Kumpulan Artikel: Bersyukur

  • Makna Bersyukur Menurut...
    Hikmah
    Senin, 18 November 2024 - 20:04 WIB
    Allah Subhanahu Wa Taala dalam Al Quran memerintahkan setiap muslim agar senantiasa bersyukur. Salah satu surat yang masyhur yang menegaskan pentingnya bersyukur adalah Surat Ibrahim ayat 7.
  • Inilah 3 Tipe Manusia...
    Tausyiah
    Kamis, 01 Agustus 2024 - 05:15 WIB
    Dalam bersyukur manusia memiliki ekspresi sendiri-sendiri, dan Imam Al-Ghazali menjelaskan tipe-tipe manusia dalam mengekspresikan syukur nikmat ini.
  • Kumpulan Doa Syukuran...
    Tips
    Rabu, 03 Juli 2024 - 08:52 WIB
    Kumpulan doa syukuran ini dapat dibaca ketika mengadakan acara syukuran atau dibaca kapanpun sebagai bentuk rasa syukur atas nikmat Allah yang telah diberikan.
  • Bolehkah Menceritakan...
    Hikmah
    Kamis, 02 Mei 2024 - 05:15 WIB
    Bolehkah menceritakan nikmat kepada orang lain? Betulkan hal itu adalah bentuk syukur atau pamer? Bagaimana Islam memandangnya?
  • Teguran Allah SWT, Bukti...
    Hikmah
    Selasa, 30 Januari 2024 - 08:17 WIB
    Saat Allah Subhanahu wa Taala mulai menegur hamba-Nya, itulah momen terbaik hamba. Teguran itu berarti bahwa Allah menunjukkan cinta dan kasih sayang-Nya
  • cover top ayah
    وَاِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ ءَاَنۡتَ قُلۡتَ لِلنَّاسِ اتَّخِذُوۡنِىۡ وَاُمِّىَ اِلٰهَيۡنِ مِنۡ دُوۡنِ اللّٰهِ‌ؕ قَالَ سُبۡحٰنَكَ مَا يَكُوۡنُ لِىۡۤ اَنۡ اَقُوۡلَ مَا لَـيۡسَ لِىۡ بِحَقٍّ‌ؕ اِنۡ كُنۡتُ قُلۡتُهٗ فَقَدۡ عَلِمۡتَهٗ‌ؕ تَعۡلَمُ مَا فِىۡ نَفۡسِىۡ وَلَاۤ اَعۡلَمُ مَا فِىۡ نَفۡسِكَ‌ؕ اِنَّكَ اَنۡتَ عَلَّامُ الۡغُيُوۡبِ‏ (١١٦) مَا قُلۡتُ لَهُمۡ اِلَّا مَاۤ اَمَرۡتَنِىۡ بِهٖۤ اَنِ اعۡبُدُوا اللّٰهَ رَبِّىۡ وَرَبَّكُمۡ‌ۚ وَكُنۡتُ عَلَيۡهِمۡ شَهِيۡدًا مَّا دُمۡتُ فِيۡهِمۡ‌ۚ فَلَمَّا تَوَفَّيۡتَنِىۡ كُنۡتَ اَنۡتَ الرَّقِيۡبَ عَلَيۡهِمۡ‌ؕ وَاَنۡتَ عَلٰى كُلِّ شَىۡءٍ شَهِيۡدٌ‏ (١١٧) اِنۡ تُعَذِّبۡهُمۡ فَاِنَّهُمۡ عِبَادُكَ‌ۚ وَاِنۡ تَغۡفِرۡ لَهُمۡ فَاِنَّكَ اَنۡتَ الۡعَزِيۡزُ الۡحَكِيۡمُ (١١٨)
    Dan (ingatlah) ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Engkaukah yang mengatakan kepada orang-orang, jadikanlah aku dan ibuku sebagai dua tuhan selain Allah? (Isa) menjawab, Mahasuci Engkau, tidak patut bagiku mengatakan apa yang bukan hakku. Jika aku pernah mengatakannya tentulah Engkau telah mengetahuinya. Engkau mengetahui apa yang ada pada diriku dan aku tidak mengetahui apa yang ada pada-Mu. Sungguh, Engkaulah Yang Maha Mengetahui segala yang gaib. Aku tidak pernah mengatakan kepada mereka kecuali apa yang Engkau perintahkan kepadaku (yaitu), Sembahlah Allah, Tuhanku dan Tuhanmu, dan aku menjadi saksi terhadap mereka, selama aku berada di tengah-tengah mereka. Maka setelah Engkau mewafatkan aku, Engkaulah yang mengawasi mereka. Dan Engkaulah Yang Maha Menyaksikan atas segala sesuatu. Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba-Mu, dan jika Engkau mengampuni mereka, sesungguhnya Engkaulah Yang Mahaperkasa, Mahabijaksana.

    (QS. Al-Maidah Ayat 116-118)
    cover bottom ayah
  • Pentingnya Menjaga Nikmat...
    Tausyiah
    Jum'at, 19 Januari 2024 - 10:05 WIB
    Nikmat afiyah adalah kebaikan dari banyaknya kebaikan-kebaikan keduniaan. Siapa saja yang dianugerahi nikmat tersebut, maka ia memperoleh kesejahteraan yang berlimpah.
  • Tadabbur Fussilat Ayat...
    Tausyiah
    Rabu, 29 November 2023 - 20:59 WIB
    Tadabbur ayat kali ini menerangkan tabiat atau watak manusia yang umumnya lupa kepada Allah ketika mendapat nikmat dan karunia. Berikut penjelasannya.
  • Tadabbur Surat Luqman...
    Hikmah
    Senin, 27 November 2023 - 21:35 WIB
    Tadabbur Surat Luqman Ayat 12 termasuk salah satu ayat yang menyimpan pelajaran berharga tentang hakikat bersyukur. Berikut penjelasannya.
  • 3 Bacaan Doa Bersyukur...
    Tips
    Jum'at, 24 November 2023 - 17:54 WIB
    Bacaan doa bersyukur atas nikmat Allah sangat banyak. Ada tiga doa yang dianjurkan dibaca kaum muslim setiap hari. Doa ini diyakini dapat menambah dan melancarkan rezeki.
  • 10 Ayat Al-Quran tentang...
    Tausyiah
    Jum'at, 24 November 2023 - 17:32 WIB
    Ayat Al-Quran tentang bersyukur sangat banyak dan menjadi kewajiban bagi setiap manusia. Mereka yang pandai bersyukur akan mendapat ganjaran pahala dan limpahan nikmat dari Allah.
  • Anda Masih Suka Mengeluh?...
    Hikmah
    Jum'at, 06 Oktober 2023 - 08:34 WIB
    Masih suka mengeluh? Dan ternyata jawaban semua keluhan kehidupan ada dalam Al-Quran. Bahkan sekiranya kita mau membaca firman Allah (Al-Quran) tentu akan dapati jawaban atas setiap masalah yang dihadapinya.
  • Doa Nabi Sulaiman agar...
    Tips
    Kamis, 28 September 2023 - 11:30 WIB
    Sekalipun Allah telah melimpahkan beraneka ragam kesenangan dan kekuasaan kepadanya, namun ia tidak lupa diri. Ia yakin bahwa kesenangan duniawi itu adalah kesenangan yang sementara sifatnya dan tidak kekal.
  • Mereka yang Pantas Menghuni...
    Hikmah
    Kamis, 14 September 2023 - 15:16 WIB
    Surga Darul Muqamah adalah surga pada tingkatan keenam. Surga ini diperuntukkan bagi orang-orang yang dalam hidupnya senantiasa berbuat kebaikan dan menjauhi larangan Allah SWT atau berbuat hal yang maksiat.
  • Menceritakan Nikmat...
    Tausyiah
    Kamis, 13 Juli 2023 - 23:12 WIB
    Bagaimana sebenarnya hukum menceritakan nikmat kepada orang lain? Bolehkah atau dilarang? Mari simak penjelasan Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq berikut.
  • Doa Syukur yang Dipanjatkan...
    Tips
    Kamis, 22 Juni 2023 - 11:08 WIB
    Sayidina Ali bin Abi Thalib ra selalu memanjatkan doa syukur begitu pagi tiba. Doa ini sebagaimana disebutkan oleh Imam Al-Baihaqi dalam kitab Syuabul Iman
  • Doa Mendapatkan Kesempurnaan...
    Tips
    Minggu, 14 Mei 2023 - 12:58 WIB
    Di dalam kitab Kunuz al-Asrar wa al-Maani karya Syaikh Abdul Majid bin Thaha al-Jilani, disebutkandi antara hizib dan doa yang dibaca oleh Syaikh Abdul Qadir al-Jilani untuk kesempurnaan nikmat dari Allah .
  • Pentingnya Bersyukur,...
    Hikmah
    Selasa, 02 Mei 2023 - 13:08 WIB
    Musibah yang menimpa manusia sangat sebentar atau tidak berlangsung lama. Sedangkan nikmat Allah Subhanahu wa Taala itu merupakan karunia yang datang setiap saat dan terus-menerus.
  • Selalu Bersyukur karena...
    Tausyiah
    Minggu, 26 Februari 2023 - 16:50 WIB
    Musibah yang menimpa manusia sangat sebentar atau tidak berlangsung lama. Sedangkan nikmat Allah Subhanahu wa Taala itu merupakan karunia yang datang setiap saat dan terus-menerus.
  • Merawat Kebhinekaan...
    Dunia Islam
    Sabtu, 24 Desember 2022 - 17:04 WIB
    Ketua Umum PB Mathlaul Anwar, KH Embay Mulya Syarief menyatakan takdir yang diberikan oleh Allah SWT berupa perbedaan merupakan rahmat bagi bangsa Indonesia.
  • 9 Keutamaan Alhamdulillah,...
    Tausyiah
    Sabtu, 26 November 2022 - 17:09 WIB
    Kalimat tahmid Alhamdulillah (segala puji bagi Allah) merupakan kalimat pujian yang sangat dicintai Allah. Kalimat ini memiliki keutamaan dan khasiat luar biasa.