Kumpulan Artikel: Dosa (halaman 12)

  • Peringatan Imam Malik dan Imam Syafii tentang Fatwa Haram
    Tausyiah
    Sabtu, 08 Januari 2022 - 17:41 WIB
    Imam Malik RA berkata, tidak ada sesuatu yang paling berat bagi saya selain ditanya tentang masalah halal dan haram, karena ini merupakan kepastian di dalam hukum Allah SWT.
  • 15 Dosa-Dosa Besar Menurut Al-Quran yang Sebagian Sudah Dianggap Biasa
    Tausyiah
    Kamis, 06 Januari 2022 - 18:44 WIB
    Ada setidaknya 15 dosa besar yang disebut di dalam Al-Quran. Dosa-dosa besar ini sebagian dianggap biasa oleh sementara umat Islam. Apa saja itu?
  • Pelakor Viral Lagi, Hati-hati Muslimah Dosanya Sangat Mengerikan
    Muslimah
    Kamis, 06 Januari 2022 - 12:56 WIB
    Bagi seorang istri sah, kehadiran pelakor jelas-jelas sangat menyakitkan dan merusak keharmonisan rumah tangganya. Bagaimana sebenarnya pandangan syariat tentang kehadiran pelakor ini?
  • Kategori Dosa Suami pada Istri yang Dijelaskan dalam Al-Quran dan Hadis
    Muslimah
    Selasa, 04 Januari 2022 - 13:23 WIB
    Dalam kehidupan rumah tangga, tidak jarang para suami melakukan tindakan yang menyimpang dari ketentuan Allah Subhanahu wa taala dan telah melanggar hak-hak isterinya
  • Hukum Suami Memukul Istri Menurut Pandangan Syariat
    Tips
    Selasa, 04 Januari 2022 - 08:27 WIB
    Hukum seorang suami memukul istri dalam Islam tidak diperbolehkan, bahkan diancam dosa bila memukul istri tanpa ada sebab yang dibenarkan oleh syariat.
  • Kisah Dua Putri Nabi Luth yang Selamat dari Azab dan Koreksi terhadap Taurat
    Hikmah
    Jum'at, 31 Desember 2021 - 17:33 WIB
    Allah SWT menimpakan azab kepada penduduk Sodom. Azab ini menewaskan jutaan orang. Penduduk Sodom saja terdiri dari 4 juta jiwa. Dan Allah menyelamatkan Nabi Luth dan putrinya.
  • 4 Penyakit Hati yang Terlalu Dianggap Biasa Padahal Dosa
    Tips
    Kamis, 30 Desember 2021 - 10:02 WIB
    Ada beberapa penyakit hati yang terlalu dianggap lumrah dan biasa saja, padahal perbuatan tersebut adalah dosa. Sebagai seorang muslim, hal tersebut merupakan sesuatu yang harus diwaspadai.
  • Kisah Taubatnya Si Wanita Penzina yang Meminta Dihukum Rajam
    Muslimah
    Sabtu, 25 Desember 2021 - 05:10 WIB
    Kisah ini diriwayatkan oleh Imran bin al-Husain al-Khansa. Suatu hari, seorang wanita yang berzina menghadap Rasulullah dan memohon ampun untuk didoakan karena ia ingin bertaubat
  • 7 Penyebab Terhalangnya Wanita Masuk Surga
    Muslimah
    Selasa, 21 Desember 2021 - 17:19 WIB
    Imam Al Qurtubi dalam kitabnya Jahannam Ahwaluha wa Ahluha dan Adz Tadzkirah menjelaskan bahwa sedikitnya wanita yang masuk surga adalah hawa nafsu yang mendominasi pada diri mereka.
  • Inilah Penyebab Pahala Amal Saleh Bisa Terhapus
    Tips
    Selasa, 21 Desember 2021 - 17:00 WIB
    Ada beberapa sebab mengapa pahala amal saleh bisa terhapus begitu saja, padahal diraihnya dengan susah payah, karenanya jika amal saleh terhapus maka menjadi musibah besar.
  • Sifat Bunglon, 2 Wajah, 2 Lisan yang Sering Diremehkan Dosanya
    Muslimah
    Kamis, 16 Desember 2021 - 08:37 WIB
    Bunglon adalah hewan yang setiap waktu atau setiap hari bisa berubah-ubah warnanya. Sifat hewan ini, ternyata banyak dimiliki sebagian kaum wanita.
  • Hati-hati Muslimah, Ini 7 Tanda-tanda Anda Bisa Menjadi pelakor
    Muslimah
    Rabu, 15 Desember 2021 - 11:04 WIB
    Tahukah muslimah bahwa penyebab banyaknya kasus perceraian, salah satunya karena tanpa sadar banyak wanita yang memainkan peran sebagai penggoda suami orang (pelakor).
  • 4 Doa Agar Terhindar dari Perkara Maksiat
    Tausyiah
    Selasa, 14 Desember 2021 - 22:53 WIB
    Maksiat adalah segala perbuatan buruk yang diharamkan oleh Allah Taala dan Rasul-Nya. Berikut empat doa yang bisa kita amalkan agar terhindar dari maksiat.
  • Sikap Terang-terangan dan Berbangga dengan Dosa, Pertanda Apakah Ini?
    Muslimah
    Senin, 13 Desember 2021 - 16:00 WIB
    Dalam Islam, salah satu rahmat Allah Taala kepada hamba-hamba-Nya ialah mengampuni mereka yang berbuat dosa, dengan syarat ia tidak membeberkan dosanya sendiri kepada orang lain.
  • 7 Anggota Badan Ini Wajib Dipelihara dari Perkara Maksiat
    Tausyiah
    Jum'at, 10 Desember 2021 - 15:36 WIB
    Hujjatul Islam Imam Al-Ghazali dalam Kitab Bidayatul Hidayah menerangkan kewajiban muslim untuk memeliharnya 7 anggota badan dari perkara maksiat.
  • Dosa Besar Istri Terhadap Suami, Ancamannya Jadi Penghuni Neraka
    Muslimah
    Selasa, 07 Desember 2021 - 14:44 WIB
    Dosa besar istri terhadap suami ternyata sangat mengerikan, bahkan ancamannya adalah menjadi penghuni neraka. Tetapi kebanyakan istri sering memandang sebelah mata, malah banyak yang tidak peduli akan hal tersebut.
  • Sering Lalai dan Menunda Sholat, Amalannya Bisa Hilang
    Muslimah
    Selasa, 07 Desember 2021 - 06:23 WIB
    Sering lalai dan menunda-nunda waktu sholat tanpa ada udzur atau sebab, merupakan perbuatan yang sering diremehkan kaum wanita. Penyebabnya, mereka sering sibuk dengan kegiatan-kegiatan yang sebagian besar justru tidak ada manfaatnya.
  • Hukum Al-Quran Bagi Perusak Rumah Tangga Orang Lain
    Muslimah
    Selasa, 30 November 2021 - 15:17 WIB
    Dalam Islam, merusak hubungan antara istri dan suaminya atau sebaliknya merusak hubungan suami dengan istrinya, tidak dibenarkan, bahkan Rasulullah mengancam pelakunya sebagai bukan bagian dari Islam.
  • Inilah 3 Dosa Besar yang Ancaman dan Siksanya Sangat Keras
    Tausyiah
    Sabtu, 27 November 2021 - 18:00 WIB
    Dari banyak jenis dosa dan kesalahan manusia, ada tiga dosa besar yang ancamannya sangat keras. Orang yang melakukan dosa ini akan mendapat azab berlipat ganda.
  • Azab Kaum Nabi Luth, Peringatan bagi Perilaku Liwath
    Hikmah
    Jum'at, 26 November 2021 - 17:04 WIB
    Azab kaum Nabi Luth terjadi akibat perilaku seks menyimpang dan menolak dakwah Nabi Luth. Allah SAW membalikkan kota Sodom, dan menurunkan di atasnya hujan batu.