Kumpulan Artikel: Manfaat (halaman 2)
Tips
Sabtu, 20 Juli 2024 - 09:02 WIB
Doa saat kita mendapat pujian dari orang lain, penting diketahui dan diamalkan. Karena pujian hakikatnya adalah sebuah ujian dari Allah SWT
Hikmah
Jum'at, 19 Juli 2024 - 08:10 WIB
Salah satu amalan di hari Jumat adalah memperbanyak selawat Nabi Muhammad SAW, ahkan ditegaskan barang siapa yang membacanya paling sedikit 1000 kali maka Allah SWT memperlihatkan surga.
Tausyiah
Senin, 01 Juli 2024 - 16:45 WIB
Hukum membaca Surat Yasin setiap malam, seringkali ditanyakan sebagian umat Islam. Surat Yasin diketahui memiliki banyak keistimewaan dan siapa saja sering membaca akan mendapatkan fadillahnya yang luar biasa.
Tips
Jum'at, 07 Juni 2024 - 14:32 WIB
Manfaat membaca Surat Yasin setiap malam secara rutin ini perlu diketahui oleh setiap muslim, supaya dapat diamalkan demi mendapatkan berbagai keutamaan yang dijanjikan.
Tips
Jum'at, 07 Juni 2024 - 14:01 WIB
Khasiat 2 ayat terakhir Surat Yasin yakni ayat 82 dan ayat 83 penting diketahui oleh umat Islam. Pasalnya banyak memberikan manfaat layaknya manfaat membaca Al Quran pada orang yang mengamalkannya.
Hikmah
Jum'at, 24 Mei 2024 - 11:07 WIB
Ucapan hamdalah atau Alhamdulillah dan istighfar ternyata kunci keberkahan dan kesuksesan dalam hidup. Benarkah demikian dan bagaimana penjelasannya?
Tips
Rabu, 22 Mei 2024 - 09:10 WIB
Amalan sunnah yang banyak sekali keutamaannya di pagi menjelang siang ini adalah salat Dhuha. Salat sunnah ini tidak pernah ditinggalkan oleh Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Senin, 13 Mei 2024 - 15:27 WIB
Ibadah puasa ternyata adalah perisai atau tameng yang akan melindungi seorang hamba dari api neraka di akhirat kelak dan hal-hal buruk lainnya.
Tausyiah
Jum'at, 03 Mei 2024 - 08:07 WIB
Ada keutamaan yang paling dahsyat dari Surat Al Ikhlas yang pernah disabdakan Rasulullah SAW yakni membaca Surat Al Ikhlas akan disetarakan oleh Allah Taala seperti halnya membaca sepertiga Al-Quran
Hikmah
Senin, 22 April 2024 - 13:26 WIB
Pahala puasa enam hari di bulan Syawal setelah berpuasa Ramadan, seolah-olah ia berpuasa setahun penuh. Mengapa demikian? Puasa enam hari di bulan Syawal setelah Ramadan hukumnya sunnah.
Tips
Senin, 15 April 2024 - 05:15 WIB
Setelah merayakan Idulfitri, umat Islam dianjurkan mengamalkan 6 hari puasa Syawal. Banyak keistimewaan dan hikmah serta manfaat dari puasa Syawal ini. Apa saja hikmah dan manfaatnya?
Hikmah
Rabu, 20 Maret 2024 - 04:02 WIB
Mengakhirkan sahur merupakan sunnah Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam (SAW) ketika puasa Ramadan. Setidaknya ada lima manfaat mengakhirkan sahur di bulan Ramadan.
Dunia Islam
Selasa, 19 Maret 2024 - 11:04 WIB
Bulan Ramadan menjadi kesempatan muslim dan muslimah untuk meningkatkan ibadah wajib dan sunah. Salah satunya shalat sunah yang dianjurkan yaitu tarawih dan witir.
Hikmah
Selasa, 19 Maret 2024 - 10:12 WIB
Puasa Ramadan adalah rangkaian amal terbaik setelah syahadat dan salat. Banyak sekali manfaat dan hikmah ketika seseorang melaksanakan ibadah puasa.
Tips
Jum'at, 15 Maret 2024 - 19:19 WIB
Hukum tajwid surat Ali Imran ayat 190 dan 191 ini perlu diperhatikan dan dipahami oleh setiap muslim yang sedang mempelajari hukum bacaan Al Quran.
Hikmah
Rabu, 13 Maret 2024 - 09:04 WIB
Bersamaan dengan perintah Allah SWT tentang kewajiban untuk melaksanakan puasa di Bulan Ramadan, Allah telah menyiapkan berbagai keutamaannya didalamnya.
Hikmah
Selasa, 12 Maret 2024 - 04:00 WIB
Rasulullah SAW sangat menekankan dan mendorong umatnya melaksanakan sahur, di antaranya adalah hadis yang diriwayatan Imam Muslim dari Amr bin al-Ash ra.
Tips
Rabu, 28 Februari 2024 - 18:30 WIB
Ada manfaat luar biasa dari amalan membaca ayat kursi, sehingga umat Islam dianjurkan untuk selalu mengamalkannya terutama setelah salat fardhu.
Hikmah
Kamis, 25 Januari 2024 - 08:46 WIB
Allah Subhanahu Wa Taala menjanjikan pahala dan balasan yang tak terhingga bagi hamba-hambaNya yang rajin bersedekah, salah satunya bisa mempercepat terkabulnya hajat dan doa-doa kita.
Tips
Rabu, 03 Januari 2024 - 07:46 WIB
Ada banyak amalan sunnah di saat turun hujan yang bisa diamalkan, di musim penghujan sekarang ini. Salah satunya berwudu dengan air berkah dari langit tersebut, yang selama ini amalannya sering dilalaikan.