Kumpulan Artikel: Neraka (halaman 3)

  • Makna Al-Falaq: Sebuah Sumur dalam Neraka Jahanam?
    Tausyiah
    Sabtu, 10 Juni 2023 - 07:31 WIB
    Makna al-falaq dalam Surat Al-Falaq ayat 1 ada yang menafsirkan bahwa al-Falaq adalah sebuah sumur di dalam neraka Jahanam yang mempunyai penutup.
  • Pentingnya Membentengi Keluarga dari Api Neraka, Begini Penjelasan Al Quran
    Hikmah
    Rabu, 07 Juni 2023 - 14:51 WIB
    Al Quran mengingatkan bahwa tugas kepala keluarga harus bertakwa sehingga dia bisa menjaga keluarganya dari seluruh perkara yang bisa menghantarkan menuju neraka.
  • 5 Pesan Penting agar Muslimah Terhindar dari Ancaman Neraka, Nomor Terakhir Bersabar Bila Punya Anak Perempuan
    Muslimah
    Senin, 08 Mei 2023 - 10:37 WIB
    Kedudukan wanita dalam Islam sangat mulia. Namun sebagai makhluk yang selalu khilaf, masih banyak para wanita yang melanggar perintah Allah Taala.
  • Ngerinya Makanan, Minuman, dan Pakaian Penghuni Neraka
    Hikmah
    Jum'at, 05 Mei 2023 - 14:25 WIB
    Ngerinya makanan, minuman serta pakaian penghuni neraka tidak terbayang. Makanan para pendosa ini berupa zaqqum dan dhari. Minumannya, hamim, ghislin, dan ghassaq. Di sisi lain pakaian mereka terbuat dari api.
  • Neraka Wail Tempat Manusia yang Mencurangi Timbangan
    Tausyiah
    Senin, 01 Mei 2023 - 11:17 WIB
    Neraka Wail tempat manusia yang mencurangi timbangan disebut di dalam Al-Quran Surat al-Muthaffifin ayat 1-3. Ibnul Jauzi menyebutkan bahwa Wail adalah jurang di neraka.
  • Makanan dan Minuman Setan dalam Penjelasan Hadis serta Al-Quran
    Hikmah
    Senin, 01 Mei 2023 - 11:02 WIB
    Makanan dan minuman setan atau jin ternyata banyak dijelaskan dalam hadis dan Al-Quran. Apakah setan dan jin memerlukan makanan dan minuman itu atau hanya kiasan penggambarannya?
  • 3 Makna Puasa sebagai Perisai, Salah Satunya Benteng dari Azab
    Tausyiah
    Sabtu, 15 April 2023 - 08:19 WIB
    Dalam Islam, ibadah puasa ternyata adalah perisai yang akan melindungi seorang hamba dari api neraka di akhirat kelak. Begini penjelasannya!
  • Sebab-sebab yang Membuat Kaum Wanita Mendominasi Penghuni Neraka
    Muslimah
    Sabtu, 18 Maret 2023 - 05:15 WIB
    Dalam beberapa hadis disebutkan bahwa penduduk neraka terbanyak ternyata didominasi kaum wanita. Apa yang menjadi penyebab mereka bisa mendominasi penghuni neraka ini?
  • Benarkah Bahasa Arab Bahasa Ahli Surga?
    Tausyiah
    Jum'at, 17 Maret 2023 - 13:45 WIB
    Ada yang berpendapat bahwa bahasa Arab nantinya akan menjadi bahasa penduduk surga. Dasar yang dipakai untuk mengemukakan bahasa penduduk surga adalah hadis dari Nabi SAW.
  • Apakah Penghuni Surga Pernah Tidur Atau Merasa Lelah? Allah Turunkan Ayat Ini
    Hikmah
    Rabu, 15 Maret 2023 - 17:02 WIB
    Suatu hari sahabat bertanya tentang keadaan penghuni (ahli) surga kepada baginda Rasulullah SAW. Apakah nanti di surga kita bisa tidur karena tidur merupakan nikmat Allah?
  • Doa untuk Menghapus Nama Kita yang Sudah Tercantum di Neraka
    Tips
    Selasa, 07 Maret 2023 - 13:16 WIB
    Ada doa untuk menghapus nama kita dan orang tua kita yang tercantum dalam daftar ahli neraka. Doa ini, dianjurkan diperbanyak pada bulan Ramadan nanti. Kenapa demikian? Karena Ramadan, merupakan bulan ampunan bagi hamba-hamba allah yang mau bertaubat.
  • Jubb al-Hazn, Palung Jahanam Tempat Pembaca Al-Quran yang Riya Disiksa
    Hikmah
    Selasa, 21 Februari 2023 - 13:47 WIB
    Allah SWT menyiapkan Neraka Jahanam bagi umat Nabi Muhammad SAW yang berbuat dosa. Bagi pembaca Al-Quran yang beramal karena pamrih atau riya disiksa di tempat yang mengerikan. Tempat itu bernama Jubb Al Hazn.
  • Kisah 2 Perempuan, yang Masuk Neraka Justru yang Rajin Sholat
    Hikmah
    Jum'at, 17 Februari 2023 - 16:14 WIB
    Kisah 2 orang wanita yang satu masuk neraka dan satunya lagi masuk surga. Anehnya, perempuan yang menerima siksa neraka tersebut justru yang rajin sholat, puasa dan zakat. Mengapa begitu?
  • Gambaran Siksaan Neraka bagi Pelaku Transgender Sangat Mengerikan!
    Tausyiah
    Jum'at, 17 Februari 2023 - 10:44 WIB
    Gambaran siksaan neraka bagi pelaku transgender amatlah mengerikan. Bagi mereka yang melakukan homoseks atau liwath, jika mereka seorang muslim, maka tempatnya adalah neraka Jahannam.
  • Neraka Malu, Jenis Siksa Apa ini? Begini Penjelasan Imam Al-Ghazali
    Tausyiah
    Minggu, 12 Februari 2023 - 14:11 WIB
    Imam al-Ghazali menyebut di akhirat kelak ada neraka malu, yaitu ketika seseorang dibangunkan untuk melihat sifat tindakan-tindakan yang dulu dilakukannya dalam hakikat telanjangnya.
  • Jiwa Hewani dan Jiwa Rohani Menurut Al-Ghazali
    Tausyiah
    Sabtu, 11 Februari 2023 - 09:42 WIB
    Hati adalah sumbu lampu ini, dan jika penyaluran minyaknya diputus karena suatu alasan, maka matilah lampu itu. Seperti itulah kematian jiwa hewani.
  • Beberapa Orang Sufi Menyaksikan Neraka saat Kerasukan
    Tausyiah
    Jum'at, 10 Februari 2023 - 09:12 WIB
    Beberapa orang sufi telah dapat menampak dunia dan neraka yang tak kasat mata, diungkapkan kepada mereka pada saat-saat mereka berada dalam keadaan kerasukan (trance) seperti mati.
  • Tafsir Surat At Tahrim Ayat 6 : Pentingnya Suami Menjaga Keluarganya dari Api Neraka
    Muslimah
    Rabu, 28 Desember 2022 - 13:41 WIB
    Surat At Tahrim ayat 6 adalah peringatan dari Allah Subhanahu wa Taala terhadap pentingnya kepala rumah tangga (suami) yang beriman yang mampu mendidik keluarganya (anak istrinya) pada ketaatan kepada Allah.
  • Ngerinya Api Hitam Neraka yang Dikisahkan Rasulullah SAW
    Tausyiah
    Jum'at, 02 Desember 2022 - 16:03 WIB
    Ngerinya api hitam neraka yang dikisahkan Rasulullah Shalallahu Alaihi wa Sallam harus membuat kita sadar bahwa neraka adalah seburuk-buruk tempat kembali.
  • Tugas Utama Suami Menjaga Keluarganya dari Siksa Api Neraka
    Muslimah
    Jum'at, 02 Desember 2022 - 14:35 WIB
    Dalam Islam, tugas utama seorang suami atau kepala keluarga adalah harus bertakwa sehingga dia bisa menjaga keluarganya dari seluruh perkara yang bisa menghantarkan menuju neraka