Kumpulan Artikel: Abu Nawas

  • Syair Abu Nawas yang Bikin Imam Syafii Menangis, Ini Keutamaannya
    Hikmah
    Minggu, 16 Juli 2023 - 18:30 WIB
    Penyair terkenal zaman Abbasiyah, Abu Nawas pernah bertemu Imam Syafii di Kota Baghdad. Sang Imam menangis ketika membaca Syair Abu Nawas yang dikenal dengan Syair Al-Itiraf.
  • Kisah Abu Nawas Nyaris Dipenggal Khalifah Gara-gara Isi Syairnya
    Hikmah
    Senin, 10 Juli 2023 - 06:45 WIB
    Abu Nawas merupakan penyair terkenal yang hidup pada zaman Bani Abbasiyah tepatnya saat Khalifah Harun Ar-Rasyid berkuasa. Syairnya pernah bikin jengkel dan marah sang Khalifah.
  • Kisah Qadi Ini Mirip Abu Nawas: Kalahkan Lelaki yang Ganggu Tetangganya
    Hikmah
    Selasa, 06 Juni 2023 - 17:00 WIB
    Kisah berikut ini mirip kisah Abu Nawas. Seorang Qadi atau hakim menangani kasus yang jenaka dan tak masuk akal namun dia sukses memberi keadilan.
  • Kisah Kocak Abu Nawas, Merusak Perabot Istana untuk Membalas Perbuatan Raja
    Hikmah
    Selasa, 23 Mei 2023 - 17:21 WIB
    Baginda Raja tidak bisa berbuat apa-apa kecuali menyadari kekeliruan yang telah dilakukan terhadap Abu Nawas dan keluarganya. Dan setelah merasa puas, Abu Nawas mohon diri.
  • Baginda Minta Abu Nawas Ungkap Dua Rahasia Alam
    Hikmah
    Sabtu, 12 Februari 2022 - 07:57 WIB
    Baginda Raja Harun Al Rasyid bertanya kepada Abu Nawas tentang rahasia dua alam, pertanyaan yang tak bisa dijawab para penasihat raja. Abu Nawas menjawab dengan cepat dan memuaskan.
  • cover top ayah
    وَوَهَبۡنَا لَهٗۤ اِسۡحٰقَ وَيَعۡقُوۡبَ‌ؕ كُلًّا هَدَيۡنَا ‌ۚ وَنُوۡحًا هَدَيۡنَا مِنۡ قَبۡلُ‌ وَمِنۡ ذُرِّيَّتِهٖ دَاوٗدَ وَسُلَيۡمٰنَ وَاَيُّوۡبَ وَيُوۡسُفَ وَمُوۡسٰى وَ هٰرُوۡنَ‌ؕ وَكَذٰلِكَ نَجۡزِى الۡمُحۡسِنِيۡنَۙ (٨٤) وَزَكَرِيَّا وَيَحۡيٰى وَعِيۡسٰى وَاِلۡيَاسَ‌ؕ كُلٌّ مِّنَ الصّٰلِحِيۡنَۙ (٨٥) وَاِسۡمٰعِيۡلَ وَالۡيَسَعَ وَيُوۡنُسَ وَلُوۡطًا‌ ؕ وَكُلًّا فَضَّلۡنَا عَلَى الۡعٰلَمِيۡنَۙ (٨٦) وَمِنۡ اٰبَآٮِٕهِمۡ وَذُرِّيّٰتِهِمۡ وَاِخۡوَانِهِمۡ‌ۚ وَاجۡتَبَيۡنٰهُمۡ وَهَدَيۡنٰهُمۡ اِلٰى صِرَاطٍ مُّسۡتَقِيۡمٍ (٨٧) ذٰ لِكَ هُدَى اللّٰهِ يَهۡدِىۡ بِهٖ مَنۡ يَّشَآءُ مِنۡ عِبَادِهٖ‌ؕ وَلَوۡ اَشۡرَكُوۡا لَحَبِطَ عَنۡهُمۡ مَّا كَانُوۡا يَعۡمَلُوۡنَ (٨٨)
    Dan Kami telah menganugerahkan Ishak dan Yakub kepadanya. Kepada masing-masing telah Kami beri petunjuk; dan sebelum itu Kami telah memberi petunjuk kepada Nuh, dan kepada sebagian dari keturunannya (Ibrahim) yaitu Dawud, Sulaiman, Ayyub, Yusuf, Musa, dan Harun. Dan demikianlah Kami memberi balasan kepada orang-orang yang berbuat baik, dan Zakaria, Yahya, Isa, dan Ilyas. Semuanya termasuk orang-orang yang shalih, dan Ismail, Ilyasa‘, Yunus, dan Luth. Masing-masing Kami lebihkan (derajatnya) di atas umat lain (pada masanya), (dan Kami lebihkan pula derajat) sebagian dari nenek moyang mereka, keturunan mereka dan saudara-saudara mereka. Kami telah memilih mereka (menjadi nabi dan rasul) dan mereka Kami beri petunjuk ke jalan yang lurus. Itulah petunjuk Allah, dengan itu Dia memberi petunjuk kepada siapa saja di antara hamba-hamba-Nya yang Dia kehendaki. Sekiranya mereka mempersekutukan Allah, pasti lenyaplah amalan yang telah mereka kerjakan.

    (QS. Al-An'am Ayat 84-88)
    cover bottom ayah
  • Abu Nawas Pergi ke Bulan, Ribuan Bintang Menjadi Saksi
    Hikmah
    Jum'at, 11 Februari 2022 - 08:36 WIB
    Baginda lagi-lagi memberikan misi mustahil kepada Abu Nawas. Kali ini Baginda meminta sesuatu yang tak wajar, yakni pergi ke bulan untuk menyelidikinya.
  • Siasat Abu Nawas Penuhi Nazar Tanduk Kambing Sejengkal Sang Saudagar
    Hikmah
    Kamis, 10 Februari 2022 - 09:08 WIB
    Seorang saudagar bernazar memotong kambing besar, tanduknya sejengkal jika dianugerahi seorang anak. Begitu terkabul ia kesulitan mencari kambing seperti itu. Abu Nawas pun punya siasat.
  • Ketika Abu Nawas Dibikin Linglung maka Tongkat Sakti Jadi Balasan
    Hikmah
    Rabu, 09 Februari 2022 - 07:38 WIB
    Empat orang pencuri membuat Abu Nawas linglung sehingga menjual keledainya dengan harga murah. Abu Nawas pun menemukan cara cerdik untuk balas dendam.
  • Abu Nawas dan Baginda Sama Gilanya Usai Bangun Istana di Langit
    Hikmah
    Selasa, 08 Februari 2022 - 10:57 WIB
    Baginda berkeinginan membangun istana di langit. Abu Nawas ditunjuk sebagai pimpinan proyek. Abu Nawas menyanggupi menggarap proyek Baginda yang tak masuk di akal itu.
  • Abu Nawas Menangkap Harimau Berjenggot Sesuai Titah Baginda
    Hikmah
    Senin, 07 Februari 2022 - 09:29 WIB
    Suatu ketika Baginda Raja menugasi Abu Nawas untuk mempersembahkan seekor harimau berjenggot kepadanya. Abu Nawas pun cari akal untuk memenuhi permintaan Baginda itu.
  • Ketika Abu Nawas Menjadi Tabib Cinta, Sakit Pangeran Langsung Sembuh
    Hikmah
    Minggu, 06 Februari 2022 - 09:03 WIB
    Sang Pangeran mendadak jatuh sakit. Sudah banyak tabib yang didatangkan untuk memeriksa dan mengobati tapi tak seorang pun mampu menyembuhkannya. Abu Nawas pun turun tangan.
  • Salam Baginda kepada Raja Non-Islam Jadi Masalah, Begini Nasihat Abu Nawas
    Hikmah
    Jum'at, 04 Februari 2022 - 09:47 WIB
    Tatkala Baginda menghadapi masalah soal agama, Abu Nawas menjadi tempat bertanya. Begitu juga saat Baginda merasa salah dalam menjawab salam dari raja yang beragama Yahudi.
  • Rumah Sempit dan Ingin Terasa Luas? Begini Resep Abu Nawas
    Hikmah
    Kamis, 03 Februari 2022 - 12:17 WIB
    Abu Nawas bilang, sebenarnya batas sempit dan luas itu tertancap dalam pikiranmu. Kalau engkau selalu bersyukur atas nikmat dari Tuhan maka Tuhan akan mencabut kesempitan dalam hati dan pikiranmu.
  • Ketika Abu Nawas Mimpi Bertemu Nabi Daud, Ini yang Terjadi
    Hikmah
    Rabu, 02 Februari 2022 - 08:26 WIB
    Abu Nawas selalu menunjukkan kecerdasannya dalam menyiasati segala persoalan hidup. Sejumlah pihak mencoba mengetes kecerdikan Abu Nawas dan mereka kena batunya.
  • Cara Mati-Matian Abu Nawas Mengajar Lembu Mengaji Al-Quran
    Hikmah
    Selasa, 01 Februari 2022 - 10:20 WIB
    Baginda menugasi Abu Nawas mengajar lembu mengaji al-Quran dengan ancaman, jika gagal akan dihukum mati. Abu Nawas menyanggupi. Nah, beginilah cara Abu Nawas mengajar lembu.
  • Kisah Abu Nawas Memenangkan Sayembara Baginda, Hadiah Sangat Menggiurkan
    Hikmah
    Senin, 31 Januari 2022 - 08:48 WIB
    Pada suatu hari, melihat ayam betinanya bertelur, Baginda ingin menyelenggarakan sayembara dengan hadiah yang menggiurkan, Abu Nawas pun berparisipasi dalam sayembara ini.
  • Ketika Baginda Menganggap Abu Nawas Lebih Hebat dari Jin Ifrit
    Hikmah
    Minggu, 30 Januari 2022 - 07:04 WIB
    Aparat Raja Sulaiman, termasuk jin Ifrit sanggup memindahkan singgasana Ratu Bilqis, maka Baginda Harun Ar-Rasyid berasumsi bahwa Abu Nawas juga memiliki kedigdayaan yang sama.
  • Baginda Minta Mahkota Surga dan Abu Nawas Menyanggupi dengan Syarat Ini
    Hikmah
    Sabtu, 29 Januari 2022 - 10:04 WIB
    Baginda menghendaki mahkota dari surga, usai mendengarkan kuliah yang disampaikan seorang ulama. Tugas itu dibebankan kepada Abu Nawas. Si cerdik ini pun menyanggupi.
  • Satu Gentong Kotoran Sapi dari Abu Nawas untuk Menyuap Tuan Hakim
    Hikmah
    Jum'at, 28 Januari 2022 - 09:27 WIB
    Korupsi, kolusi, dan nepotisme, juga suap punya tempat yang nyaman di tengah kekuasan. Tak terkecuali di Baghdad, saat Baginda Harun Ar-Rasyid berkuasa.
  • Ditanya Baginda, Abu Nawas Malah Ngajak Pejabat Istana di Kandang Gajah
    Hikmah
    Kamis, 27 Januari 2022 - 08:51 WIB
    Keakraban Baginda dengan Abu Nawas membuat iri para menteri dan pegawai istana lainnya. Mereka memandang Abu Nawas tak patut berakrab-akrab dengan raja.