Topik Terkait: Sahabat Ahli Neraka
Hikmah
Selasa, 12 September 2023 - 16:15 WIB
Berikut ini adalah ayat-ayat Al-Quran yang menggambarkan makanan dan minuman serta siksa di neraka. Salah satu makanan itu adalah zaqqum. Berikut ini firman Allah SWT.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 16:27 WIB
Ibnu Katsir dalam tafsirnya tatkala menafsirkan surat Maryam ayat 72 memberikan gambaran bagaimana proses penyelamatan orang-orang beriman yang sempat memasuki neraka.
Hikmah
Senin, 14 Maret 2022 - 21:54 WIB
Seorang muslim hendaknya mengetahui nama-nama neraka yang telah Allah siapkan pada hari akhir. Ancaman neraka disebutkan dalam banyak ayat Al-Quran.
Hikmah
Selasa, 12 September 2023 - 16:41 WIB
Berikut ini adalah 5 ayat dalam al-Quran yang menggambarkan neraka dan berbagai jenis siksaannya. Ayat-ayat itu antara lain surat az-Zukhruf ayat 74-77, dan al-Isra ayat 97.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 15:22 WIB
Sejumlah ulama berpendapat bahwa setiap orang akan memasuki neraka jahanam terlebih dahulu sebelum menikmati surga, bagi orang-orang yang bertakwa.
Tausyiah
Minggu, 03 November 2024 - 08:33 WIB
Kepada yang sungguh-sungguh beribadah, Allah mengatakan, Apakah kau telah mengetahui tentang-Ku? Apakah kau sudah memiliki kemampuan atas apa yang ada dalam genggaman-Ku?
Tausyiah
Kamis, 04 Maret 2021 - 14:33 WIB
Dua golongan ahli neraka ini tak pernah dilihat Rasulullah shallallahu alaihi wasallam di zamannya. Beliau mengatakan kedua golongan ini terjadi di akhir zaman. Berikut hadisnya.
Tausyiah
Selasa, 12 September 2023 - 15:15 WIB
Berikut ini adalah ayat-ayat Al-Quran yang menggambarkan neraka dan berbagai jenis siksaannya antara lain Surat Ali Imran ayat 131, Surat al-Kahfi ayat 29 dan surat al-Insan ayat 4.
Tausyiah
Senin, 07 November 2022 - 14:07 WIB
Upaya kaum musyrik agar mendapat ampunan dari Allah SWT dilakukan saat mereka disiksa di neraka. Ibnu Katsir menggambarkan bagaimana sesama mereka berbantah-bantahan tatkala mereka berada di neraka.
Hikmah
Jum'at, 11 Juni 2021 - 05:01 WIB
Berikut kisah seorang hamba yang beribadah selama 500 tahun tetapi diseret ke neraka karena takjub dengan amalannya. Berikut kisahnya yang bersumber dari Hadis Nabi.
Tausyiah
Senin, 14 Juni 2021 - 22:47 WIB
Urusan siksa neraka ternyata bisa dan boleh diwakilkan ke orang lain. Kok bisa? Mari kita simak catatan ringan Pengasuh Rumah Fiqih Indonesia Ustaz Ahmad Sarwat berikut.
Hikmah
Senin, 18 Juli 2022 - 23:00 WIB
Para sahabat mengira orang ini adalah Syuhada dan pahlawan karena semangat dan keberaniannya di medan perang. Tiba-tiba Rasulullah SAW berkata: Orang ini ahli neraka!
Hikmah
Senin, 11 September 2023 - 17:26 WIB
Para pendosa yang berada di dalam neraka maka keadaan mereka bertingkat-tingkat. Imam Muslim meriwayatkan hadis dari Samurah bin Jundub ra, bahwasannya Nabi Muhammad SAW pernah bersabda tentang penghuni neraka:
Tausyiah
Kamis, 07 Desember 2023 - 22:20 WIB
Hadis ini merupakan peringatan keras bagi kaum muslimin yang berperang atau terlibat pertikaian. Hendaknya saling menahan diri dari membunuh atau menghilangkan nyawa saudara muslim.
Hikmah
Selasa, 09 Februari 2021 - 09:09 WIB
Rasulullah kerap memuji sahabat yang satu ini dengan sebutan laki-laki penghuni surga. Pernyataan beliau pun mengejutkan sahabat lain yang mendengarnya.
Tips
Selasa, 07 Maret 2023 - 13:16 WIB
Ada doa untuk menghapus nama kita dan orang tua kita yang tercantum dalam daftar ahli neraka. Doa ini, dianjurkan diperbanyak pada bulan Ramadan nanti. Kenapa demikian? Karena Ramadan, merupakan bulan ampunan bagi hamba-hamba allah yang mau bertaubat.
Muslimah
Selasa, 26 Juli 2022 - 10:53 WIB
Banyak sebab yang dijelaskan dalam hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam tentang kaum wanita yang mendominasi penghuni neraka. Kenapa demikian?
Hikmah
Senin, 11 September 2023 - 17:10 WIB
Sebuah hadis menginformasikan bahwa api yang dipergunakan untuk memasak oleh anak cucu Adam, panasnya hanyalah bagian dari tujuh puluh cabang dari panasnya neraka Jahanam
Hikmah
Sabtu, 09 April 2022 - 12:34 WIB
Zubair bin Awwam salah seorang sahabat Nabi yang dijamin masuk surga. Beliau wafat pada saat pecah konflik di tubuh ummat Islam. Zubair ditikam pendukung Khalifah Ali bin Abu Thalib.
Hikmah
Kamis, 29 September 2022 - 00:30 WIB
Kisah Abu Jahal yang mengklaim mengetahui pohon Zaqqum menarik untuk kita ketahui karena berkaitan dengan firman Allah dalam Al-Quran. Berikut kisahnya dalam Sirah Nabawi.