Kumpulan Artikel: Hadis (halaman 2)

  • Kikir: Salah Satu dari...
    Tausyiah
    Rabu, 09 Oktober 2024 - 09:46 WIB
    Rasulullah SAW besabda, Ada tiga hal yang dianggap dapat membinasakan kehidupan manusia, yaitu kekikiran (kebakhilan) yang dipatuhi, hawa nafsu yang diikuti, dan ketakjuban orang terhadap dirinya sendiri.
  • 3 Doa Setelah Salat...
    Tausyiah
    Rabu, 02 Oktober 2024 - 08:09 WIB
    Doa setelah salat Dhuha yang dipelajari oleh setiap muslim di Indonesia selama ini apakah memang bersumber dari hadits? Sebab hal ini masih menjadi perdebatan dari beberapa golongan.
  • Ada Larangan Membukukan...
    Hikmah
    Minggu, 29 September 2024 - 06:13 WIB
    Hadis berbeda dari al-Quran, karena kodifikasinya yang metodologis (dengan otentifikasi menurut teori al-Syafii) baru dimulai sekitar setengah abad setelah al-Syafii sendiri.
  • Kaum Mutazilah Melawan...
    Hikmah
    Sabtu, 21 September 2024 - 12:27 WIB
    Khalifah sendiri memihak kaum Mutazilah yang kala itu melawan kaum Hadis yang dipimpin oleh Ahmad ibn Hanbal, pendiri mazhab Hanbali, salah satu dari empat mazhab fiqih.
  • Ketika Rasulullah Diminta...
    Tausyiah
    Jum'at, 20 September 2024 - 12:53 WIB
    Sebagian utusan pernah datang ke tempat Nabi Muhammad SAW, mereka menganggap bahwa Nabi adalah salah seorang yang mengaku dapat mengetahui perkara gaib.
  • Tajdid bidang Tafsir:...
    Hikmah
    Kamis, 19 September 2024 - 11:28 WIB
    Seorang mufasir tidak dapat mengabaikan hadis-hadis Rasulullah dan pendapat sahabat. Penafsiran yang paling ideal adalah tafsir bi almatsur, yakni yang berlandaskan ayat, hadis, dan pendapat sahabat dalam menafsirkan Al-Quran.
  • Bolehkah Menasihati...
    Tausyiah
    Kamis, 19 September 2024 - 05:15 WIB
    Apakah seorang anak boleh menasihati kedua orang tuanya? Apalagi jika mereka terjatuh dalam sebuah kesalahan? Bagaimana pandangan Islam tentang hal tersebut?
  • Al-Quran Menganjurkan...
    Tausyiah
    Rabu, 18 September 2024 - 12:04 WIB
    Al-Quran memperkenalkan dirinya antara lain sebagai hudan li al-nas dan sebagai Kitab yang diturunkan agar manusia keluar dari kegelapan menuju terang benderang (QS 14:1).
  • Beragam Bacaan Selawat...
    Tips
    Rabu, 11 September 2024 - 10:20 WIB
    Bacaan Selawat Nabi ada beragam macamnya, setidak ada 7 yang penting diketahui umat muslim dan dianjurkan mengamalkannya terutama di Bulan Rabiul Awal ini.
  • Mengenal Pola Makanan...
    Tausyiah
    Selasa, 10 September 2024 - 09:54 WIB
    Setiap keluarga muslim wajib memerhatikan bagaimana Islam mengatur pola makanan sehat dan seimbang yang dibutuhkan tubuh. Al Quran telah menjelaskan semuanya tentang makanan sehat.
  • Suka Mencari-cari Kesalahan...
    Tausyiah
    Senin, 09 September 2024 - 10:25 WIB
    Allah Subhanahu Wa Taala sangat membenci orang yang suka mencari-cari kesalahan serta aib orang lain. Perbuatan tersebut sangat tercela dan akan diganjar dosa yang sangat berat.
  • Gambaran Azab dan Nikmat...
    Tausyiah
    Minggu, 08 September 2024 - 05:15 WIB
    Salah satu percaya pada Hari Akhir nanti, adalah adanya azab dan nikmat kubur. Inilah dalil-dalilnya dalam Al Quran dan hadis tentang gambaran azab dan nikmat kubur tersebut.
  • Doa Agar Berhenti Mencintai...
    Tips
    Selasa, 03 September 2024 - 14:46 WIB
    Doa agar berhenti mencintai seseorang bisa dilakukan jika mencintai itu melanggar syariat. Cinta adalah masalah hati. Rasulullah SAW pernah memberikan gambaran. soal ini.
  • Anda Tersulut Emosi?...
    Tips
    Selasa, 03 September 2024 - 14:41 WIB
    Doa saat sedang tersulut emosi ini merupakan wasiat dari Almuhaddasiat dari dua ulama besar dan wali Sayyid Muhammad bin Alwi Almaliki Makkah dan Imam Alqutub Habib Abdul Qodir Assegaf.
  • Benarkah Sedekah Bisa...
    Hikmah
    Kamis, 29 Agustus 2024 - 05:15 WIB
    Benarkah sedekah atau bersedekah bisa menolak bala atau musibah? Penjelasannya cukup penting karena selain dapat pahala, sedekah juga banyak keutamaannya.
  • Apa Itu Tradisi Rebo...
    Hikmah
    Rabu, 28 Agustus 2024 - 14:29 WIB
    Apa itu tradisi Rebo Wekasan? Istilah Rebo Wekasan populer di Indonesia, terutama di Jawa. Istilah ini muncul di bulan Safar dalam tradisi Jawa.
  • 5 Dalil Larangan Selingkuh...
    Tausyiah
    Minggu, 25 Agustus 2024 - 07:45 WIB
    Ada banyak dalil larangan selingkuh dalam Islam yang bisa diketahui. Hal ini bisa menjadi renungan bersama bagi umat Muslim, khususnya yang sudah atau hendak berkeluarga.
  • Ayat dan Hadis tentang...
    Hikmah
    Minggu, 18 Agustus 2024 - 05:46 WIB
    Berikut ini ayat dan hadis tentang kemerdekaan dan cinta tanah air. Dalam Al-Quran kemerdekaan disebut sebagai al-Hurriyah. Islam menghormati kemerdekaan individu.
  • 5 Ayat Tentang Riba...
    Tausyiah
    Senin, 12 Agustus 2024 - 11:08 WIB
    Ada beberapa ayat Al Quran terkait larangan dan dosa riba. Ini menunjukkan bahwa riba merupakan perkara yang sangat dilarang dalam Islam.
  • Ini Mengapa Nabi Muhammad...
    Tausyiah
    Senin, 12 Agustus 2024 - 08:12 WIB
    Demi perhatian Islam terhadap masalah pemeliharaan aurat, maka Rasulullah SAW melarang perempuan-perempuan masuk pemandian umum dan telanjang di hadapan perempuan-perempuan lain