 WIB
Banyak hadis dari Ummul Mukminin Aisyah Radhyallahuanha yang disampaikan sosok muslimah bernama Amrah binti Abdurahman bin Sad bin Zurarah Al-Anshari Al-Madaniyyah
Tips
Sabtu, 01 Mei 2021 - 13:47 WIB
Melakukan perjalanan pulang ke kampung halaman, membutuhkan waktu yang cukup lama. Nah, bagaimana dengan kewajiban puasanya Ramadhan bagi mereka yang bersafar ini?
Hikmah
Kamis, 08 Desember 2022 - 22:24 WIB
Kisah tujuh pemuda yang mendiami gua (Ashabul Kahfi) termasuk kisah menakjubkan dan tanda-tanda kebesaran Allah. Kisah ini diceritakan dalam Surat Al-Kahfi ayat 9-26.