Kumpulan Artikel: Keluarga (halaman 8)
Hikmah
Kamis, 05 Mei 2022 - 16:37 WIB
Zainab dinikahi Rasulullah SAW setelah sebelumnya menjadi istri Zaid bin Haritsah. Zaid bin Haritsah sendiri adalah budak yang kemudian diangkat sebagai anak oleh Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Kamis, 05 Mei 2022 - 16:23 WIB
Kepada musuhnya Ali bin Abi Thalin mengatakan di dalam Islam tidak ada permusuhan antara kamu dan aku. Perang yang sebenarnya adalah antara kebenaran dan dan dusta.
Hikmah
Kamis, 21 April 2022 - 17:06 WIB
Umaimah binti Numan al-Jauniyah bernama asli Asma bintu an-Numan adalah perempuan yang sempat dinikah Rasulullah SAW namun diceraikan menjelang malam pengantinnya.
Hikmah
Selasa, 19 April 2022 - 15:46 WIB
Saat pertama kali melihat Maria, Rasulullah SAW terpesona dengan paras dan akhlak wanita dari kalangan Kristen Koptik yang memang cantik dan anggun itu
Hikmah
Senin, 18 April 2022 - 15:51 WIB
Umar bin Khattab meminta agar Abu Bakar sudi menikahi putrinya Hafshah tapi Abu Bakar menolak. Selanjutnya, Umar mendatangi Utsman dengan tujuan yang sama, ini kali pun ditolak.
Hikmah
Senin, 18 April 2022 - 03:01 WIB
Sayyidina Hasan radhiyallahu anhu punya kebiasaan mulia setiap bulan Ramadhan. Hampir setiap hari beliau menghidangkan makanan bagi orang miskin untuk berbuka.
Hikmah
Minggu, 17 April 2022 - 18:12 WIB
Hari ini kita memasuki hari ke-15 Ramadhan 1443 H bertepatan Ahad (17/4/2022). Ada satu peristiwa yang membuat Rasulullah SAW dan keluarga bahagia pada tanggal 15 Ramadhan ini.
Hikmah
Kamis, 14 April 2022 - 17:20 WIB
Sebelum menikah dengan Sayyidah Khadijah, Muhammad jatuh hati dengan Fakhitah. Sayang, cinta ini kandas di tengah jalan. Lamaran pria berjuluk Al-Amin ini ditolak.
Hikmah
Minggu, 10 April 2022 - 19:13 WIB
Sayyidah Fatimah berkata: Lebih baik kita mengutangkan harta kepada Allah daripada bersifat bakhil yang dimurkai-Nya, dan menutup pintu surga buat kita.
Hikmah
Jum'at, 01 April 2022 - 18:09 WIB
Sayyidah Fatimah Az Zahra menghembuskan nafas terakhir pada tanggal 3 Ramadhan 11 Hijriah. Tidakkah engkau ridha, menjadi penghulu wanita di surga? tanya Rasulullah SAW.
Muslimah
Sabtu, 19 Maret 2022 - 05:03 WIB
Dalam rumah tangga harus ada kasih sayang dari Qolbu di antara suami dan istri. Aktivitas keduanya selalu bernilai ibadah dan difokuskan untuk menjalankan syariat Allah Taala.
Muslimah
Senin, 07 Maret 2022 - 08:15 WIB
Orang tua cerdas dan bijak adalah orang yang senantiasa tahu apa yang diperlukan oleh anak-anaknya. Di antara hal yang diperlukan oleh anak tidak ada yang lebih penting dari keselamatannya kelak setelah kehidupan di alam dunia ini.
Muslimah
Rabu, 09 Februari 2022 - 10:19 WIB
Dalam beberapa kitab, ada anjuran memuliakan janda. Memuliakan tidak harus dengan menikahi, bisa juga dengan membantu kebutuhannya karena membantu kehidupan janda dan orang miskin sangat besar pahalanya.
Muslimah
Selasa, 08 Februari 2022 - 08:32 WIB
Dalam Islam, bekerja membanting tulang mencari nafkah yang halal untuk kebutuhan keluarga merupakan ibadah yang bernilai sangat tinggi. bahkan ada banyak kebaikan dari ikhtiar mencari nafkah halal ini.
Muslimah
Jum'at, 04 Februari 2022 - 12:31 WIB
Dalam Islam, setiap anak harus berbhakti dan menunjukkan adab yang baik kepada orang tuanya. Akan tetapi orang tua juga dituntut untuk bersikap yang baik terhadap anaknya.
Hikmah
Kamis, 03 Februari 2022 - 11:34 WIB
Nenek moyang Dinasti Abbasiyah --berdiri tahun 750 dan bubar tahun 1517-- adalah Al-Abbas bin Abdul Muthalib. Beliau wafat pada hari Jumat tanggal 26 Rajab, tahun 32 H.
Hikmah
Selasa, 01 Februari 2022 - 16:48 WIB
Abdullah putra Abdul Muthalib, ayahanda Nabi Muhammad SAW, semasa muda amatlah tampan. Beliau menikahi Aminah saat berusia 24 tahun dan tak lama setelah itu beliau wafat.
Hikmah
Senin, 31 Januari 2022 - 09:09 WIB
Abdullah ayah Nabi Muhammad SAW sempat akan disembelih sebagai realisasi nazar ayahnya, Abdul Muthalib. Tempat penyembelihan itu di dekat sumur Zamzam di antara berhala Isaf dan Naila.
Tips
Sabtu, 29 Januari 2022 - 16:53 WIB
Islam telah mengajarkan bahwasannya talak atau cerai tidak bisa dilakukan sembarangan atau kapan saja, suka-suka orang yang melakukannya.
Hikmah
Sabtu, 29 Januari 2022 - 09:53 WIB
Sumur Zamzam mengering ketika Kakbah di bawah pengelolaan Jurhum. Pada era Abdul Muthalib, beliau mencoba menggali kembali sumur tersebut dan di sana ditemukan barang-barang berharga.