Kumpulan Artikel: Adab (halaman 12)

  • Beginilah Hubungan dan...
    Muslimah
    Rabu, 13 April 2022 - 09:31 WIB
    Menjaga dan menahan syahwat juga harus diperhatikan sejak fajar hingga terbenam matahari, karena hal ini termasuk salah satu adab bagi suami istri dalam menjalani hari-hari di bulan Ramadhan
  • Hukum Meng-share Foto...
    Muslimah
    Jum'at, 08 April 2022 - 10:46 WIB
    Di saat puasa Ramadhan ini, tidak sedikit di antara kita yang sering mengirimkan gambar makanan dan minuman yang menggoda kepada mereka yang sedang berpuasa.
  • 10 Adab Bagi Wanita...
    Muslimah
    Sabtu, 26 Maret 2022 - 05:15 WIB
    Syariat tidak melarang wanita untuk keluar rumah apalagi berkiprah untuk masyarakat. Hanya saja, ada adab yang harus dipenuhi untuk melakukannya, mengingat wanita merupakan sumber fitnah bagi pria.
  • Inilah Kondisi Mayit...
    Muslimah
    Jum'at, 25 Maret 2022 - 06:59 WIB
    Ziarah kubur menjadi salah satu cara melepas kerinduan antara orang yang masih hidup dengan seseorang yang sudah meninggal. Dan ternyata, orang yang telah meninggal itu pun merasa senang sebab mereka mengetahui kehadiran kita.
  • 10 Penyebab Doa Tidak...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Maret 2022 - 21:51 WIB
    Sebagai mukmin kita patut husnuzhan bahwa Allah mengabulkan semua doa. Akan tetapi, perlu diketahui ada beberapa faktor penyebab doa tidak kunjung dikabulkan.
  • Inilah Perilaku Manusia...
    Muslimah
    Rabu, 23 Maret 2022 - 14:29 WIB
    Ternyata setan selalu memperhatikan perilaku manusia. Bahkan, setan akan tertawa terbahak-bahak bila melihat manusia tengah menguap. Kok bisa? Kenapa dan apa alasannya?
  • 2 Perkara yang Menyebabkan...
    Tips
    Minggu, 20 Maret 2022 - 18:34 WIB
    Tidak terasa 12 hari lagi kita akan dipertemukan dengan bulan suci Ramadhan. Perlu diketahui ada dua perkara yang menyebabkan puasa rusak. Apa saja?
  • Begini Cara Islam Mengajarkan...
    Tips
    Minggu, 20 Maret 2022 - 16:45 WIB
    Kedudukan para ulama (orang yang ahli ilmu agama) sangat tinggi di hadapan Allah Subhanahu wa Taala. Islam pun mengajarkan bagaimana cara umat agar menghargai dan berakhlak pada ulama.
  • Tata Cara Ziarah Kubur...
    Tips
    Jum'at, 18 Maret 2022 - 15:35 WIB
    Bagi umat muslim Indonesia, ziarah kubur sudah menjadi tradisi setiap menjelang bulan Ramadhan dan Idul Fitri. Berikut tata cara ziarah kubur sesuai sunnah.
  • Inilah Adab Ketika Mengalami...
    Tips
    Kamis, 17 Maret 2022 - 18:47 WIB
    Ternyata ketika kita mengalami mimpi buruk, ada adab yang harus kita lakukan. Salah satu adabnya yakni tidak boleh meceritakan perihal mimpi buruknya tersebut kepada orang lain. Kenapa demikian?
  • Waktunya Memperbanyak...
    Tips
    Rabu, 16 Maret 2022 - 17:01 WIB
    Salah satu amalan di bulan Syaban ini, adalah memperbanyak membaca Al-Quran. Namun, ketika mengamalkannya jangan lupa memperhatikan adab-adab ketika membaca Kitabullah tersebut.
  • Doa Saat akan Pergi...
    Tips
    Rabu, 09 Maret 2022 - 13:54 WIB
    Ada beberapa doa yang bisa kita amalkan ketika akan pergi ke masjid. Sebagai tempat ibadah dan tempat mulia bagi umat Muslim, tentu berdoa memohon perlindungan Allah Subhanahu wa taala sangat dianjurkan
  • Ingin Tampil Menawan?...
    Muslimah
    Rabu, 09 Maret 2022 - 13:36 WIB
    Sebuah tampilan yang rapi, sedap dipandang mata atau good looking , berseri dan bersih, namun tetap dalam balutan kesederhanaan sangat dianjurkan dalam Islam. Bahkan seperti itulah, gambaran penampilan Nabi Muhammad SAW.
  • Doa untuk Orang Sakit...
    Tips
    Selasa, 08 Maret 2022 - 15:54 WIB
    Doa untuk orang sakit sesuai sunnah perlu diketahui umat muslim sebagaimana diajarkan oleh Rasulullah SAW. Sejumlah riwayat menyebutkan beberapa doa berikut.
  • Orang Tua Bijak Mengerti...
    Muslimah
    Senin, 07 Maret 2022 - 08:15 WIB
    Orang tua cerdas dan bijak adalah orang yang senantiasa tahu apa yang diperlukan oleh anak-anaknya. Di antara hal yang diperlukan oleh anak tidak ada yang lebih penting dari keselamatannya kelak setelah kehidupan di alam dunia ini.
  • Membaca Takbir dan Tasbih...
    Tips
    Kamis, 24 Februari 2022 - 18:08 WIB
    Ketika seorang muslim hendak bersafar ada adab-adab yang harus diperhatikan, misalnya ketika seorang musafir sedang mendaki gunung atau menanjak ke tempat yang tinggi, hendaknya dia membaca takbir Allahu Akbar, secara terus-menerus.
  • 8 Adab Menghadiri Resepsi...
    Tips
    Rabu, 23 Februari 2022 - 10:14 WIB
    Adab menghadiri pesta pernikahan wini penting, agar kedatangan kita ke acara walimatul urs tersebut berpahala dan juga memberikan pahala kepada orang yang menggelar syukuran tersebut.
  • Kisah Ulama Berwudhu...
    Hikmah
    Jum'at, 18 Februari 2022 - 17:30 WIB
    Dikisahkan, seorang ulama berwudhu 17 kali dalam semalam demi mendapatkan cahaya ilmu. Kisah ini memberi kita pelajaran bahwa pentingnya menjaga wudhu.
  • Baca Doa Ini Setelah...
    Tips
    Minggu, 13 Februari 2022 - 22:40 WIB
    Imam As-Sayyid Abdullah bin Alwi Al-Haddad mengabarkan fadhilah (keutamaan) berdoa setelah makan dan adab ketika makan di tempat orang lain. Berikut doanya.
  • Hukum Orang Tua Menyakiti...
    Muslimah
    Sabtu, 12 Februari 2022 - 05:15 WIB
    Tentang anak durhaka pada orang tua, mungkin sudah biasa kita dengar bahkan banyak kisah yang menceritakannya. Sebaliknya, di zaman sekarang ternyata banyak juga orang tua yang durhaka pada anaknya.